You are on page 1of 2

SKENARIO A (KELOMPOK 11)

Dokter Gafur yang bertugas di Puskesmas A mengamati bahwa anak bayi




I. Klarifikasi Istilah
a. Puskesmas : Pusat Kesehatan Masyarakat; organisasi fungsional yang
menyelenggarakan upaya kesehatan bersifat menyeluruh, terpadu, merata dapat
diterima dan terjangkau oleh masyarakat.
b. ASI : susu yang diproduksi oleh manusia untuk dikonsumsi bayi dan merupakan
sumber gizi utama bayi yang belum dapat mencerna makanan padat.
c. ISPA : infeksi saluran pernafasan akut.
d. Disapih : pemberian makanan selain ASI pada bayi.
e. Penelitian : cara ilmiah untuk mendapatkan data dengan tujuan dan kegunaan
tertentu.
f. Sampel : bagian dari jumlah dan karakteristik yang dimiliki oleh populasi.
g. Kasus : kejadian mengenai penyakit.
h. Kontrol :

II. Identifikasi Masalah
1. (paragraf 1)
2. (paragraf 2)
3. (paragraf 3)
4. (paragraf 4)

III. Analisis Masalah
1. Apa dasar dilakukannya suatu penelitian ? (secara umum) imam
2. Apa yang melatarbelakangi dr.Gafur melakukan penelitian tersebut ? yorin, imam
3. Apa jenis rancangan penelitian yang cocok untuk penelitian tersebut ? ista case control
4. Apa metode penelitian yang digunakan ? nita .analitik observasional , efek,
5. Apa saja jenis-jenis cara pemilihan sampel ? yorin 2 golongan peluang dan tdk peluang
6. Bagaimana cara pengambilan sampel pada kasus ini ? indah, nita,
7. Berapa besar risiko untuk kejadian ISPA akibat ASI yang disapih dibawah usia 1 tahun ?
nita
8. Apa hipotesis dari penelitian ini ? nita , h0 dk ada hubungan asi sampai 2 tahun
terhadap ispa , h1 ada hub
9. Bagaimana uji hipotesis pada penelitian ini ?
10. Bagaimana kesimpulan hasil uji hipotesis ?

ISPA Tidak ISPA
ASI 20 70
Tidak ASI 80 30

IV. Hipotesis
Dr.Gafur melakukan penelitian observasional analitik dengan metode case-control.

V. Kerangka Konsep

ASI NON ASI

ISPA
NON ISPA

Penelitian Case Control

Sampel >> - Case 100 anak, -Control 100 anak

Hipotesis

Uji hipotesis

Kesimpulan

You might also like