You are on page 1of 3

Analisa Data

No Data Etiologi Masalah


1. Data subjektif:
- An.M mengatakan sering berkelahi dengan
teman sebaya di sekolah
- Keluarga mengatakan tidak memberikan izin
An. M untuk bermain dan pergi keluar dengan
teman sebaya
- An. M mengatakan tempat bermain anak
hanya di rumah
- An. M mengatakan lebih nyaman
berkomunikasi dengan ayah
- Ibu mengatakan An. M tidak mau mengikuti
organisasi di sekolah

Data objektif
Fungsi kesehatan:
- Keluarga belum mampu mengenal salah satu
tugas perkembangan keluarga dengan anak
usia sekolah yaitu membantu sosialisasi anak:
tetangga, sekolah, dan lingkungan, yang
ditandai dengan orang tua yang belum mampu
memberi izin kepada anak untuk pergi dengan
teman sebayanya.
- Keluarga belum mampu mengambil keputusan
yang tepat terkait dengan masalah sosialisasi
anak dan lingkungan yang ditandai dengan
keluarga tidak memberikan izin kepada An.M
untuk pergi keluar dengan teman sebaya
- Keluarga belum mampu merawat anak dengan
usia sekolah sesuai dengan tahapan tumbuh
kembang anak
- Keluarga belum mampu memodifikasi
Ketidakmampuan
keluarga merawat
anak usia sekolah
sesuai dengan
tugas
perkembangan
anak
Resiko
hambatan
interaksi
sosial
lingkungan psikologis untuk mendukung anak
bersosialisasi
- Keluarga mampu memanfaatkan fasilitas
pelayanan kesehatan, yang ditandai dengan
tingkat kepercayaan keluarga terhadap petugas
dan fasilitas pelayanan kesehatan cukup baik
di beberapa tempat, yaitu Rumah Sakit Santa
Maria dan Dokter Keluarga.

2. Data Subjektif
- Ny. N mengatakan penyakit yang paling
sering muncul di keluarga adalah ISPA pada
anak
- Ny. N mengatakan ISPA adalah gangguan
saluran pernafasan yang disebabkan oleh
kuman.
- Ny. N mengatakan biasanya batuk, pilek, dan
demam akan sembuh selama 1 minggu
- Ny. N mengatakan biasanya memberikan jus
apel atau jeruk 2x sehari pada hari pertama
dan kedua sakit.
- Ny. N mengatakan faktor penyebab ISPA
yang sering terjadi pada anak adalah jajan
sembarangan, makan es, dan tertular virus dari
orang lain.
- Ny. N mengatakan An. M pernah demam
tinggi saat berusia 3 tahun
- Keluarga mengatakan bahwa setiap sakit yang
dibiarkan berlarut-larut akan beresiko. Oleh
karena itu, keluarga langsung mencari solusi
bila muncul tanda dan gejala.

Data Objektif
Ketidakmampuan
keluarga Tn. L
merawat anggota
keluarga dengan
ISPA
Resiko
bersihan
jalan nafas
tidak
efektif
- An. M terlihat sehat
- An. S terlihat sehat
- TTV An. M:
TD: 120/ 80 mmHg
Nadi: 88x/menit
RR: 22x/menit
Suhu: 37,3
o
C
- TTV An. S:
TD: -
Nadi: 96x/menit
RR: 23x/menit
Suhu: 37
o
C


Diagnosa
1. Resiko hambatan interaksi sosial pada keluarga bapak L terutama An.M berhubungan
dengan ketidakmampuan keluarga merawat anak usia sekolah sesuai dengan tugas
perkembangan anak
2. Resiko bersihan jalan nafas tidak efektif pada keluarga Tn. L terutama anak M dan
An. S berhubungan dengan ketidakmampuan keluarga merawat anak dengan ISPA

You might also like