You are on page 1of 9

Materi KMB : Anatomi Fisiologi Sistem

Endokrin
on March 11, 2011 at 5:24 am

Kelenjar endokrin adalah kelenjar yang tidak memiliki


saluran, yang dapat menyalurkan sekresi hormon langsung ke dalam darah. Hormon memberikan efek pada target
organ atau jaringan. Beberapa hormon seperti insulin dan tiroksin memiliki banyak organ target. Hormon lain seperti
kalsitonin dan beberapa hormon kelenjar pituitari, hanya memiliki organ menargetkan satu atau beberapa.
1. Amina: hormon sederhana adalah variasi dari tirosin asam amino. Kelompok ini mencakup tiroksin dari kelenjar
tiroid epinefrin, dan norepinefrin dari medula adrenal
2. Protein: Hormon ini rantai asam amino.Insulin dari pankreas, hormon pertumbuhan dari kelenjar hipofisis anterior,
kalsitonin dari kelenjar tiroid semua asam amino yang disebut protein.Rantai pendek peptida. Hormon antidiuretik
dan oksitosin yang disintesis oleh hipotalamus, hormon peptida.
3. Steroid: Kolesterol merupakan prekursor hormon steroid, termasuk kortisol dan aldosteron dari korteks adrenal,
estrogen dan progesteron ovarium, dan testosteron dari testis.
Fungsi Kelenjar Endokrim
-Merangsang pertumbuhan jaringan
-Merangsang aktivitas kelenjar tubuh
-Menghasilkan hormon
-Mengontrol aktivitas kelenjar tubuh
-Mempengaruhi metabolisme lemak, arang hydrat, vitamin, mineral, dan air
-Dapat mengatur metabolisme, oksidasi, penyerapan glukosa dapat meningkat pada usus halus
Klasifikasi Hormon
Hormon pembangun / Hormon pertumbuhan hormon yang berperan dalam perkembangan dan pertumbuhan.
Hormon ini diproduksi oleh kelenjar gonad.
Hormon metabolisme proses homeostasis glukosa dalam tubuh diatur oleh bermacammacam hormon, contoh
glukokortikoid, glukagon, dan katekolamin.
Hormon tropik yang dihasilkan oleh struktur khusus dalam pengaturan fungsi endokrin kelenjar hipofisis sebagai
hormon pertumbuhan merangsang folikel (FSH) pada ovarium dan proses spermatogenesis (LH).
Hormon yang dapatmengatur metabolisme yaitu air dan mineral kalsitonin dihasilkan oleh kelenjar tiroid untuk
mengatur metabolisme kalsium dan fosfor.
Sistem Endkrim Dan Organ
- Hypothalamus/Hipotalamus
- Pituitary gland/Kelenjar Hipofisis
- The thymus gland/Kelenjar Timus

- Thyroid gland/Kelenjar Tiroid


- Parathyroid glands/Kelenjar Paratiroid

http://www.artikelkeperawatan.info/materi-kuliah-anatomi-fisiologi-sistem-endokrin163.html

ANATOMI FISIOLOGI SISTEM ENDOKRIN


SISTEMENDOKRIN
FBerfungsi pengatur aktivitas sistem tubuhhomestasis, pertumbuhan fisik & intelektual, pubertas, reproduksi,

metabolisme,perkembanganindividu.

FBekerjasamadgsistemsaraf.
FTerdiridarikelenjar&hormon

KelenjarEndokrin
FKelenjarproduksi&sekresikanhormon.
FHormondisekresikankedlmdarahu/ditransportasikan.

FMeliputi:
Pulaupulaulangerhan,Gonad(ovarii&testis),Adrenal,pituetary,tiroid,paratiroid

Hormon
FBahasaYunanipergerakan.
FSubstansikimiapembwpesandisekresikankelendokrin.
FMempengaruhiorganatauseltarget.

FungsiUmumHormon

1.Metabolisme,pertumbuhan,perkembangandanreproduksi.
2.Berperandalanhomeostasisyaitumempertahankanlingkunganinternal
Mengendalikanmetabolismekarbohidratdanprotein.
Mengendalikankeseimbanganairdanelektrolit
Mengendalikankadarguladarah.

3.Bekerjasamadengansistemsaraf:
Hormon mengintegrasikan jawaban organ dan jaringan tubuh yang berbedabeda terhadap rangsang
internaldaneksternal.

