You are on page 1of 5

` Pengantar Manajemen Mutu

` Kuesioner
Fasilitas Internet di Kampus LPKIA

Lecture
Eriana Astuty, S.T,. M.M.

Study
Pengantar Manajemen Mutu

Class
2.TI-3

Students
• Yulia Kusumawardani - 6307267 (Ketua)
• Aji Arga Kusumah - 6307283
• Cep Ahmad Atori - 6307285
• Denih Handoko - 6307090
• Giri Setia Bhakti - 6307002
• Imam Ciptarjo - 6307130
• Irman Suryaman - 6307116
• Panji Radhita Madani - 6307341
• Yoppi Senda Utama - 6307225

Copyright
© 2009
Politeknik Komputer Niaga LPKIA Bandung
 

 
1 PENGANTAR MANAJEMEN MUTU - KUESIONER
 

K
uesioner merupakan sebuah alat gaya manajemen yang
berguna untuk mengetahui sudut pandang seseorang
menilai terhadap suatu hal, tugas atau perhatian terhadap
orang lain. Dengan kuesioner kita bisa mengetahui
seberapa jauh persentase terhadap kesukaan/ketidaksukaan atau
membandingkan 2 hal yang berbeda.
 

A. Tujuan Penelitian
Meneliti seberapa jauh pengoptimalan penggunaan fasilitas internet PKN
LPKIA Bandung oleh mahasiswa.

B. Analisis Penelitian
B.1 Metode Yang Digunakan
Metode yang digunakan dalam observasi ini antara lain:
1. Metode langsung;
2. Kuesioner tipe pilihan.

B.2 Data dan Tabel


Tema : Fasilitas Internet di Kampus LPKIA
Jumlah Pernyataan : 10 buah
Jumlah Kuesioner : 80 lembar

Keterangan Pilihan :
• SS (Sangat Setuju)
• S (Setuju)
• A (Abstain)
• TS (Tidak Setuju)
• STS (Sangat Tidak Setuju)

  _____________________________________________
Copyright ©2009 – 2.TI-3
 

 
2 PENGANTAR MANAJEMEN MUTU - KUESIONER
 

JAWABAN
NO. PERNYATAAN
SS S A TS STS TOTAL
1 Setujukah Anda dengan pengadaan fasilitas
internet di kampus LPKIA? 63 12 3 2 0 80

2 Prosedur penggunaan fasilitas internet di


kampus LPKIA cukup sulit (harus memakai 31 29 10 7 3 80
kartu anggota perpustakaan)?
3 Dengan adanya internet di kampus LPKIA,
saya dapat menambah wawasan? 34 35 8 3 0 80

4 Saya menggunakan internet di kampus


LPKIA untuk keperluan tugas/perkuliahan? 19 31 18 9 3 80

5 Saya menggunakan internet di kampus


LPKIA untuk keperluan selain
32 24 11 9 4 80
tugas/perkuliahan (chatting, download,
social network)?
6 Saya dapat menghemat pengeluaran
dengan adanya fasilitas internet di kampus 40 15 14 9 2 80
LPKIA?
7 Saya menggunakan akses internet di
kampus LPKIA dengan koneksi cepat? 13 9 15 23 20 80

8 Kampus LPKIA perlu menambah unit


komputer untuk fasilitas internet? 49 17 9 5 0 80

9 Saya sangat terbantu dengan adanya


fasilitas internet di kampus LPKIA? 29 26 15 10 0 80

10 Fasilitas internet di kampus LPKIA sudah


BAIK DAN memadai? 7 14 18 26 15 80

TOTAL 317 212 121 103 47 800

GAMBAR 1 Tabel Kuesioner “Fasilitas Internet di kampus PKN LPKIA Bandung”

C. Hasil Penelitian
Dari table di atas, bisa disimpulkan hasil dari kuesioner yang berjumlah 80
lembar serta 10 pernyataan adalah sebagai berikut:
• Sangat Setuju : 317
• Setuju : 212

  _____________________________________________
Copyright ©2009 – 2.TI-3
 

 
3 PENGANTAR MANAJEMEN MUTU - KUESIONER
 

• Abstain : 121
• Tidak Setuju : 103
• Sangat Tidak Setuju : 47

Rumus yang dipakai untuk menentukan persentase tiap jawaban adalah:


Jumlah tiap jawaban dari 10 pernyataan (SS / S / A / TS / STS) 
x 100 % 
Jumlah pemilih (pengisi Quesioer) x Soal

Untuk persentase Jawaban Sangat Setuju (SS) adalah:


317 
x 100 % = 39,625% 
80 x 10

Tabel persentase dari semua tiap jawaban adalah:

Sangat Sangat Tidak


Setuju Abstain Tidak Setuju
Setuju Setuju

39,625 % 26,500 % 15,125 % 12,875 % 5,875 %

  _____________________________________________
Copyright ©2009 – 2.TI-3
 

 
4 PENGANTAR MANAJEMEN MUTU - KUESIONER
 

D. Kesimpulan
Dari hasil observasi yang telah kami lakukan pada tanggal 2 Mei 2009
sampai dengan 5 Mei 2009 adalah sebagai berikut.
Mayoritas mahasiswa sangat setuju dengan pengadaan fasilitas
internet di kampus PKN LPKIA Bandung. Tetapi kebanyakan mahasiswa
menyatakan bahwa prosedur pemakaian fasilitas internet cukup
menyulitkan.
Dengan adanya internet di PKN LPKIA Bandung, mahasiswa cukup
menambah wawasan, walaupun kebanyakan dari mahasiswa memanfaatkan
internet untuk chatting, jejaring (social network), atau hal-hal selain yang
berhubungan dengan tugas dan perkuliahan.
Dengan adanya internet mahasiswa sangat bisa menghemat
pengeluaran untuk tugas karena bisa memanfaatkan internet di PKN LPKIA
Bandung untuk mencari referensi tugas. Walaupun demikian mahasiswa
menghimbau agar fasilitas internet di PKN LPKIA Bandung lebih diperbaiki
lebih baik lagi yaitu dari jumlah unit komputer serta akses/koneksi internet
agar lebih cepat. Internet sudah sangat membantu mahasiswa pada
umumnya, tetapi fasilitas internet di PKN LPKIA Bandung belum cukup
memadai.

  _____________________________________________
Copyright ©2009 – 2.TI-3

You might also like