You are on page 1of 10

TEORI BELAJAR PIAGET TEORI VYGOTSKY (KONSTRUKTIVISME SOSIAL)

DAN ZONA PROXIMAL

PERKEMBANGAN

TEORI BELAJAR PIAGET

Perkembangan kognitif yang dibentuk oleh individual melalui pengetahuan berinteraksi dengan lingkungan terdiri dari atas tiga bentuk pengetahuan fisik, pengetahuan logika-matematik, pengetahuan social. Pembentukan pengetahuan itu tersusun atas tiga fase, yaitu fase eksplorasi, fase pengenalan konsep, dan fase aplikasi konsep.

KONSEP KERJA TEORI PIAGET


Environment

Filtered The Functional Invarians: 1. Adaption: a. Asimilasi b.Akomodasi


2. Organization Cognitive Structure

Schenes

SELANJUTNYA

Stimuli datang dari lingkungan dan difilter melalui fungsional invariant dengan asimilasi dan akomodasi untuk membentuk struktur kognitif baru atau mengubah struktur yang telah ada.

FASE-FASE PERKEMBANGAN KOGNITIF PIAGET


The Sensorimotor Period: Birth to 18 to 24 months. The Preopezational Period: 2 to 7 years. The Concrete Operational Period: 7 to 11 years. The Formal Operational Period: over 11 years.

TEORI VYGOTSKY (KONSTRUKTIVISME SOSIAL)


Potret perkembangan manusia sebagai suatu yang tidak terpisahkan dari kegiatan-kegiatan social dan budaya. Proses mental: ingatan, perhatian (Pembelajaran), penalaran. Menggunakan temuan-temuan di masyarakat seperti: bahasa, matematika, alat-alat ingatan. Bahasa pemikiran social kebudayaan masyarakat. Bahasa dalam bentuknya yang paling awal berbasis social.

Pertama: Perkembangan intelektual dapat dipahami bila ditinjau dari konteks historis dan berdaya pengalaman anak. Kedua: Perkembangan bergantung pada system-sistem isyarat (sign systems). System isyarat inilah individu tumbuh. System-sistem isyarat mengacu kepada simbolsimbol yang diciptakan oleh budaya untuk membantu orang berpikir, berkomunikasi, dan memecahkan masalah. Sign system - budaya - makna - semiotic

ZONA PERKEMBANGAN PROXIMAL (ZONE OF PROXIMAL DEVELOPMENT/ ZPD)


Merupakan ostilah dari Vygotsky untuk tugas-tugas yang terlalu sulit dikuasai sendiri oleh anak-anak, tetapi yang dikuasai dengan bimbingan dan bantuan dari orangorang dewasa atau anak-anak yang lebih terampil. Batas Tertinggi: Level tanggung jawab tambahan anak yang dapat diterima dengan bantuan instruktur yang terampil.

ZPD (guru tinggal di zona ini): Memiliki pengetahuan dan keterampilan yang menjadi target pada setap tingkat yang dipersyaratkan oleh aktivitas itu. Batas terendah: Dikerjakan sendiri oleh anak, level pemecahan masalah yang dicapai pada tugas-tugas yang dikerjakan sendiri oleh anak.

Bahasa dan Pemikiran Pandangan Vygotsky, struktur mental atau kognitif anak terbentuk dari hubungan diantara fungsifungsi mental. Hubungan keduanya (bahasa dan pemikiran) sangat penting.

You might also like