You are on page 1of 4

PPI HIROSHIMA

Search this site

PERSATUAN PELAJAR INDONESIA DI JEPANG, KOMISARIAT HIROSHIMA

Home

Pengurus, Anggota dan Kontak

Beasiswa

Bidik Beasiswa Anak Negeri

Tinggal di Hiroshima

Mereka yang lulus di bulan Maret 2014 HIA


graduation party

Agenda

POSTED ON THU 27 FEB 2014

Menampilkan acara setelah 3/3.


Lihat acara sebelumnya

POSTED IN: INFORMASI, KEGIATAN, NEWS, UMUM

Tweet

Like

Share

44

Jumat, 21 Maret

Share

Spring Equinox

Hiroshima Indonesia Association (HIA) graduation party, adalah acara rutin yang diselenggarakan di setiap
semester. Kali ini, pada Rabu malam 26 Februari 2014, acara dilangsungkan untuk melepas 12 orang
putra-putri bangsa yang telah merampungkan masa studinya di Jepang. Mereka adalah mahasiswa dan
mahasiwi jenjang S3, S2, dan pendidikan guru dari universitas-universitas di Hiroshima.

Selasa, 29 April
Shwa Day
Menampilkan acara hingga 4/30.
Lihat yang lain

Daftar nama wisudawan bulan Maret 2014


1. Gusmini Anis S3 Prefectural University of Hiroshima
2. Zulfaida Penata Gama S3 Hiroshima University

Categories

3. Yulius Julius S2 Hiroshima University

Berita PPIJ (6)

4. Vivien - Teacher training program Hiroshima University

Bidik Gemilang (2)

5. Ulfah Rimayanti S3 Hiroshima University

Chugoku (8)

Cerita (4)
Higashihiroshima (11)

6. Sagala Pehulysa - Teacher training program Hiroshima University

Hiroshima City (6)

7. Rachmad Firdaus S3 Hiroshima University

Informasi (27)

8. Nisa Maulia - Teacher training program Hiroshima University

KJRI (5)

Kegiatan (23)
News (4)

9. Endang A. Hidayat S2 Hiroshima University

Umum (7)

10. Budi Harjo - Teacher training program Hiroshima University


Info PPI Jepang

11. Bambang Ariyadi S3 Hiroshima University

ASEAN JOB FAIR 2015 Fri 20 Dec 2013

12. Nuria Haristiani S3 Hiroshima University.

TICA 2013 Main Event Tue 29 Oct 2013

Acara yang berlangsung meriah ini juga diisi oleh penampilan budaya oleh Nadia P. Laksmi Bukit yang
menarikan tarian Jaipong yang dibawakan secara solo. Dengan gerakan yang indah serta atribut yang unik dan
menarik, Nadia berhasil mengundang pujian dari para tamu yang hadir, terutama tamu berwarga negara
Jepang yang terkesima oleh penampilannya. Setiap tahunnya, PPI Hiroshima melalui Sie Budaya selalu
menampilkan penampilan budaya untuk memperkenalkan kekayaan budaya Indonesia kepada publik di
Jepang. Mari kita tunggu tarian apa yang akan ditampilan oleh PPI Hiroshima pada event HIA berikutnya.

PPI Hiroshima Performance on HIA Party 26-02-2014

YouTube

11th Hokkaido Indonesia Scientic Meeting


(HISAS 11th) Sun 27 Oct 2013
Selamat Hari Raya Idul Adha Tue 15 Oct
2013
Penerbitan Buletin Interaksi Edisi ke-20 Fri
20 Sep 2013
PPIJ Act for Humanity (Egypt, Syria, etc...)
Fri 16 Aug 2013

Info KJRI Osaka


Pelayanan Kekonsuleran di Hiroshima Wed
26 Feb 2014
Kunjungan Gubernur Osaka ke Jakarta Tue
25 Feb 2014
PEMILU 2014 Wed 19 Feb 2014
Pertukaran Informasi dan Kerja Sama
melalui misi Hyogo Shinkin Bank
Association ke Indonesia Fri 14 Feb 2014
Pelayanan Kekonsuleran di Fukui Mon 10
Feb 2014
Selamat Tahun Baru 2014 Mon 30 Dec 2013

PPI Hiroshima mengucapkan selamat kepada para wisudawan! Keberhasilan mereka akan menjadi semangat
bagi yang akan dan sedang menjalani studinya di Hiroshima.

