You are on page 1of 8

No.

Dok

Buku Saku

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

00

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

K3 DAN LINGKUNGAN

K3 dan Lingkungan
Penerapan Praktis

DAFTAR ISI
1. 2. 3.
1. 2. 3.

Alat Pelindung Diri. ......................................................................................................................... 4 Terpeleset dan Jatuh. ....................................................................... Error! Bookmark not defined. Bekerja di Ketinggian. ....................................................................... Error! Bookmark not defined.
Perancah (scaffolding).......................................................................................Error! Bookmark not defined. Tangga...............................................................................................................Error! Bookmark not defined. Penempatan Barang pada Ketinggian................................................................Error! Bookmark not defined.

4. 5. 6. 7. 8. 9. 10. 11. 12. 13. 14. 15. 16. 17. 18. 19. 20. 21. 22. 23. 24. 25. 26. 27. 28.
1. 2. 3. 4. 5. 6. 7. 8. 9. 10.

Material Handling. ............................................................................ Error! Bookmark not defined. Kebisingan. ....................................................................................... Error! Bookmark not defined. Sistem Ijin Kerja (Work Permit) ........................................................ Error! Bookmark not defined. Pengelasan ..................................................................................................................................... 6 Perkakas atau ganggang. .................................................................. Error! Bookmark not defined. Gerinda. ........................................................................................... Error! Bookmark not defined. Mesin dan Perkakas Bertenaga. ....................................................... Error! Bookmark not defined. Ruang Tertutup (confined space). .................................................... Error! Bookmark not defined. Listrik. ............................................................................................................................................. 9 Sistem Bertekanan. ...................................................................................................................... 10 Keselamatan Kerja di Kantor. ........................................................... Error! Bookmark not defined. P3K (Pertolongan Pertama Pada Kecelakaan). ................................. Error! Bookmark not defined. Keadaan Darurat. ......................................................................................................................... 12 Pelaporan Kecelakaan. ..................................................................... Error! Bookmark not defined. Penguncian dan Pemberian Label (Lock Out Tag Out/ LOTO). ......... Error! Bookmark not defined. Potensi Bahaya. ................................................................................ Error! Bookmark not defined. Tabung Gas....................................................................................... Error! Bookmark not defined. Forklift. ............................................................................................. Error! Bookmark not defined. Dilarang Merokok. ............................................................................ Error! Bookmark not defined. Sampah/ Limbah Padat .................................................................... Error! Bookmark not defined. Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) ................ Error! Bookmark not defined. Pengelolaan Air Limbah .................................................................... Error! Bookmark not defined. Tumpahan atau Kebocoran Minyak dan Bahan Kimia ...................... Error! Bookmark not defined. Bauan dan Kebocoran Gas ............................................................... Error! Bookmark not defined. Hygiene Sanitasi Jasa Boga ............................................................... Error! Bookmark not defined.
Bahan Makanan ................................................................................................Error! Bookmark not defined. Makanan terolah ...............................................................................................Error! Bookmark not defined. Makanan jadi ....................................................................................................Error! Bookmark not defined. Tenaga/karyawan pengolah makanan harus: ....................................................Error! Bookmark not defined. Peralatan yang kontak dengan makanan :.........................................................Error! Bookmark not defined. Cara Pengolahan : .............................................................................................Error! Bookmark not defined. Penyimpanan bahan Makanan ..........................................................................Error! Bookmark not defined. Cara penyimpanan makanan : ...........................................................................Error! Bookmark not defined. Tempat Pengolahan ..........................................................................................Error! Bookmark not defined. Pengangkutan makanan ....................................................................................Error! Bookmark not defined.

29. Persyaratan Kesehatan Lingkungan Kerja Perkantoran Dan Industri. ............. Error! Bookmark not defined.
1. 2 Air Bersih...........................................................................................................Error! Bookmark not defined.
Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

No. Dok

No. Dok 00

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

00

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

K3 DAN LINGKUNGAN
2. 3.

K3 DAN LINGKUNGAN

Suhu dan Kelembaban ...................................................................................... Error! Bookmark not defined. Pencahayaan .................................................................................................... Error! Bookmark not defined.

30. 31. 32. 33.

Ergonomi Kerja dan Tata Ruang ................................................................................................... 13 Poliklinik ........................................................................................... Error! Bookmark not defined. Kantin ............................................................................................... Error! Bookmark not defined. Label dan Identifikasi Benda............................................................. Error! Bookmark not defined.

