You are on page 1of 10

DOKTER KELUARGA PUSKESMAS GONDANGLEGI

PENYAKIT KERJA: CONJUNCTIVITIS

Oleh: Grace Setiawan 0710710050

Pembimbing: dr. Siswanto, M.Sc


Lilik Zuhriyah, S.KM, M.Kes

Department of Public Health Faculty of Medicine Brawijaya University Malang 2013

BERKAS REKAM MEDIK DOKTER KELUARGA

DATA PASIEN DAN KELUARGA IDENTITAS PASIEN Nama Usia Jenis Kelamin Status Perkawinan Pekerjaan Pendidikan Agama Alamat Lengkap : : : : : : : Zamroji 32 th Laki-Laki Menikah Buruh Tani, Usaha reparasi barang elektronik, pemanen jamur SMP Islam Ds. Bulu Pitu RT01/01 Sukorejo Hub. Keluarga Ayah Status Kawin Kawin Ket. Domisili di Rumah Ya Tidak Kadang +

DATA ANGGOTA KELUARGA No. Nama Usia Pekerjaan 1. Tn. Zamroji 32 th Buruh Tani, Usaha reparasi Ibu Rumah Tangga Pelajar -

2. 3. 4.

Ny. Mulyati Sdr. Ibrahim An. Ilham

31 th 15 th 4 tahun

Ibu Anak Anak

Kawin Belum Kawin Belum Kawin

+ + +

STATUS BIOMEDIS (KESEHATAN) ANGGOTA KELUARGA Anggota Status present Riwayat sakit Faktor resiko keluarga yang penting psikobiologi Pasien KU: baik Conjunctivitis Lingkungan (Tn. TD: 120/80 kerja: Zamroji) Nadi: 80 x/m Debu/kotoran di RR: 16 x/m perkebunan TB: 168 cm jamur BB: 70 kg Kondisi kerja: K/L: an (-), ict (-) c panas, berdebu Tho: /p dbn Abd: dbn Extr: dbn Ny. Mulyati Sdr.Ibrahim An.Imsa -

Upaya kesehatan PKM Gondanglegi

PKM Gondanglegi PKM Gondanglegi PKM Gondanglegi

DATA KONDISI FAKTOR RESIKO LINGKUNGAN FISIK, KIMIA, BIOLOGI, SOSIAL EKONOMI, BUDAYA DAN ERGONOMI KELUARGA EKONOMI KELUARGA 1 Luas Bangunan/Luas 4m x 8m, milik sendiri Lahan; Status Kepemilikan Rumah 2 Fasilitas dan Kepemilikan Rumah : R. Tamu, Dapur, 2 Kamar, 1 Kamar mandi Barang (WC jongkok). Sumber air sumur Peralatan : 2 bed, 1 set meja kursi, 1 sepeda pancal, 3 Besar daya listrik 450 watt 4 Tingkat pendapatan Rp 900.000/bln keluarga 5 Pengeluaran rata-rata keluarga perbulan a. Bahan makanan : Rp 350.000,-/bln - Beras Menu sehari-hari : nasi, sayur , kacang/bayam/sawi, tempe/tahu, telor, ayam. - Lauk Buah/jajanan Lain-lain : Buah-buahan: jambu, pisang Jajanan: gorengan

b. Diluar bahan makanan: - rumah - pakaian - kesehatan

Rp. 80.000,- per tahun (PBB) Tidak tentu Rp. 50.000-

kegiatan sosial lain-lain

Rp. 10.000-

1. 2. 3.

1. 2. 1.

2. 1. 2.

3.

