You are on page 1of 9

Spektrofotometri

UV-Vis
Spektrofotometri UV-Visible
Merupakan metode kualitatif dan kuantitatif mengukur intensitas sinar
tertentu terhadap intensitas sinar standar
Umumnya spektroskopi dengan sinar ultraviolet (UV) dan sinar
tampak (VIS) dibahas bersama karena sering kedua pengukuran ini
dilakukan pada waktu yang sama,
Berkaitan dengan proses berenergi tinggi yakni transisi elektron
dalam molekul, maka informasi yang didapat cenderung untuk
molekul keseluruhan bukan bagian-bagian molekulnya
Sangat kuantitatif dan jumlah sinar yang diserap oleh sampel
diberikan oleh ungkapan hukum Lambert-Beer.
Menurut hukum Beer, absorbans larutan sampel sebanding dengan
panjang lintasan cahaya (d) dan konsentrasi larutannya (c)


Teori dan Prinsip
Hukum Lambert - Berr
A = serapan
I
o
= Intensitas sinar yang datang
I = Intensitas sinar yang diteruskan
= absorptivitas molar
= panjang atau tebal larutan (kuvet)
c = konsentrasi larutan
Spektrofotometer UV-Vis
Komponen Instrumentasi UV-Vis
Sumber Radiasi
- Lampu wolfram
Kuvet (Sample Container)
- Kuarsa atau silika
Monokromator
- Prisma kaca atau kuarsa
Detektor
- Fotolistrik
Pencatat

Spektrofotometer UV-Vis
Spektroskopi UV-Vis
Menurut konfigurasi optiknya,
spektrofotometer UV-Vis dibagi menjadi
Single Beam
Double Beam
Multi Channel

Contoh Senyawa yang
dianalisis
Thanks for your attention

You might also like