You are on page 1of 2

SATUAN ACARA PENYULIHAN DIARE

Pokok Bahasan Sub pokok bahasan Sasaran Waktu Hari/tanggal Tempat Latar Belakang

:Diare :Penatalaksanaan diare :Kader posyandu yang ada di Dusun Sendari, Kelurahan Tirtoadi :30 menit :Rabu/14-04-2004 :Rumah bpk Dusun Sendari ( bpk Jumadi )

Diare merupakan salah satu penyakit yang menempati urutan teratas dalam menyebabkan kematian pada balita. Pengenalan dan penatalaksanaan awal saat terjadinya diare akan sangat mempengaruhi berat ringannya penyakit. Kader posyandu sebagai salah satu dari peran serta masyarakat diharapkan mampu untuk mengenali terjadinya diare serta bagaimana cara memberikan pertolongan pertama akibat penyakit ini. Tujuan Instruksional Umum Setelah mendapatkan penyuluhan diharapkan semua kader di Dusun Sendari desa Tirtoadi dapat memahammi tentang penatalaksanaan diare secara dini. Tujuan Instruksional Khusus Setelah mendapatkan penyuluhan satu kali diharapkan kader di posyandu dusun Sendari desa Tirtoadi dapat memahammi dengan benar: 1. Pengertian, penyebab, serta penularan dari diare. 2. Manifestasi klinis dari diare 3. Penatalaksanaan dini bila terjadi diare. Metode

1. Ceramah 2. Diskusi 3. Demostrasi 4. Simulasi Media 1. OHP 2. Transparan 3. Alat peraga Kisi-kisi Materi 1. Pengertian, penyebab, serta penularan dari diare. 2. Manifestasi dari diare 3. penatalaksanaan diare dini terhadap diare 4. Pencegahan diare Pengorganisasian NO 1 KEGIATAN Pendahuluan -Menyampaikan salam -Menjelaskan tujuan -Apersepsi RESPON KELUARGA -Membalas salam -Mendengarkan -Memberikan respon WAKTU 5 menit

You might also like