You are on page 1of 11

KARAKTERISTIK PENDERITA TUMOR PAYUDARA DI RSUD Dr. M.

YUNUS BENGKULU TAHUN 2012-2013

SKRIPSI
Untuk Memenuhi Persyaratan
Memperoleh Gelar Sarjana Kedokteran

Novita Harfariza
H1A009035

PROGRAM STUDI PENDIDIKAN DOKTER


FAKULTAS KEDOKTERAN DAN ILMU KESEHATAN
UNIVERSITAS BENGKULU
BENGKULU
2014

PERSETUJUAN

Skripsi dengan judul: Karakteristik Penderita Tumor Payudara di RSUD Dr. M.


Yunus Bengkulu Tahun 2012 2013
Novita Harfariza, NPM: H1A009035, Tahun: 2014
Telah disetujui untuk diuji di hadapan Tim Validasi Proposal Penelitian/Tim Ujian
Skripsi PSPD UNIB
Pada Hari

, Tanggal Juni 2014

Pembimbing Utama

Penguji Utama

Raymond Ukurta Meliala, dr.,SpB, FINACS


NIP. 196805201997031008

Hamzah, dr., MM

Pembimbing Pendamping

Penguji Pendamping

Suryo Bantolo, dr., S.Psi., M.Sc., Sp.S


NIP. 198011262008121003

Lala Foresta V. G, dr
NIP. 198702242010122007

PENGESAHAN SKRIPSI
Skripsi dengan judul: Karakteristik Penderita Tumor Payudara di RSUD Dr. M.
Yunus Bengkulu Tahun 2012 2013
Novita Harfariza, NPM: H1A009035, Tahun: 2014
Telah diuji dan sudah disahkan di hadapan Dewan Penguji Skripsi PSPD Universitas
Bengkulu
Pada Hari

, Tanggal

Juni 2014

Pembimbing Utama
Nama : Raymond Ukurta Meliala, dr.,SpB, FINACS
NIP

: 196805201997031008

Pembimbing Pendamping
Nama : Suryo Bantolo, dr., S.Psi., M.Sc., Sp.S
NIP

: 198011262008121003

Penguji Utama
Nama : Hamzah, dr., MM

Penguji Pendamping
Nama : Lala Foresta V. G, dr
NIP

: 198702242010122007
Bengkulu,

Juni 2014

Ketua Pengelola Pendidikan Dokter UNIB

Sumpono, Dr., M.Si.


NIP. 196008251987031005
3

PERNYATAAN
Dengan ini menyatakan bahwa dalam skripsi ini tidak terdapat karya yang pernah
diajukan untuk memperoleh gelar kesarjanaan di suatu perguruan tinggi, dan
sepanjang pengetahuan saya tidak terdapat karya atau pendapat yang pernah ditulis
atau diterbitkan oleh orang lain, kecuali saya yang secara tertulis diacu dalam naskah
dan disebutkan dalam daftar pustaka.

Bengkulu,

Juni 2014

Novita Harfariza
NPM: H1A009035

ABSTRAK
Novita Harfariza. H1A009035. 2014. Karakteristik Penderita Tumor Payudara di
RSUD Dr. M. Yunus Bengkulu Tahun 2012 2013. Skripsi. Fakultas Kedokteran
dan Ilmu Kesehatan, Universitas Bengkulu, Bengkulu.
Latar Belakang: Tumor payudara terbagi menjadi tumor jinak maupun tumor ganas
(kanker payudara). Kanker payudara merupakan kanker penyebab kematian tersering
pada wanita di dunia. Menurut data World Health Organization (WHO) tahun 2008,
kanker payudara sebagai penyumbang kedua terbanyak setelah kanker paru yaitu
sebanyak 1,1 juta orang. Di Indonesia, menurut penelitian yang dilakukan Oemiati
dkk tahun 2011, kanker payudara menempati urutan kedua setelah kanker serviks
uteri. Tumor jinak payudara maupun tumor ganas payudara timbul akibat berbagai
macam faktor risiko sehingga memiliki karakteristik yang bermacam-macam pula.
Metode: Jenis penelitian ini adalah studi deskriptif dengan desain cross sectional
Hasil: Distribusi pasien tumor payudara terbanyak berdasarkan usia adalah kelompok
usia < 30 tahun sebesar 56,4%, berdasarkan status perkawinan adalah menikah
sebanyak 63,1%, berdasarkan jenis tumor jinak lebih banyak yaitu 81,9%. Tumor
jinak pada payudara terbanyak adalah Fibroadenoma mammae sebanyak 59% dan
tumor ganas terbanyak adalah karsinoma duktal invasif sebanyak 92,6%. Pasien
tumor jinak lebih banyak pada kelompok usia < 30 tahun yaitu sebesar 67,2% dan
status perkawinan menikah yaitu sebesar 54,92%. Pada tumor ganas payudara
terbanyak pada kelompok usia 41-50 tahun 29,63% dan status perkawinan yaitu
menikah sebanyak 100%,
Simpulan: Kejadian terbanyak tumor jinak payudara adalah pada kelompok usia <
30 tahun, menikah, dan fibroadenoma mammae sebagai jenis histopatologi terbanyak.
Pada tumor ganas payudara, kejadian terbanyak terdapat pada kelompok usia 41-50
tahun, semua penderita menikah, dan jenis histopatologi yang terbanyak adalah
karsinoma duktal invasif.
Kata kunci: Tumor payudara, Karakteristik penderita.

