You are on page 1of 2

JENIS USAHA

Jenis usaha yang direncanakan sesuai dengan Sumber Daya Manusia (SDM) yang
dimiliki adalah :
1. Warnet (konsentrasi pada bulan pertama
2.Training internet lepas (pada bulan ke-2)
3.Service komputer (pada bulan ke-3)
4. Penjualan Voucer Handphone (pada bulan ke-4)
5.Digital Printing (pada bulan ke-5)
6 .Video Shooting dan Transfer VCD (pada bulan ke-6)
7.
Training komputer (paket 1 atau 2 bulan) pada bulan ke-7.
Dan lain sebagainya, disesuaikan dengan kebutuhan pasar dan anggaran yang ersedia.
.KEUNGGULAN KAMI
Kami memiliki keunggulan antara lain :
1.Semua instalasi software, jaringan LAN, router dan proxy server dapat kami lakukan
sendiri, dengan demikian tidak perlu menganggarkan dana untuk jasa dari pihak ketiga..
2.Kami sudah berpengalaman memberikan bantuan jasa konsultasi dan pekerjaan teknis
untuk pendirian warnet diantaranya adalah : Warnet LaaTazan di Plaju, Warnet Polycom
di bukit, Warnet An-Najm di Samping Bina Husada Jalan Merdeka Palembang.
3.Kami juga sudah sangat sering mengadakan pelatihan internet dan website kepada
pelajar dan mahasiswa dengan kerja sama dengan organsasi ekskul sekolah atau senat
mahasiswa.
.PERANGKAT KERAS DAN LUNAK
Perangkat keras yang akan digunakan dalam komputer ini adalah :
-Komputer Pentium 3 built up second sebanyak 10 unit, server Pentium 4 1 unit dan
komputer Pentium 4 untuk billing 1 unit beserta perangkat jaringan.
-Koneksi internet menggunakan Wireless dengan kecepatan 64 kbps dengan rasio 1:1
-Sistem operasi yang akan digunakan adalah Windows Me.
Analisis Pasar
Masa remaja adalah masa bagi individu untuk mencoba dan bersosialisasi. Dengan
adanya jaringan internet yang dapat menghubungkan dan mengkomunikasikan dengan
orang di seluruh dunia. Berdasarkan survey yang telah dilakukan, pemakaian internet
setiap harinya terus meningkat, terutama para remaja. Oleh karena itu, pasar internet
untuk para remaja sangat besar. Selain kalangan pelajar, mahasiswa pun dapat
menggunakan untuk mencari data dalam menunjang materi pembelajarannya. Serta, bagi
kalangan umum dapat digunakan sebagai sarana untuk memperluas jaringan usahanya
agar lebih dikenal. Oleh karena itu, lokasi warnet ini sangat strategis serta dekat dengan
pangsa pasar yang sangat besar. Lokasi warnet ini berada di daerah buah batu yang terus
berkembang sehingga pangsa pasarnya pun akan terus mengalami peningkatan serta
lokasinya sangat mudah diakses karena berdiri tepat dipinggir jalan dan thdukung dengan
daerah parkiran yang cukup luas.
Strategi Harga Produk
Harga yang clitawarkan sangat kompetitif dan bersaing, di mana tempat lain akses
internet Rp4.500 per jam untuk umum dan Rp4.000 untuk member. Maka, warnet kami
pun akan menyesu.aikannya dengan Tarif Rp4.500 per jam untuk umum dan member
Rp4.000. Namun, untuk lebih menarik minat agar mereka lebih lama memakai internet,

kami pun memberlakukan tarif promosi yang akan disesuaikan dengan keadaan di
lapangan.
Strategi Promosi
Target dan layanan warnet mi adalah para rernaja, pelajar, mahasiswa, dan masyarakat
umum, supaya mereka tertarik dan mencoba untuk mengaksesnya dengan sangat mudah
dan cepat. Promosi yang dilakukan berupa penyebaran pamplet dan brosur di tempattempat umum, seperti sekolah, kampus, tempat keramaian, serta hotel sekitar lokasi
warnet berdiri. Selain itu juga, promosi dilakukan dengan selebaran, spanduk, dan banner
yang dipasang di tempat ramai. Namun, promosi pun dilakukan lewat mulut ke mulut
para pelanggan yang puas dengan pelayanan warnet kami.
E.PERANGKAT KERAS DAN LUNAK
Perangkat keras yang akan digunakan dalam komputer ini adalah :
-Komputer Pentium 4 second sebanyak 8 unit beserta perangkat jaringan.
-Koneksi internet menggunakan Speedy
-istem operasi yang akan digunakan adalah Windows XP.
5.FAKTOR PENDUKUNG
a)Lokasi sangat strategis
b)Berada dekat banyak kampus, perkantoran dan sekolah
c)SDM mampu dan potensialuntuk berkembang
d)Fasilitas yang dimiliki lengkap
3.JASA YANG DISEDIAKAN OLEH WARNET
a)Jasa browsing, surfing, chatting, dan multiplayer games.
b)Print Out, Burning data.
c)Pelatihan internet untuk dunia usaha,lembaga SDM,Pemda, Sekolah lainnya dll (Jangka
Panjang)
d)Pembuatan Web Sites
e)Pelatihan pembuatan web
f)Jasa iklan
Dengan adanya warnet ini juga akan membuka peluang lainnya yaitu :
a)Penjualan makanan/minuman dengan dibuat kantin
b)Penjualan majalah, alat-alat tulis
c)Penjualan disket (menyimpan program) ,kertas (mencetak hasil), dan cd blank.
7.PENUTUP
Demikianlah proposal ini kami perbuat sebagai suatu acuan dalam pengelolan warnet di
dan juga dapat dijadikan sebagai bahan pertimbangan bagi investor dan pihak instansi
terkait untuk memberikan bantuan dana serta bimbingan teknis dalam pengelolaan warnet
nantinya.Semoga Allah Swt memberikan berkat dan Rahmatnya bagi kita semua, sebelum
dan sesudahnya kami ucapkan terima kasih banyak.

You might also like