You are on page 1of 5

Pengertian vertigo

Vertigo adalah kondisi dimana terjadi rasa


pusing seperti berputar yang amat sangat
mengganggu. Penderitanya bahkan bisa
mual-mual dan muntah dan juga bisa
terjatuh ketika serangan vertigo ini terjadi.
Dalam artikel ini kita akan membahas
tentang vertigo dan pengobatannya serta
berbagai hal penting menyangkut vertigo
dan pengobatannya.

Faktor
Penyebab
1)

Penyakit Sistem Vestibuler

Perifer :

Telinga bagian luar : serumen,

benda asing.

Telinga bagian tengah: retraksi

membran timpani, otitis media


purulenta akuta, otitis media dengan
efusi, labirintitis, kolesteatoma,
rudapaksa dengan perdarahan.

Telinga bagian dalam: labirintitis

akuta toksika, trauma, serangan

vaskular, alergi, hidrops labirin


(morbus Meniere ), mabuk gerakan,
vertigo postural.

Nervus VIII. : infeksi, trauma,

tumor.

Inti Vestibularis: infeksi, trauma,

perdarahan, trombosis arteria serebeli


posterior inferior, tumor, sklerosis
multipleks

Tanda dan gejala


vertigo

Kepala Pusing

Perasaan berputar

Mual dan muntah

Hilang keseimbangan

Mata juling (nistagmus)

Kepala terasa berat

Penurunan pendengaran

Jenis vertigo
a. Vertigo proksimal
Yaitu vertigo yang serangannya
datang mendadak, berlangsung

beberapa menit atau hari, kemudian


menghilang sempurna; tetapi suatu
ketika serangan tersebut dapat
muncul lagi.

You might also like