You are on page 1of 8

Asuhan keperawatan keluarga I. Data umum Pengkajian terhadap data umum keluarga meliputi : 1.

Nama kepala keluarga (KK) 2. Alamat dan telepon 3. Pekerjaan kepala keluarga 4. Pendididkan kepala keluarga 5. Komposisi keluarga dalam genogram No. Nama 1 2 3 4 Bp. Iwan Cucu Ilham Febri Jenis Kelamin L P L P Hub dg KK KK Istri Anak ke-1 Anak ke-2 : Bp. I : Kampung paracis Rt. 02/70 : Calo Sewa Mobil : SLTP : Umur 30 Tahun 32 Tahun 12 Tahun 1 Tahun 5 Bln Pendidikan SLTP SD SD -

6. Tipe keluarga 7. Suku bangsa 8. Agama 9. Status sosial ekonomi

: Keluarga Inti (nuclear) : Sunda : Islam : Pra Keluarga Sejahtera (Pra

KS ) Penghasilan keluarga Bp.I sudah mencukupi kebutuhan keluarga, Istri Bp.I mendapatkan uang untuk memenuhi kebutuhan pangan selama sebulan sebesar 1,3 juta rupiah

10. Aktivitas Rekreasi

Aktivitas rekreasi yang di lakukan keluarga Bp.I dengan jalan-jalan setiap ada kesempatan sebulan sekali, dan rekreasi yang lainnya biasanya menonton televisi . 11. Riwayat dan tahap perkembangan dalam keluarga :

Bp. I dan istrinya baru memiliki 2 orang anak, anak pertama yaitu laki-laki berumur 12 tahun dan anak yang kedua yaitu perempuan yang berumur 1 tahun 3 bulan yang tinggal serumah bersama mereka. 12. Tahap perkembangan keluarga yang belum terpenuhi : Tahap perkembangan keluarga sudah terpenuhi, anak keluarga Bp.A sesuai dengan tahap perkembangannya. 13. Riwayat keluarga inti :

Tidak ada riwayat penyakit dalam keluarga Bp. I namun ada keturunan asma dari ibunya istri Bp. I. Status kesehatan saat ini tidak ada dari anggota keluarga Bp. I yang sedang sakit. Namun 1 bulan yang lalu anak pertamanya sakit demam. Keluarga mengikuti program posyandu untuk anak keduanya yang berusia 1 tahun 3 bulan. 14. Riwayat Keluarga sebelumnya :

II.

Pengkajian lingkungan 1. Karakteristik rumah :

Rumah permanen milik orang Bp.I, terdiri dari 2 kamar tidur, 1 kamar mandi (di luar), ruang tamu menyatu dengan ruanng tv, ada 1 dapur. Suplay air minum dari sumur dan dari gallon air mineral.

2. Karakteristik tetangga dan komunitas RW

Tipe tempait tinggal keluarga Bp. I berada di komunitas perkampungan, keadaan tempat tinggal penuh dengan rumah warga dengan jarak yang sangat berdekatan, kebersihan lingkungan terjaga serta cukup jauh dari industry dan kebisingan. Kelas sosialnya menengah kebawah, lembaga kesehatan yang ada dilingkungan yaitu kampus kesehatan STIKES Kharisma Karawang yang sering keluarga manfaatkan untuk membawa

balitanya ke posyandu, juga apabila ada anggota keluarga yang sakit dibawa ke puskesmas Karawang Kota. Tidak ada masalah yang serius contohnya seperti tidak aman dan ancaman-ancaman.

3. Mobilitas Geografis Keluarga : Keluarga Bp. I menetap di daerah ini, tidak suka berpindah-pindah. 4. Perkumpulan keluarga dan interaksi dengan Masyarakat :

Waktu yang di gunakan untuk berkumpul dengan keluarga jarang, namun pas kumpul waktunya kadang malam. III. Struktur keluarga 5. Sistem pendukung keluarga :

Keluarga menggunakan jamkesmas namun jarang digunakan biasanya apabila ada anggota keluarga yang sakit biayanya menggunakan biaya sendiri, semua anggota keluarga Bp. I sehat dan sering memanfaatkan fasilitas posyandu di lembaga swasta untuk balitanya, dan puskesmas untuk pemeliharaan anggota keluarga yang lainnya. 6. Pola komunikasi keluarga :

Cara berkomunikasi dengan keluarga biasa dengan cara langsung ataupun tidak langsung, dan menggunakan bahasa sunda dalam komunikasinya, namun dengan Bp. I sendiri jarang berkomunikasi, karena pulangnya jarang. 7. Struktur kekuatan Keluarga :

Pengambil keputusan dalam keluarga Bp. I adalah Bp.I sendir dan istri 8. Struktur peran :

Struktur peran dalam keluarga Bp. I, semua nggota keluarga berperan dengan peran masing-masing dengan baik, dan tidak ada konflik. 9. Nilai atau Norma keluarga :

Nilai dan norma yang dianut sesuai dengan agama dan yang ada di masyarakat, sejauh ini keluarga selalu manjalankannya dengan baik, seperti solat, ngaji, dan bagi anak pertamanya sekolah madrasah juga.

