You are on page 1of 14

Asuhan Nutrisi

Pediatrik

IDENTIFIKASI KASUS

Nama: M. Zafran A

Umur : 4,5 bulan

Jenis kelamin : laki-laki

Alamat : kertapati

Agama: Islam

Anamnesis
Keluhan utama: berat badan tidak naik
Keluhan tambahan: dahak berlebihan
RPP:
2 bulan SMRS, ibu penderita mengeluh
berat badan anak tidak naik-naik. Frekuensi
minum susu sedikit karena anak sering
tersedak dan terlihat sesak. Os dibawa ke
SpA disarankan ke RSMH.

Riwayat kelahiran:
BB lahir : 3 kg , BB 1 bulan : 3,5 kg, BB 2
bulan 3,8 kg, 3 bulan : 3,8 kg, 4 bulan : 4
kg.

Riwayat

tidur

selalu

dengan

miring/tengkurap

Riwayat atopi (+) kedua orang tua

Riwayat diagnosis alergi susu sapi

posisi

Riwayat makan:
Lahir 1 bulan : ASI + susu sapi semaunya
1 bulan 2bulan : Bebelac + Pepti Junior 12x40
cc
2 bulan sekarang : Nutri Baby Soya 12x 60 cc

Pemeriksaan Fisik

Keadaan umum:
Sens : CM
Nadi 128x/m
Suhu 36,4 C
RR : 32x/m
BB : 4 kg
PB : 62 cm
LK: 39 cm

Pemeriksaan Fisik
Kepala : normosefali
Mata: konj anemis (-)
Mulut : rhagaden (-) stomatitis (-)
Leher : JVP normal
Thoraks : iga gambang (+)
Abdomen : datar, lemas, BU (+) N, hepar
dan lien tidak teraba
Ekstremitas : baggy pants (+)
Anus genitalia : + laki-laki

Diagnosis

Marasmus Kondisi V + Suspek


Trakeomalacia

Tindakan pengobatan
MRS gizi
Tatalaksana marasmus kondisi V
Rencana rontgen thorax
Cotrimoksasol syr 2x cth
Chest position and postural drainage

Tatalaksana marasmus kondisi


V
FASE
FASE
FASE
FASE

STABILISASI
TRANSISI
REHABILITASI
TINDAKLANJUT

Asuhan Nutrisi Pediatrik


Assessment
BB : 4,1 kg
PB : 62 cm
BB/U : <-3 SD
PB/U : -2 SD 0 SD
BB/PB : < - 3 SD
Keterangan : BB/U Gizi Buruk
PB/U normal
BB/PB sangat kurus
1.

2. Requirements
fase stabilisasi
Kalori : 80-100 kkal/kgBB/hari
Protein : 1 1,5 gr/kgBB/hari
Cairan : 130 ml/kgBB/hari
Keterangan :
Kalori yang dibutuhkan 328-410 kkal/hari
Protein : 4,1 -6,15 gr/hari
Cairan : 533 ml

3. Routes of Delivery oral


4. Formula / IVF Selection
F75
12 x 45 cc tiap 2 jam
8x 70 cc tiap 3 jam
6x 90 cc tiap 4 jam
Keterangan : bila F 75 sudah bisa habis
ganti F100
5. Monitoring
muntah (-), diare (-), kembung, toleransi
(kosntipasi, muntah, diare), asseptabilitas

You might also like