1. Alat Pelindung Diri.


Sepatu, Topi Pengaman, dan Alat Pengaman Diri lainnya yang sesuai diharuskan dipakai di seluruh lokasi Pabrik dan Area Operasional kecuali pada daerah berikut : Ruang Perkantoran Ruang tertentu, seperti Laboratorium, Filling Area, dan Warehouse. Tempat membersihkan diri dan Area Kamar Mandi (Toilet) Tempat Parkir yang berada di luar lingkungan PT. Perusahaan Anda Kantin dan Klinik Peralatan pelindung tangan, pelindung mata, pelindung diri terhadap panas, pelindung pernafasan, pelindung pendengaran, dan alat bantu pernafasan harus dipakai pada lokasi yang mengharuskan pemakaian pelindung tersebut. Peralatan tersebut terutama harus dipakai pada lokasi yang bertanda Alat Pelindung Diri tertentu harus digunakan.

1. Safety Shoes

2. Safety Shoes

3. Rubber Boots

4. Welding Gloves

Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

No. Dok

No. Dok 00

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

00

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

K3 DAN LINGKUNGAN

K3 DAN LINGKUNGAN

View more at: http://dokumensistemmanajemen.blogspot.com/


5. Chemical Gloves 6. Leather Safety Gloves

Sistem ijin kerja dikeluarkan oleh Kepala bagian atau departemen yang menjadi tanggung jawabnya. Ijin kerja ini berlaku selama masa giliran kerja, apabila pekerjaan belum selesai, ijin kerja yang baru harus diminta atau diperpanjang maksimum 1 kali. Patuhi semua instruksi yang diberikan oleh kepala bagian.

7. Cotton Glove

8. Earplugs

1. Pengelasan
Area pengelasan atau pemotongan berlangsung harus dibersihkan dan semua barang yang mudah terbakar harus dipindahkan ke tempat yang aman.
9. Welding Helmet 10. Goggles

11. Face Shield

12. Safety Belt

Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

No. Dok

No. Dok 00

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

00

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

K3 DAN LINGKUNGAN

K3 DAN LINGKUNGAN

Tidak dibenarkan meninggalkan peralatan dalam keadaan hidup atau menyala, hentikan aliran gas atau matikan listriknya. Gunakan regulator yang sesuai dengan gas yang bersangkutan. Kabel las atau selang gas harus diupayakan sependek-pendeknya dan dalam kondisi baik.

View more at: http://dokumensistemmanajemen.blogspot.com/

Sediakan alat pemadam api ringan ( APAR ) Lakukan pengujian gas pada lokasi yang dapat menimbulkan ledakan, seperti : reaktor, tanki minyak, tempat penyimpanan bahan bakar dll. Meminta surat ijin kerja dari kepala bagian pada area yang menjadi tanggung jawabnya, sebelum dimulai pekerjaan pengelasan atau pemotongan. Gunakan alat pelindung mata dan pakaian pelindung yang sesuai Tempatkan mesin las atau tabung gas pada lokasi yang aman, tabung gas harus diikat dan berdiri tegak. Kabel las atau selang gas harus selalu dalam keadaan rapi dan jangan dibiarkan terbelit, terpelintir atau mengganggu jalan. Pastikan bahwa sirkulasi udara mencukupi
Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013 Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

No. Dok

No. Dok 00

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

00

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

K3 DAN LINGKUNGAN

K3 DAN LINGKUNGAN

2. Listrik.
Selalu menduga bahwa setiap kabel dan peralatan listrik ada alirannya. Perbaikan listrik hanya boleh dilakukan oleh orang yang cakap. Penyalahgunakan listrik dapat menyebabkan kebakaran, ledakan, cedera bahkan kematian. Pemakaian perhiasan seperti cincin, gelang jam, rantai logam bisa menimbulkan bahaya. Untuk memadamkan kebakaran listrik putuskan alirannya jika mungkin. Gunakan alat pemadam api ringan ( APAR) atau bahan kimia kering. Jika memungkinkan, jangan menggunakan jenis busa atau air. Laporkan peralatan listrik yang rusak, sambungan yang kendor, kabel yang terkelupas isolasinya. Jangan meletakkan barang di dekat panel listrik yang dapat menghalangi orang untuk mencapainya. Matikan alat listrik sebelum anda mencabut stecker-nya.

Pelajari cara-cara menolong orang yang tersengat listrik. Sebelum anda mencoba menolongnya, matikan dulu listriknya. Jika mungkin, bekerjalah di bawah aliran listrik, jangan di atasnya jika anda tersengat aliran, anda tidak akan jatuh ke aliran tersebut.