IV.

Fungsi Keluarga 1. Fungsi Afektif :

Anggota keluarga bp. A dan Ibu I tinggal dalam satu rumah, dengan anaknya dan mereka merasa saling memiliki satu sama lain. Antar anggota keluarga mendukung semua kegiatan yang akan dilakukan oleh anggota keluarganya selagi itu masih dalam kegiatan yang positif.

2. Fungsi Sosial a) Tingkat pendidikan

Tingkat pendidikan bp. I lulus SLTP, ibu C lulus SD, dan An. I sedang bersekolah SD dan An. F belum sekolah. b) Hubungan interkeluarga Hubungan interkeluarga baik yang dibuktikan dengan komunikasi keluarga yang lancar dan adanya keterbukaan satu sama lain. c) Hubungan dengan orang lain Hubungan dengan tetangga baik karena keluarga juga saling mengenal dan saling membantu ketika ada yang membutuhkan. d) Kegiatan organisasi sosial Kegiatan organisasi sosial yang di ikuti adalah pengajian di desa setempat.

3. Fungsi Perawatan Kesehatan a) Mengenal masalah

Keluarga bp. I belum mampu mengenali masalah yang terjadi pada keluarganya. b) Mengambil keputusan yang tepat Pengambilan keputusan pada keluarga bp. I diawali dengan musyawarah terlebih dahulu dan untuk pengambilan keputusan terhadap masalah kesehatan pada keluarga bp. I sudah mempunyai kebiasaan ketika salah satu anggota keluarga sakit akan diberi obat di warung dan dibawa ke pelayanan kesehatan / puskesmas.

c) Merawat anggota keluarga yang sakit Keluarga bp. I selalu merawat anggota keluarga yang sakit walaupun tidak tahu penyebab sakitnya. d) Memelihara lingkungan yang mendukung kesehatan Keluarga bp. I selalu membersihkan lingkungan rumah setiap hari tetapi penataan barang-barangnya kurang rapi. e) Memanfaatkan fasilitas kesehatan Keluarga Bp. I sering memanfaatkan pelayanan kesehatan terdekat, seperti puskesmas, ataupun posyandu untuk anak keduanya.

4. Fungsi Reproduksi

Ibu. C tidak menggunakan alat kontrasepsi dan keluarga Bp. I masih menginginkan punya anak lagi. Ibu C tidak menggunakan alat kontrasepsi KB setelah punya anak pertama.

5. Fungsi Ekonomi

Yang menghidupi keluarga adalah Bp. I dan istrinya. Penghasilan keluarga Bp. I dari pekerjaannya yaitu Rp. 700.000,00/bln dari Bp. I dan dari Ibu. C Rp. 1.300.000,00/bln. Keadaan ekonomi dari keluarga Bp. I dilihat dari penghasilan rata-ratanya Rp. 1.700.000,00/bulan cukup untuk memenuhi kebutuhan sehari-hari dengan gaya hidup sederhana, untuk memenuhi kebutuhan sandang, pangan dan paapan tercukupi dengan sederhana. Keluarga sering memanfaatkan sumberdaya di yang ada di lingkungan masyarakat untuk meningkatkan kesehatan keluarga.

V.

Strees dan Koping Keluarga 6. Stresor jangka Panjang dan pendek :

Stressor jangkan panjang dari keluarga Bp. I adalah Sterssor jangka pendek adalah

7. Kemampuan keluarga berespon terhadap stresor

Keluarga mampu menyadari adanya masalah dan segera membawanya ke pelayanan kesehatan terdekat, juga merawat apabila ada keluarga yang sakit. 8. Strategi koping yang digunakan: Keluarga berdiskusi dalam menyelesaikan masalah. 9. Strategi adaptasi disfungsional :

VI.

Pemeriksaan Fisik

VII.

Harapan keluarga Sehat selalu, ada rezeki banyak dan lancer.

ANALISA DATA NO Hari/ Tanggal 1 Data Fokus Masalah Keperawatan Paraf

PERENCANAAN KEPERAWATAN

You might also like