KARAKTERISTIKHORMON
1.Hormondisekresikansecarasiklusdansebagairesponterhadaptubuhdaniramalingkungan.
Contoh:Kortisolrendahpdmlmhari,meningkatpagihari.
2.Hormonmengontrolkecepatanaktifitassel.
3.Hormondisekresikandalamkonsentrasiyangkecil,pengaruhnyabesar.
4.Hormonmempengaruhisetiapselyangmemilikireceptoryangsesuai.
5.Hormonsecarakonstandinonaktifkanolehhepardandikeluarkanolehginjal.

PENGATURANHORMON
Pelepasanhormondarikelenjarinduknyadikontrololehfaktorkimiadansaraf.

a.Kontrolkimia
Kadarhormonaldarahdikontrolmelaluisistemnegativefeedback.Suatuhormoncukupdihasilkanuntuk
efek fisiologi normal, peningkatan lebih lanjut dalam sekresi dari hormonini dapat dicegah melalui
negative feedback.Misalnyapeningkatan hormon ACTH dari kelenjar pituitary anterior akan
merangsangpeningkatan pelepasanhormon kortisol dari kortek adrenal, hal ini akan menyebabkan
penurunandariACTHdanseterusnya.Penambahankadardaraholehsubstansilaindarihormonakan
mempengaruhisekresihormon.Misalnyapengaturankadarkalsiumdarahdiaturolehparathormoneyang
dihasilkanolehkelenjarparathyroid.Jugapelepasaninsulindaripulaupulalangerhansdipankreas
tergantungpadakadarglukosadarah.

b.Pengontrolansaraf
Sistem saraf otonom dan saraf pusat bereaksi terhadap rangsangan dari semua tipe, baik itu dari
lingkunganinternalmaupuneksternal.Reaksiinidikirimkanmenujuhipothalamussuatubagianvitaldari
sistensarafpusatyangkemudiansegeramengisyaratkanpadakelenjarpituetary.Rangsanganterhadap
hipothalamusakanmerangsangpelepasanhormonhormonpituetary.

KELENJARKELENJARENDOKRIN

1.Kelenjarpituitary/hipofise
Kelenjarpituetarymempunyaiukuran1cmdanberat500mg.Kelenjartersebutterletakdisella
turcicadaritulangspenoidpadadasartengkorakdanterpisahdenganruangdaritulang spenoid.Sella
turcica dekat chiasma optic. Secara nyata kelenjar pituetaryterdiri dari 2 kelenjar yaituPituitary
Anterior(adenohypofisi)danPituitaryPosterior(neurohypofisis).
Kelenjarpituitaryanterior(adenohipofisis)menghasilkanhormon:
a.Growthhormone(GH)/Somatotropichormone.
merupakansuatuprotein
merangsangpertumbuhanselseltubuhsampaiukurandewasa
mempengaruhimetabolismelemak.
b.Prolactin/lactogenhormone.
merupakansuatuprotein.
Merangsangsekresiairsusupadakelenjarmamae.
c.Folliclestimulatinghormone(FSH).
merangsangpertumbuhanfoliclepadaovarii.
Padapriamembantumematangkansperma.

c.LuteinizingHormone(LH)
Merupakanglikoprotein
Menyebabkanovulasidanmerangsangpembentukancorpusluteumdansekresiprogesteron.
d.Interstitialcellstimulatinghormone(ICSH)
Merangsangsekresidaritetosteronepadalakilaki.
f.AdenocorticotropicHormone(ACTH)
Merangsangkortekadrenaluntukmensekresikankortisol/kortikosteroid.
g.Thyroidstimulatinghormone(TSH)
Merangsangthyroiduntukmensekresikanthyroxine.

KelenjarpituetaryPosterior
a.AntidiuretikHormone(ADH).
Mempengaruhipermiabilitasmembranetubulusginjaluntukmeningkatkanabsorbsiair.
Merangsangototpolosdaripencernaandanpembuluhdarah.
b.Oxytocine
Merangsangkontraksiuterusdanpengeluaranairsusu.