Info KBRI Tokyo


Dubes RI untuk Jepang bertemu dengan
Ketua Keidanren: Perkuat kemitraan kedua
negara dalam menyongsong Komunitas
ASEAN 2015 dan Visi APEC 2020 Thu 27 Feb
2014
Kaisar Akihito Menerima Dubes RI untuk
Jepang Mon 24 Feb 2014
Indahnya Konser Gamelan Tokyo College of
Music Sun 23 Feb 2014

Keluarga besar PPI Hiroshima berfoto bersama


Rektor Hiroshima University, Asahara-sensei

Keidanren mengharapkan proyek-proyek


MPA dapat segera diwujudkan Wed 19 Feb
2014

Pembangunan Pembangkit Tenaga Listrik


di Jawa Tengah Wed 12 Feb 2014

TAGS: graduation, hia, hiroshima

Jepang Semakin Siap Hadapi ASEAN


Community 2015 Fri 07 Feb 2014

About Administrator PPI Hiroshima


Tweet

Like

Share

44

Share

Informasi Hiroshima
Halal Saijo

Please visit & join our Twitter account: @PPIHiroshima

Hiroshima City International House


Hiroshima City Library
Hiroshima International Centre
Hiroshima Prefecture
Hiroshima Prefecture Medical Emergency
Information Center
Hiroshima University
Mushalla Hiroshima City

Informasi Pemerintah Kota


Akikata City Information (Jap)
Akita Town Information (Jap)
Etajima City Information (Jap)
Fuchu City Information (Jap)
Fukuyama City Information
Hatsukaichi City Information (Jap)
Higashihiroshima City Information (Jap)
Hiroshima City Information
Jinsekikgen Town Information (Jap)
Kaita Town Information (Jap)
Kitahiroshima Town Information (Jap)
Kumano Town Information (Jap)
Kure City Information
Mihara City Information (Jap)
Miyoshi City Information
Onomichi City Information
Osakikamijima Town Information (Jap)
Otake City Information (Jap)
Saka Town Information (Jap)
Sera Town Information (Jap)
Shobara City Information (Jap)
Takehara City Information

Informasi Transportasi Hiroshima


Geiyo Bus Higashihiroshima City Bus Stop
Diagram (Jap)
Geiyo Bus Higashihiroshima City Time Table
(Jap)
Hirobus City Map and Schedule (Jap)
Hiroden Bus City Map & Schedule (Jap)
Hiroshima Electric Railway
Hiroshima Kotsu Bus City Map & Schedule
(Jap)
Onomichi Bus Lines (PDF, Jap)
Onomichi City Bus Information

Informasi Jepang
Hyperdia, Timetable and Route in Japan
Japan Halal Association
Japan Meteorological Agency

Kantor Perwakilan Indonesia


Kedutaan Besar RI Tokyo
Kedutaan Besar RI Tokyo Dept Pendidikan
Kebudayaan
Kedutaan Besar RI Tokyo Dept
Perdagangan
Konsulat Jenderal RI Osaka
Panitia Pemilihan Luar Negeri (PPLN) Tokyo

Link Komunitas Indonesia


Keluarga Masyarakat Islam Indonesia
(KMII) Jepang
Keluarga Muslim Indonesia di Hiroshima
(KMIH)
Kongres & Pormas PPI Jepang 2013
PPI Chugoku
PPI Jepang

Enter your email address to subscribe to our


posts:

Subscribe

Copyright PPI Hiroshima. All Rights Reserved. Please contact us if you would like to obtain material from this website for your own publications.

About Arras WordPress Theme

You might also like