3. Sistem Bertekanan.
Anda harus sangat berhati-hati apabila bekerja dengan atau dekat peralatan yang bertekanan. Peralatan kecil dengan tekanan besar dapat pecah dan melepaskan energy yang luar biasa daya rusaknya. Sistem yang berisi zat cair yang bertekanan juga sangat berbahaya. Pancaran zat cair yang keluar dapat membutakan mata, bahkan dapat mematikan orang. Sebelum anda membuka sistem bertekanan, buanglah tekanannya.

Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

10

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

No. Dok

No. Dok 00

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

00

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

K3 DAN LINGKUNGAN

K3 DAN LINGKUNGAN

View more at: http://dokumensistemmanajemen.blogspot.com/

4. Keadaan Darurat.
Apabila anda mendengar Sirene tanda darurat berbunyi jangan panik!. Segera anda menuju ke tempat berkumpul di lapangan yaitu meeting point A yang berlokasi di ., dan meeting point B di . Tinggalkan pekerjaan anda dalam kondisi paling aman, hindari hal-hal yang dapat memperparah keadaan.

Matikan semua mesin dan peralatan listrik yang Anda gunakan. Tunggu instruksi selanjutnya dari penyelia anda. Jangan merintangi jalan menuju area penyelamatan, alat pemadam api ringan ( APAR ) dan hydrant. Pastikan bahwa anda mengetahui letak alat-alat pemadam kebakaran dan cara pemakaiannya. Bila anda menemukan api yang sulit untuk segera dipadamkan, pertamatama bunyikan alarm, yang ada di lokasi: 1. 2. 3. 4.

Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

11

12

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

No. Dok

No. Dok 00

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

00

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

K3 DAN LINGKUNGAN

K3 DAN LINGKUNGAN

View more at: http://dokumensistemmanajemen.blogspot.com/

Sesekali lakukan peregangan dengan berdiri, sedikit berjalan dan menggerakkan bagian-bagian tubuh yang tegang seperti punggung, bahu dan pergelangan tangan dan kaki. Ketajaman cahaya monitor komputer tidak boleh mengganggu penglihatan (menyilaukan mata).

5. Ergonomi Kerja dan Tata Ruang


1. File dan Dokumen Tata dengan rapi file atau dokumen diatas meja kerja sehingga penataan File dan dokumen harus rapi dan tidak membahayakan. Masukkanlah file / dokumen kedalam lemari atau rak yang telah disediakan. Tata file / dokumen sesuai dengan jenisnya sehingga memudahkan untuk penelusuran dan pengambilan. Musnahkan file yang sudah tidak digunakan sehingga tidak menimbulkan sampah atau memenuhi lemari atau rak. 2. Aturlah peralatan kerja yang digunakan dengan baik sehingga memudahkan untuk diambil pada saat akan digunakan. 3. Gunakan peralatan sesuai dengan jenis pekerjaan yang dilakukan. 4. Bekerja dengan komputer Aturlah posisi duduk anda sehingga posisi penglihatan lurus tepat berada di depan komputer. Letakkan peralatan komputer seperti keyboard dan mouse sedemikian sehingga nyaman dan tidak terlalu jauh dari jangkauan tangan. Letakkanlah referensi yang akan anda ketik di tempat yang mudah untuk dilihat. Pastikan posisi duduk anda nyaman, dengan posisi punggung lurus dan ditompang dengan kursi yang sesuai. Selalu berupaya untuk menerapkan sikap kerja yang baik.

5. Letakkanlah barang-barang yang tidak anda gunakan ditempat yang aman, sehingga tidak menggangu pekerjaan dan tidak menyebabkan kecelakaan kerja. 6. Pada saat akan mengangkat barang: Perhitungkan berat beban yang akan anda angkat Letakkan tubuh sedekat mungkin dengan beban Tekuk lutut anda ketika akan mengangkat beban Pegang beban dengan baik dan punggung harus dalam posisi lurus. Angkat beban dengan menggunakan kaki anda dan jaga agar beban tetap sedekat mungkin dengan tubuh anda. Beban jangan menghalangi pandangan anda. Jangan berputar dengan tubuh anda, tetapi gunakanlah kaki anda terlebih dahulu.
Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

13

14

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

No. Dok

WISHNU AP & PARTNERS

PT. Perusahaan Anda

No. Rev Tgl Hal

00

BUKU SAKU PENERAPAN PRAKTIS

K3 DAN LINGKUNGAN

Untuk beban yang berat mintalah bantuan teman anda. Jangan mengangkat beban melebihi kemampsuan anda. Apabila tidak memungkinkan untuk diangkat maka pergunakan forklift dan alat bantu lain.

Diterbitkan oleh Wishnu AP & Partners 23 Juli 2013

www.wishnuap.com

dokumensistemmanajemen.blogspot.com

15

You might also like