Pengeluaran keluarga per Rp. 490.000,bulan PERILAKU KESEHATAN Pemeliharaan kesehatan Ke PKM Gondanglegi, anggota keluarga Pelayanan pengobatan Ke PKM Gondanglegi, Jaminan pemeliharaan kesehatan POLA MAKAN KELUARGA Dewasa 2-3x sehari, kualitas cukup, kuantitas cukup Anak-anak 2-3x sehari, kualitas cukup, kuantitas cukup AKTIVITAS KELUARGA Aktivitas fisik Pasien beraktivitas di luar hingga jam 11.00 siang. Kemudian siangnya apabila ada pelanggan,pasien menyolder sampai sore. Pada bulan Januari, pasien selalu ke perkebunan jamur untuk memanen jamur. Aktifitas mental Pasien tinggal bersama istri di rumah. LINGKUNGAN Sosial Hubungan dengan tetangqa baik Fisik/biologi - perumahan dan Merupakan pemukiman dekat persawahan fasilitas Atap rumah dari genteng, tembok kokoh - luas bangunan 4m x 8m 4m x 8m - luas lantai Tembok - jenis dinding Keramik - jenis lantai Listrik 450 watt - sumber penerangan utama Di depan rumah terdapat jendela 3 buah, pintu depan, ventilasi dan di 2 kamar terdapat 2 jendela. Terdapat kamar mandi dengan WC jongkok Air cucian dibuang langsung mengalir ke selokan, septik tank (+) Air sumur - Sumber air 5 meter minum - Jarak sumur dan Sampah dibuang ke tempat sampah di belakang kakus rumah - Pembuangan sampah Lingkungan kerja (masing-masing anggota

keluarga): - Ayah (Pasien) Ibu (Istri)

Buruh Tani, usaha pemanen jamur Buruh Tani

reparasi

barang

elektronik,

DATA UPAYA KESEHATAN YANG TELAH DILAKUKAN / SEDANG DILAKUKAN Anggota keluarga Riwayat sakit Upaya kesehatan Keterangan yang penting Ayah (Pasien) Conjunctivitis PKM Gondanglegi Berobat setiap keluhan muncul DATA PEMERIKSAAN PERTAMA KELUHAN UTAMA Mata merah dan banyak kotoran ANAMNESIS RIWAYAT PENYAKIT SEKARANG Pasien mengeluh mata kirinya berwarna merah sejak 1 hari sebelumnya. Mata merah disadari pasien sesaat setelah pasien pulang dari memanen jamur. Lama kelamaan, mata menjadi bengkak, dan keesokan harinya mata kanan ikut berwarna merah. Pasien juga mengeluhkan banyak kotoran mata (belek) sejak matanya merah. Mata tidak gatal dan tidak sakit, dan belum pernah diberi obat RIWAYAT PENYAKIT DAHULU Pasien pernah mengalami hal yang sama 1 tahun yang lalu, dengan waktu yang sama yakni Bulan Januari. Pasien saat itu juga mengeluh mata merah setelah memanen jamur RIWAYAT PENYAKIT KELUARGA Tidak ada anggota keluarga yang mengalami penyakit yang sama PEMERIKSAAN FISIK Ku: baik Tax: 36,8C TD: 130/80 mmHg (-), nadi: 86 x/m conjunctiva tampak hiperemia dengan Kepala dan leher: anemia (-) ikterik pembengkakan pada okuli sinistra

Thorax: Rh Wh - - - Abdominal: flat, soefl, BU (+) normal, meteorismus (-), Extremitas : sesuai status dermatologis Kesimpulan :

RR: 18 x/m

Pada pemeriksaan klinis ditemukan conjunctiva dextra dan sinistra hiperemis, dengan sedikit edema pada palpebra sinistra Pada pemeriksaan fungsional tidak didapatkan kelainan SOSIAL Pasien cukup akrab dengan tetangga-tetangganya EKONOMI Pasien bekerja sebagai buruh tani, usaha reparasi elektronik, dan pemanen jamur dengan penghasilan Rp 900.000- per bulan BUDAYA Pasien tidak menganut budaya-budaya tertentu PSIKOLOGI Secara psikologis, pasien dalam kondisi mental yang sehat. Hubungan dengan keluarga baik. Hubungan dengan para tetangga pun baik. DIAGNOSIS HOLISTIK SEMENTARA DIAGNOSIS BIOMEDIS 1. Conjunctivitis DIAGNOSIS FAKTOR RESIKO Fisik Kimia Biologis Sosial Budaya Psikologi Ekonomi : Tempat perkebunan jamur yang panas dan penuh debu :: Mandi 1-2x/hari :::: Ekonomi menengah