ABSTRACT
Novita Harfariza. H1A009035. 2014. Characteristics of Patients with Breast Tumors
In RSUD Dr. M. Yunus Bengkulu Period 2012-2013. Faculty of Medicine and Health
Sciences , University of Bengkulu , Bengkulu.
Background: Breast tumors are divided into benign and malignant tumors (breast
cancer). Breast cancer is the most common cause of womans death from malignancy
in the world. According to the World Health Organization ( WHO ) in 2008, breast
cancer is the second after lung cancer with 1,1 million cases. In Indonesiaa, based
on Oemiatis research, Breast cancer is the second after servix cancer. Benign tumors
and malignant tumors arise from various kinds of risk factors, so that the patients
having various kinds of characteristics.
Methods: This research is a descriptive study with cross sectional design.
Results: Distribution of most breast tumor patients by age is the age group <30 years
was 56,4%, based on marital status is married was 63,1%, based on the type of
breast tumor is benign tumor that is 81, 9%. Most benign breast tumors are
fibroadenoma mammae as much as 59,0% and most malignant tumor is invasive
ductal carcinoma as much as 92,6%. Highest benign breast tumor patients in the age
group <30 years is equal to 67,2% and based on marital status is marriage that is
equal to 54,92%. In the majority of breast malignant tumors in the age group 41-50
years is equal to 29.63% and based on marital status are married as much as 100%.
Conclusion: Highest incidence of benign tumors were < 30 group, married, and type
of histopathological was fibroadenoma mammae. Highest incidence of malignants
tumors were 41 50 groups, married, and type of histopathological was invasif
ductal carcinoma mammae.
Keywords: Breast tumors , patient characteristics

PRAKATA
Puji syukur kepada Allah SWT atas semua limpahan Berkah dan Hidayah-Nya
sehingga peneliti mampu menyelesaikan penelitian dan penulisan skripsi dengan
judul Karakteristik Penderit Tumor Payudara di RSUD Dr. M. Yunus Bengkulu
Tahun 2012 - 2013, sebagai salah satu persyaratan guna memperoleh gelar Sarjana
Kedokteran di Fakultas Kedokteran dan Ilmu Kesehatan Universitas Bengkulu.
Pada kesempatan ini peneliti ingin menyampaikan ucapan terima kasih kepada:
1. Bapak Dr. Sumpono, M.S. selaku Ketua Pengelola Pendidikan Dokter FKIK
Universitas Bengkulu dan Pembimbing Akademik selama pendidikan.
2. Seluruh Dosen FKIK Universitas Bengkulu yang telah memberikan
pendidikan dan pengetahuan selama mengikuti pendidikan.
3. dr. Raymond Ukurta Meliala, SpB, FINACS selaku pembimbing I penyusun
skripsi dengan banyak filosofi hidup yang sangat menginspirasi.
4. dr. Suryo Bantolo, S.Psi., M.Sc., Sp.S selaku pembimbing II penyusun skripsi
yang juga menasehati sehingga memperkuat semangat dan kepercayaan diri.
5. dr. H. Hamzah, MM selaku penguji utama dan dr. Lala Foresta V. G selaku
penguji pendamping.
6. Bapak saya Apandi S.SOS, MM, ibu saya Mazna, S.Pd, Ayuk Ve, Adek Chia,
Kak Nal yang selalu memberikan dukungan dan doa dalam menyelesaikan
skripsi.
Peneliti menyadari bahwa masih banyak kekurangan dalam penyusunan skripsi
ini. Semoga skripsi ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang memerlukannya.
Bengkulu,

Juni 2014

Peneliti.

DAFTAR ISI
Halaman
HALAMAN JUDUL........................................................................................
i
HALAMAN PERSETUJUAN.........................................................................
ii
HALAMAN PENGESAHAN..........................................................................
iii
HALAMAN PERNYATAAN...........................................................................
iv
ABSTRAK........................................................................................................
v
ABSTRACT.....................................................................................................
vi
PRAKATA........................................................................................................
vii
DAFTAR ISI.....................................................................................................
viii
DAFTAR TABEL.............................................................................................
x
DAFTAR GAMBAR........................................................................................
xi
DAFTAR LAMPIRAN.....................................................................................
xii
BAB I Pendahuluan
1.1
1.2
1.3
1.4

Latar Belakang
Identifikasi Masalah
Tujuan Penelitian
Manfaat Penelitian

1
2
2
2

BAB II Tinjauan Pustaka


2.1 Tumor Payudara
2.1.1 Tumor Jinak

1. Faktor Risiko

2. Jenis Tumor Jinak Payudara


2.1.2 Tumor Ganas
1. Faktor Risiko

2. Histopatologis

3. Stadium Kanker Payudara

11

4. Diagnosis

14

5. Tatalaksana

15

2.2 Kerangka Penelitian


2.2.1 Kerangka Teori

18
8

2.2.2 Kerangka Konsep


BAB III Metode Penelitian

18

3.1 Desain Penelitian

19

3.2 Tempat dan Waktu Penelitian

19

3.3 Sumber Data

19

3.4 Populasi dan Sampel

19

3.5 Kriteria Penelitian

20

3.6 Definisi Operasional

20

3.7 Teknik Pengumpulan dan Analisis Data

22

3.8 Jadwal Kegiatan


BAB IV HASIL

25
24

BAB V PEMBAHASAN
BAB VI KESIMPULAN DAN SARAN

31

6.1 Kesimpulan

34

6.2 Saran
DAFTAR PUSTAKA

34
36

LAMPIRAN

DAFTAR TABEL

Tabel 1. Grup Stadium Karsinoma Payudara


Tabel 2. Jadwal Kegiatan

10

13
23

DAFTAR LAMPIRAN
Lampiran 1. Data Induk Penelitian

11

You might also like