You are on page 1of 2

BAB I

PENDAHULUAN
Tuberkulosis merupakan penyakit infeksi yang disebabkan oleh
Mycobacterium tuberculosis dengan gejala yang sangat bervariasi.(1)
Tuberkulosis masih tetap menjadi problem kesehatan dunia yang
utama walaupun pengobatan tuberkulosis yang efektif telah tersedia.
tuberkulosis dianggap sebagai masalah kesehatan dunia yang penting karena
lebih kurang 1/ penduduk dunia terinfeksi oleh Mycobacterium tuberculosis.
!ebagian besar dari kasus tuberkulosis ini ("#$) dan kematiannya ("%$)
terjadi di negara& negara yang sedang berkembang(').
(ndonesia merupakan negara dengan prevalensi tuberkulosis ke& tertinggi
di dunia setelah )hina dan (ndia. !etiap tahun terdapat '#*.*** kasus baru
tuberkulosis dan sekitar 1+*.*** kematian akibat tuberkulosis. ,i (ndonesia
tuberkulosis merupakan pembunuh nomor satu di antara penyakit menular
dan merupakan penyebab kematian nomor tiga setelah penyakit jantung dan
penyakit pernapasan akut pada seluruh kalangan usia ().
(nternational !tandard for Tuberculosis )are ((!T)) merupakan standar
yang melengkapi guideline program penanggulangan tuberkulosis nasional yang
consisten dengan rekomendasi -./. !tandar tersebut bersifat internasional dan
baru di launching pada bulan februari '**0 serta akan segera dilaksanakan di
(ndonesia.(nternational !tandard for Tuberculosis )are terdiri dari 11 standar
1
'
yaitu 0 standar untuk diagnosis 2 " standar untuk pengobatan dan ' standar yang
berhubungan dengan kesehatan masyarakat (+).
Tujuan (!T) adalah mendeskripsikan secara luas pada praktisi2
masyarakat bagaimana prosedur penatalaksanaan seseorang yang memiliki
penyakit tuberkulosis maupun yang dicurigai mengidap tuberkulosis. (!T) sendiri
memfasilitasi pada masyarakat bagaimana melayani pasien dengan hasil sputum
positif maupun negatif tuberkulosis2 dan tuberkulosis ekstrapulmoner akibat
M,3&T42 tuberkulosis dengan kombinasi infeksi .(5 dan faktor komorbid
lainnya. .al ini dilakukan untuk mencegah penyebaran penyakit tuberkulosis dan
menjaga kesehatan masyarakat (#).

You might also like