You are on page 1of 4

KONTRAK BELAJAR KEPERAWATAN GAWAT DARURAT PROGRAM PENDIDIKAN NERS STIKes BHAMADA T.

A 2014/2015 Nama Mahasiswa NIM Tempat Pembimbing : M. Rizqon Syabani : D0013035 : : 1. Deni Irawan, S.Kep.,Ns 2. Duddy Gumalar, S.Kep.,Ns PLAN OF ACTION KEGIATAN METODE Melakukan 1. Dibantu oleh tim prosedur perawat evakuasi/transpor tasi dari dan ke IRDA/IGD Melakukan 2. Dibantu oleh tim persiapan dan perawat transportasi dari dan ke ICU/ICCU Melakukan triage 3. Dibantu oleh tim perawat Menerima klien 4. Dibantu oleh tim baru katagori perawat gawat darurat Menerima klien 5. Melakukan tindakan baru katagori keperawatan WTS gawat tidak (kompres hanga) daruarat Menerima klien 6. Melakukan baru katagori wawancara dan tidak gawat tidak observasi. darurat Memberikan 7. Melakukan posisi tindakan untuk jawtrust dan membuka jalan memberikan guedeal nafas pasien airway (Airway) Memberikan 8. Melakukan tindakan untuk suctioning bersihan jalan nafas pasien (Breathing) Memberikan 9. Melakukan tindakan untuk pemeriksaan TTV, mengatasi jantung, dll. PEMBIMBING

No 1.

KOMPETENSI Saya mampu memahami dan melakukan konsep kegawat daruratan 1.

2.

WAKTU Saya akan melakukan kontrak belajar ini selama 6 minggu ( 6 Januari 17 Februari 2013

3. 4.

Deni Irawan, S.Kep.,Ns

5.

6.

7.

8.

9.

2.

Saya mampu memahami dan melakukan intervensi pada diagnosa bersihan jalan nafas tidak efektif

sirkulasi darah pasien (Circulation) 10. Memberikan 10. Mengkaji nilai GCS tindakan untuk atau AVPU mengatasi status neurologis pasien (Dissibility) 11. Memberikan 11. Mengkaji fraktur, tindakan untuk perdarahan, oedem, mengatasi dll. anatomis dan fisiologis pasien (Exposure) Mempelajari Mencari referensi definisi, etiologi, patofisiologi, pathway, manifestasi klinis,penatalaksanaa n bersihan jalan nafas tidak efektif Mengkaji pasien dengan bersihan jalan nafas tidak efektif Menganalisa tanda dan gejala pasien dengan bersihan jalan nafas tidak efektif Merencanakan tindakan keperawatan pada pasien dengan bersihan jalan nafas tidak efektif Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan bersihan jalan nafas tidak efektif Melakukan evaluasi tindakan Look, Listen, Feel

Mengobservasi

Megacu pada buku panduan NANDA NOC NIC

Megacu pada buku panduan NANDA NOC NIC

Melihat dan menilai respon pasien (SOAP)

3.

Saya mampu memahami dan melakukan intervensi pada diagnosa pola

Mempelajari Mencari referensi definisi, etiologi, patofisiologi, pathway, manifestasi klinis,penatalaksanaa

nafas tidak efektif

n pola nafas tidak efektif Mengkaji pasien dengan pola nafas tidak efektif Menganalisa tanda dan gejala pasien dengan pola nafas tidak efektif Merencanakan tindakan keperawatan pada pasien dengan pola nafas tidak efektif Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan pola nafas tidak efektif Melakukan evaluasi tindakan Mengkaji pola nafas dan pemeriksan paru. Mengobservasi

Megacu pada buku panduan NANDA NOC NIC

Megacu pada buku panduan NANDA NOC NIC Melihat dan menilai respon pasien (SOAP) Mencari referensi

4.

Saya mampu memahami dan melakukan intervensi pada diagnosa penurunan curah jantung

Mempelajari definisi, etiologi, patofisiologi, pathway, manifestasi klinis,penatalaksanaa n penurunan curah jantung Mengkaji pasien dengan penurunan curah jantung Menganalisa tanda dan gejala pasien dengan penurunan curah jantung Merencanakan tindakan keperawatan pada pasien dengan penurunan curah jantung Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan penurunan curah jantung Melakukan evaluasi tindakan

Melakukan pemeriksaan jantung dan memantau TTV Mengobservasi

Megacu pada buku panduan NANDA NOC NIC

Megacu pada buku panduan NANDA NOC NIC

Melihat dan menilai respon pasien (SOAP)

5.

Saya mampu memahami dan melakukan intervensi pada diagnosa gangguan perfusi jaringan serebral

Mempelajari Mencari referensi definisi, etiologi, patofisiologi, pathway, manifestasi klinis,penatalaksanaa n gangguan perfusi jaringan serebral Mengkaji pasien dengan gangguan perfusi jaringan serebral Menganalisa tanda dan gejala pasien dengan gangguan perfusi jaringan serebral Merencanakan tindakan keperawatan pada pasien dengan gangguan perfusi jaringan serebral Melakukan tindakan keperawatan pada pasien dengan gangguan perfusi jaringan serebral Melakukan evaluasi tindakan Menilai tingkat kesadaran dan memantau TTV Mengobservasi

Megacu pada buku panduan NANDA NOC NIC

Megacu pada buku panduan NANDA NOC NIC

Melihat dan menilai respon pasien (SOAP)

You might also like