Ergonomis :DIAGNOSIS UPAYA KESEHATAN Keluarga tersebut selalu berobat ke PKM Gondanglegi bila didapatkan keluhan. HASIL PEMERIKSAAN PHYSIC DIAGNOSTIC TAMBAHAN DIAGNOSIS KERJA DIAGNOSIS PERMASALAHAN KESEHATAN (STATUS BIOMEDIS) Pasien : conjunctivitis DIAGNOSIS PERMASALAHAN LINGKUNGAN (FAKTOR RESIKO) 1. Aktivitas fisik sebagai pemanen jamur DIAGNOSIS UPAYA KESEHATAN RIWAYAT PENGOBATAN / PENCEGAHAN) Memeriksakan diri ke PKM Gondanglegi ANALISIS MASALAH DAN FAKTOR RESIKO

MASALAH PADA PASIEN Tn. Zamroji (32 tahun) mengeluhkan mata merah setelah pulang bekerja dari kebun jamur kemarin. Selain itu mata juga banyak kotorannya Awalnya hanya mata kiri yang merah namun kemudian mata kanannya juga merah

FAKTOR RESIKO Cuaca panas dan kering serta debu yang bertebaran di kebun jamur

Penyebaran infeksi melalui sentuhan dari mata yang sakit ke mata yang tidak sakit

STATUS BIOMEDIS Tn. Busiri (Pasien)

INTERVENSI : DOKTER KELUARGA MEDIKA MENTOSA DAN PROSEDUR Tx Obat tetes mata diteteskan 6x sehari (setiap 4 jam), masing-masing sebanyak 2 tetes Jauhkan obat tetes mata dari jangkauan anak-anak Jangan menggunakan obat tetes mata yang sama untuk anggota keluarga yang lain Simpan obat tetes mata di ruangan dengan suhu sejuk Health Education kering serta Gunakan kacamata pelindung saat akan memanen jamur Pakai masker/alat penutup lain untuk melindungi diri dari debu

STATUS LINGKUNGAN Cuaca berdebu panas dan

Penyebaran infeksi melalui sentuhan Cuci tangan setiap akan memegang mata dari daerah yang terinfeksi atau setelah memegang mata Jangan mengucek mata apabila tidak perlu

STATUS UPAYA KESEHATAN Gondanglegi muncul pada saat gejala

Health Education & Advokasi yang mempunyai faktor resiko Penggunaan obat sesuai anjuran. Tidak menggunakan obat-obatan secara bebas tanpa anjuran dari tenaga kesehatan Menjelaskan dengan bahasa yang mudah dimengerti mengenai proses pengobatan serta efek samping obat jika pengobatan tidak dilakukan dengan patuh. Menjelaskan pentingnya higienitas pribadi maupun lingkungan yang bersih. Mengusulkan adanya penyuluhan kesehatan ke petugas kesehatan setempat

Pasien hanya berobat ke PKM Pengobatan terhadap penduduk sekitar

EFEK PADA KOMUNITAS Conjuctivitis dapat mengganggu aktivitas individu. Conjunctivitis mungkin bisa menjadi masalah komunitas apabila penyebaran infeksinya tidak dikontrol dengan baik

LAMPIRAN SOSIOGRAM/GENOGRAM

Keterangan:

Pasien

Perempuan normal

Laki-laki normal

Laki-laki yang sudah meninggal

Perempuan yang sudah meninggal

Status Fungsi Keluarga Genetik Sosial Role Psikologis Ekonomi Stres

Negatif + +

Kurang

Sedang

Berat

Penjelasan

+ + + +

You might also like