Hubunganantarahipotalamusdengandengankelenjarpituitary
Hypotalamusbertindaksebagaisuatupenghubungyangpentingantaramekanismepengaturan
neurologidanhormonal.Hypotalamusbertindaksebagaipengontrolataskelenjarpituetarydankelenjar
kelenjarlainyasertaselseltubuh.Hypotalamus(lokasinyapadajaringandisekitarventrikelIII)dan
lobus pituitary anterior berhubungan melaluihypotalamichypophyseal portal blood system, dimana
neurosecretoryreleasingfactor(RF)danneurosecretoryinhibitingfactory(IF)yangdisekresikanoleh
hipotalamus menuju pituitary. Neurohypophysis langsung berhubungan dengan hypotalamus
melaluihypothalamichypophysealtract.

KelenjarThyroid
Kelenjarthiroidterletakpadabagiananteriordarileher(bagianinferiortulangkartilagohyoid)dan
beratnya 20 gram. Terdiri atas dua lobus yaitu lobus kanan dan kiri. Antara kedua lobus tersebut
dihubungkan oleh isthmus dan terletak dibawah laring. Thyroid menyimpan iodine/yodium dan
mensekresihormonthyroiddancalsitonin.Klelenjarthyroidmensekresikan3hormonYaitu
1.Thyroxine(T4).
Berfungsimengaturkatabolismeprotein,lemakdankarbohidratdidalamsel.
2.Triodothyronine(T3).
Berfungsi:
Mengaturkecepatanmetabolismepadasemuasel.
Mengaturproduksipanastubuh.
Antagonisinsulin.
Mempertahankansekresihormonpertumbuhandanmaturasiskeletal.

Mempengaruhiperkembangansususnansarafpusat.
Diperlukanuntuktonusototdankekuatan.
Mempertahankancardiacoutput,ratedankekuatankontraksi.
Mempertahankansekresisalurancerna.
Mempengaruhikecepatanpernapasandanpenggunaanoksigen.
Mempertahankanmobilisasikalsium.
Mempengaruhiproduksiseldarahmerah.
Merangsangpergantianlipid,pelepasanasamlemakbebasdansintesacholesterol.

3.Hormonthyrocalcitonin
menurunkan kadar kalsium darah danfosfor, menurunkan absorbsi kalsium dan fosfor pada saluran
pencernaan.
Produksi hormon thyroxinetergantung padamasukan protein dan iodine yang cukup dan adanya
Thyrotropic Stimulating Hormon. Disamping itu juga dipengaruhi faktor lingkungan. Stres fisik dan
psikologis dan terpapar udara dingin adalah faktor yangmeningkatkan produksi hormon thyroxin,
sedangkan faktor yangmenekan sekresithyroxin yaitu terpapaf panas yang lama, obat sulfanamid,
salysilat dan penilbutason. Hormon thyroxin akan diubah menjadi tryodthyronin oleh jaringan target
periferal.
KelenjarParathyroid
Terdiriempatkelompokkecil,yangterletaksangatbervariasipadabagianposteriormasingmasing
lobusthyroid.HormonyangdihasilkanadalahParathormoneatauhormoneparathyroid,yangberfungsi
secarautamauntukmempertahankankadarkalsiumdanfosfor,melaluiaksi:
Peningkatanpenyerapanmineraltulang.
Peningktanpenyerapankalsiummelaluisalurancerna(vitD).
Menurunkanekskresikalsiumurine.
Meningkatkanekskresiphosformelaluiurine.

Kelenjaradrenal
Keduaorganadrenalterletakpadajaringanretroperitoneal,dimanamasingmasingterletakpadabagian
atasdariginjal.Adaduakelenjardarimasingmasingorganadrenal.Kortekadrenal/lapisanpalingluar
danmedulaadrenalataubagiandalam.

Kortekadrenalmensekresikan2kelompokhormonyangdiperlukanuntukhidupyaituglukokortikoid,
dimanakortisolhormonutamanya,danhormonmineralocortikoid,dimanaaldoteronehormonutamanya.
Hormonkelompokketigayaituhormonseks:androgendanestrogen.
Medula adrenalmensekresikan epinephrine dan norepinephrine, yang memperbanya neurotransmiter
yangdiproduksiolehsistemsarafsimpatis.Katekolaminedisekresiolehmedulaadrenaldiperlukanuntuk
mempertahankehidupan,tetapibilaberlebihanakanmenyebabkanhipertensiyangcukupserius.

