You are on page 1of 12

A.

PENGERTIAN
Fotoperiodisme
adalah respon
tumbuhan
terhadap
intensitas cahaya
dan panjang
penyinaran.
B. SPEKTRUM CAHAYA
Tiga hal penting yang mempengaruhi pertumbuhan tanaman :
• Photosintesa
• Photomorphogenesa
• Photoperiodisme

• Violet pada panjang gelombang 400 nm


Biru/Hijau pada panjang gelombang 500 nm
Kuning pada panjang gelombang 600 nm
Merah pada panjang gelombang 700 nm

• Banyak sumber cahaya memancarkan tidak hanya cahaya


yang dapat dilihat, tetapi juga radiasi dalam panjang
gelombang yang berdekatan dari 300 nm s.d 2500 nm.
C. pEMBAGIAN TANAMAN
Berdasarkan respon tanaman terhadap panjang
hari(fotoperiodisme) maka tanaman dapat
digolongkan menjadi tiga kelompok :
• a) Golongan tanaman hari panjang (long day
plants),
• b) Tanaman hari pendek (short day plants) dan
• c). Tanaman hari netral (neutral day plants).
LANJUTAN
pada daerah-daerah 4 musim, tanaman dapat
Dibedakan menjadi:
• Tanaman berhari pendek
• Tanaman berhari panjang
• Tanaman yang butuh hari pendek untuk
mengawali pembungaannya, namun selanjutnya
butuh hari panjang untuk melanjutkan proses
pembungaan itu
• Tanaman yang dapat berbunga setiap waktu
LANJUTAN
Disamping itu dikenal pula Kelom Tnm hari Tnm hari Tnm hari
ok pendek panjang netral
panjang hari kritis yaitu panjang
hari maksimum (untuk tanaman Sayuran kentang, ketela
rambat kacang
bayam, lobak,
selada
tomat, cabe,
okra
hari pendek) dan minimum kacangan

(untuk tanaman hari panjang)


dimana inisiasi pembungaan
masih terjadi. Panjang hari kritis Buah strawberry - strawberry

berbeda-beda menurut
jenis tanaman dan bahkan Bunga Chrysanthemu China aster, Carnation,
, Cosmos gardenia, dianthus,
varietas bouvardia, delphinium Violet
Stevia poinsetia cyclamon
LANJUTAN
Di Indonesia panjang hari tidak banyak
Berbeda dari bulan ke bulan selama satu
tahun, perbedaan hari terpanjang dan
terpendek hanya 50 menit. Semakin jauh
dari equator perbedaan panjang hari
akan semakin besar. Dengan demikian
pengaruh panjang hari terhadap tanaman
juga jarang ditemui di daerah tropika.
LANJUTAN
• Di daerah tropis panjang siang dan malam
hampir sama. Makin jauh dari equator (garis
lintang besar), perbedaan antara panjang siang
dan malam hari juga makin besar
• Misalnya pada garis 60o LU:
Musim panas: siang hari hampir 19 jam, malam
hari 5 jam
Musim dingin: siang hari hanya 6 jam, malam
hari 18 jam
D. PENGARUH FOTOPERIODISME
• Pada Picea glauca, pematahan sinar infra merah pada
malam hari akan menghambat pembentukan kon betina,
yang mengindikasikan bahwa pembungaan merupakan
pengaruh dari hari-pendek (short-day) (Durzan dkk,
1979), dan pengaruh serupa telah teramati pada
sejumlah spesies Pinus (Longman, 1961; Matthews,
1963; Puritch dan Vyse, 1972; Slee, 1977; Greenwood,
1978).
LANJUTAN
• Pada Apel
pembentukan kuncup bunga pada apel lebih berhasil
dilakukan pada 14 jam penyinaran dibandingkan dengan
8 jam, yang mengindikasikan bahwa pada tanaman ini
panjang hari di musim panas memberikan hasil yang
berbeda nyata (Tromp, 1984). Pada Hibiscus syriacus
subtropis, pembungaan tampaknya juga merupakan
pengaruh hari-panjang (long-day) (Salisbury, 1982).
ThanK’s
4
ALL

You might also like