You are on page 1of 17

WING / BLADE NACA 4412

Klick CATIA Program Start Mechanical Design Assembly

Design

Pastikan bahwa part yang akan di-assembly telah siap dan dalam dimensi yang tepat

1. Klick Existing Component With Positioning


2. Klick Product Name

3. Pilih salah part Lower Skin yang Akan di-assembly, lalu Klick Open

Setelah Part masuk ke dalam layer, lakukan positioning dan klick Fix Component

1. Klick Existing Component 2. Klick Product Name

2. Pilih part Upper Skin Open.

Akan muncul 2 part yang siap untuk di Assembly. 1. Lower Skin ( Fixed Component) 2. Upper Skin Gunakan toolbar Manipulation untuk menggerakkan part pada sumbu yang diinginkan.

Klick Offset Constraint

Klick salah satu garis tepi luar dari Lower Skin (Leading Edge)

Lalu pilih/klick garis tepi pada Upper Skin (Leading Edge) Akan muncul Constraint Properties, inputkan Offset

dengan nilai 0 mm OK Ulangi langkah yang sama pada bagian Trailing Edge, lower dan upper surface

Setelah melalui tahapan

tersebut, klick Update atau Cltr + U pada keyboard.

Maka kedua part

selesai dan telah melalui tahap Assembly / Penggabungan.

Demikian proses Assembly Design untuk pembuatan Wing/Blade dengan Airfoil NACA 4412. Save As Product serta Parts pada folder yang sama agar tidak menyebabkan error pada pembacaannya.

SPAR WEB & SPAR CAP

Part Design Bentuk sketcher dengan

ukuran maximum thickness. Thicknes untuk root dan tip berbeda.

Hasil sketch lalu di-pad dengan ukuran 2mm

SPAR CAP

Sketcher dengan ukuran di atas. Exit workbench Buat plane baru dengan jarak 1200mm Pada plane baru buat sketch dengan ukuran ratio 3.

Setelah itu gunakan Multi-section Solid untuk

membuat feel surface.

Spar

web dan spar cap di-assembly menggunakan intersection dan surface, maka akan terbentuk gambar seperti di atas.

You might also like