You are on page 1of 20

Hak dan Kewajiban Negara dan Warga Negara

Drs R Arry Mth S, MS, SH, M.HUM Tlp : 0274. 888.478 Hp : 081.794.067.07

Persoalan-persoalan bangsa

Penjajahan: Malaysia, AS, IMF, GAATT, WB. Disintegrasi. Ideologi. Mismanajemen. Mutu pejabat, anggota dewan. Mutu pendidikan. Kematian petani. Busung lapar. Konflik kepentingan.

Tanggung jawab siapa?

Keseimbangan kurikulum
Keahlian /Penguasaan IPTEK Kurikulum

Dasar-dasar prilaku, sikap & kepribadian (General Education humanihes

Materi
Bangsa

? Negara ? Bangsa dan menegara ? Hak dan kewajiban bernegara ? Hak dan kewajiban warga negara ? Implikasi bela negara bagaimana ?

Bangsa (1)
(1)Orang-orang

yang bersamaan asal keturunan, adat istiadat, bangsa, sejarah, serta berpemerintahan sendiri.
Keturunan Bahasa Adat istiadat Sejarah Sosial Budaya.

Pemerintahan negara

Bangsa, Wawasan Nasional & Perasaan berkaitan dengan tempat

Bangsa mempersyaratkan adanya budaya dan lembang-lambang, wawasan nasional terhadap dunia yang khas dan berbeda dengan wawasan dunia yang lain. Tetapi yang membedakan sesuatu bangsa dengan golongan budaya lain adalah salah satu ciri yang disebut kesadaran dan sikap teritorial yaitu kesadaran yang bersosialisasi dangan nilai-nilai, wawasan dan sikap yang bersangkutan dengan sebidang teritori atau wilayah tertentu..

Bangsa (2)
Golongan

orang yang mempunyai kesamaan karakreristik budaya, teritori, dan persamaan srta pilihan warga (the choice and concern of the individuals)
Kerakteristik budaya Teritori Perasaan Pilihan

Pemerintahan Negara

Implikasi
Kesamaan

nilai. Memiliki asosiasi politik yang erat dengan wilayah tertantu. Saling memiliki hubungan erat hingga lebih dapat bekarja sama daripada dengan golongan lain. Ada keinginan untuk berada di bawah satu pemerintahan, di bawah bangsa sendiri atau menjadi bagian dari meraka sendiri.

Ikatan satu bangsa ada beberapa alasan :


Sosial

budaya. Wilayah. Sejarah. Pilihan. Tradisi melawan ancaman dunia luar. ?

Bangsa Indonesia
Sekelompok manusia yang mempunyai kepentingan dan menyatakan dirinya sebagai suatu bangsa serta berproses di dalam suatu wilayah di nusantara/indonesia.

Negara

Bentuk organisasi dari penduduk & wilayah tertentu. Suatu organisasi di antara sekelompok atau beberapa kelompok manusia, yang mendiami wilayah tertentu, mengakui adanya suatu pemerintahan yang mengurus tata tertib dan keselsmatan mereka. Perserikatan yang melaksanakan suatu pemerintahan melalui hukum yang mengikat masyarakat dengan kekuasaan untuk memaksa.

Terbentuknya negara

Teori hukum alam : kondisi alam akan memunculkan manusia sehingga tertentu & dan berkembang negara. Teori ketuhanan : Segala sesuatu merupakan ciptaan Tuhan, termasuk negara. Perjanjian(Thomas Hobbes) proses sosial : negara terbentuk karena manusia sebagai individu dapat saling menyarang sehingga perlu perjanjian yang mengatur tata hidup mereka.

Terbentuknya negara modern lebih karena proses politik


Perlakuan.

Peleburan

(fusi). Pemisahan diri. Pendudukan atas wilayah yang belum berpemerintahan.

Unsur Negara
Deklaratif

(wilyah, rakyat, kedaulatan) Konstitutif (pengakuan negara lain, ikut dalam organisasi nasional, dll)

Apakah negara boleh memaksa rakyat untuk melakukan sesuatu sebagai wujud kewajiban terhadap negara ?

Sifat Negara
Memaksa.
Monopoli. Mancakup

semua.

Apa yang sering terjadi ?


Agrogansi

pemerintah. Masyarakat anarkhis. Pemerintah yang paham aspirasi masyarakat. Masyarakat yang tahu kewajiban. Dll.

Hak dan Kewajiban negara.


Contohnya

Faktor : Pembukaan UUD 1945. Ketentuan-ketantuan Perundangan. Kebijakan Pelaksanaan ? Pelaksananya ?

Hak dan Kewajiban Warga Negara


Contohnya

Faktor : Peraturan Perundangan. Pendidikan politik masyarakat. Kesadaran Masyarakat. Kepentingan individu/kelompok

You might also like