FungsiHormonAdrenal
HormonGlukokortikoid(kortisol)
Mempertahanglukosadarahdenganmeningkatkanglukoneogenesis;menurunkankecepatanpenggunaan
glukosaolehselsel.
Meningkatkankatabolismeprotein.
Meningkatkanretensisodiumdanair.
Antiinflamasi.
Degradasikolagen
MenurunkanlimpositT
Meningkatkanneutrofil.
Menurunkanpelepasanantibodibaru.
Menurunkanbasofil,eosinofildanmonosit.
Menurunkanpembentukanjaringanparut.
Meningkatkanpembentukanseldarahmerahdanplatelet.
Meningkatkanproduksiasamlambungdanpepsin.
Mempertahankankestabilanemosi.

HormonMineralokortikoid(Aldosterone)
Perangsangutamasistemreninangiotensin.
Sangatresponsiveuntukmempertahankankeadaannormovolumicdenganmeningkatkanretensinatrium
danairpadatubulusdistal.
Menyebabkanpengeluaranpotasium.

Menyebabkanpeningkatanekskresiionamoniumdanmagnesium.

HormonAndrogen
Fungsinyasamadenganhormonhormonsekgonad.
Epinephrinedannorepinephrine.
Diperlukanuntukmempertahankanfungsiintegrasidarineuroendokrinedaritubuh.
Meningkatkantekanandarah,heartratedanmenyebabkanvasokonstriksi.
Merangsangperubahanglikogrenmenjadiglukosa.
Merangsangglukoneogenesis.
Meningkatkanlipolisis.

KelenjarPankreas
Pankreasadalahkelenjareksokrinedanendokrineyangterletakdiretroperinealdekatlambung,bagian
kepaladanleherpadalengkungduodenum,bagianbadanmeluaskearahhorizontalmenyilangdiiding
abdominal posterior, dan bagian ekornya menyentuh limfa. Ada sekitar satu juta pulau selsel pada
pankres.
Adatiga tipe sel endokrin yaitusel alphayang mensekresikan glukagon.Sel
betamensekresikaninsulinedanseldeltamensekresikangastrinepankreaticsomatostatin.
Fungsidarihormonhormonyangdihasilkanpankreas:
HormonInsulin
Menurunkankadarglukosadarah.
Meningkatkanpemakaianglukosaolehjaringanadiposadanselselotot.
Meningkatkanphosporylationglukosaolehhati.
Meningkatkanpenggabunganasamaminomenjadiprotein.
Hormoneglukagon
Merangsangpengeluaranglikogendanmeningkatkankadarglukosadarah.
Menrangsanghatiuntukmerubahglikogenmenjadiglukosa.
Pengaturanhormoninsulindanglukagonmelaluiumpanbaliknegativekonsentrasiglukosadidalam
darah.

KelenjarGonads(Kel.Seks)
Padawanitadihasilkanoehovariiyangterletakpadacavumpelvic.Hormonyangdihasilkanadalah:
Hormoneestradiol(estrogen)
fungsinyamerangsangperkembangansekssekunderpadawanitaselamapubertasdanmempertahankan
reproduksi.
Jugamerangsangmaturasidariovum(didalamovarium).
HormonProgesteron.
merangsangperkembanganlapisanuterusdankelenjarmamae.
Jugadiperlukanuntukpembentukanplasentauntukmempertahankankehamilan.
HormonRelaxine
Disekresikanhanyaselamatrimesterterakhirkehamilan.
Untukmenolongmelunakkanligamen,khususnyasimphisis.
Padapriahormangonaddihasilkanorgantestis(lokasinyadidalamskrotum),dimanamenghasilkan
hormontetosteronyangdiperlukanuntukperkembangansekssekunderpadapriaselamapubertasdan
mempertahankansistemreproduksiselamahidup.

KelenjarThymus
Terletak dibawah sternum dan antara kedua paru. Hormon yang dihasilkan disebut Thymosin
berfungsiuntukmeragsangperkembanganselseldarahputihyangdiproduksiuntukkekebalan.

KelenjarPineal
Terletak antara hemisphere cerebral dimana merupakan penonjolan dari serabut ventrikel III.
menghasilkanhormonemelatoninyangberfungsidalampengaturansiklusphenomena.
SumberBacaan
http://asuhankeperawatan4u.blogspot.com/2012/08/anatomi-fisiologi-sistemendokrin.html

You might also like