You are on page 1of 118

Belajar Radiologi

Tulang

1. KLL

Tampak alignmet tidak sejajar


Tampak pergeseran V. Cervical VII terhadap V.

cervical VI
Kesan:
Subluksasi vertebrae C VII

2. Trauma

Tampak gambaran radiolusen di frontoparietal

kiri.
Kesan: Fraktur Linier

3. Jatuh

Fraktur trochanter mayor os humerus disertai

dislokasi.
Kesan: IDEM

4. Kecelakaan 1 thn yll.

Tampak dislokasi pada caput femur dekstra


Kesan: idem

5. KLL

Tampak dislokasi patela dextra+ kalsifikasi di

soft tissue + soft tissue swelling.


Kesan: idem

6. Trauma

Tampak Fraktur pada os metacarpal digiti V di

manus dextra
Kesan: Fraktur metacarpal digiti V manus
dextra (Fraktur Boxer)

7. Trauma

Tampak fraktur kompresif di Vertebra L3


Kesan: idem

8. Jatuh

Tampak fraktur di distal os radius disertai

dengan dislokasi ke anterior


Kesan: Fraktur Smith
NB:
fraktur di distal os radius disertai dengan
dislokasi ke posterior Fraktur Colles

9. KLL

Tampak fraktur komplit di 1/3 distal os femur

kiri disertai displacement.


Kesan: idem

10. DM

Tampak soft tissue swelling


Tampak destruksi pada tarsal kanan
Kesan: charcot joint disertai Osteomyelitis

11. Bengkak

Tampak gambaran Pop corn appearance di

tibia kanan
Kesan: Condroma dd condrosarcoma
Note: osteosarcoma: Sun burst (seperti

terkena sinar) soal selanjutnya

12. Bengkak

Tampak soft tissue swelling


Tampak gambaran sun burst appearance di

1/3 proximal os tibia


Kesan: osteosarcoma
Dd: osteoma

13. Tersedak

Tampak gambaran radioopaq berdensitas

logam (corpus alienum) di esofagus setinggi


Vertebra C5-C7
Kesan: Corpus alienum

14. Riwayat Ca mammae

Tampak gambaran osteolitik dan osteoblastik

di tulang pelvis dan proksimal os femur kanan


kiri
Densitas tulang menurun
Trabekulasi kasar
Kesan: Metastase proses pada tulang pelvis
dan proksimal os femur kanan kiri

15. Tidak bisa jalan, trauma 6 bl yll.

Tampak fraktur pada 1/3 distal os femur

dextra
Kesan: fraktu 1/3 distal os femur disertai
displacement

Thorax

16. Batuk lama

Tampak perselubungan pada lapangan paru

kiri bawah
Corakan bronkovaskuler meningkat
Kesan: Pnemumonia disertai efusi pleura kiri.

17.
Batuk
darah

Tampak gambaran coin lesion di suprahilus kiri

(terdapat perselubungan homogen


berbatas tegas(massa) di suprahilus kiri)
Kesan: susp. Tumor paru kiri
Dd
Corakan bronkovaskuler meningkat
Tampak lesi radioopaq dengan batas tegas
ukuran di suprahilar/ paru kiri atas
Kesan: TB paru

18. Dyspnoe, CRF

CTR sulit dinilai, kesan jantung membesar


Tampak corakan bronkovaskuler meningkat
Kesan:(CHF) dd edema pulmonum (edem

pulmonumkhasnya ada bat wings,


kongestif pulmonum (CHF)
kardiomegali + vascular paru melebar )

19.
Batuk
darah

Tampak gambaran fibrotik dan konsolidasi

disertai cavitas di lapangan paru kanan atas


Kesan: TB paru aktif lesi sedang

Proses aktif atau tenang ?


Aktif
1.sarang2 berbentuk awan atau bercak densitas
sedang dan tegas.
2.konsolidasi
3.Cavitas
Tenang
1. garis-garis fibrotik
2. Bintik kapur (kalsifikasi)

2.

TB sedang

-Luas sarang2 bercak2 tidak


melebihi SATU PARU
-Kl sarang berubah menjadi
KONSOLIDASI, tapi tidak SATU
LOBUS
-CAVITAS tidak lebih dari

4CM

Tidak melebihi daerah

diatas

3. TB Lanjut
-luas sarang2 bercak

LEBIH DARI satu paru

-Kl sarang berubah menjadi KONSOLIDASI, tapi


-Cavitas

LEBIH SATU LOBUS

> 4 cm

Note: perbedaan SEDANG dan LANJUT

< vs >

20.
HIV (+) /
Dyspnoe

Tampak infiltrat tersebar dikedua lapangan

paru
Kesan: Pneumositis karini

21. Newborn, Cyanosis

Tampak gambaran boot shape


Jantung tampak membesar
(ventrikel kanan membesar, apeks jantung

terangkat)
Kesan: TOF

22. BBL, Cyanosis

Tampak contur jantung disebelah kanan


CTR sulit dinilai, kesan jantung membesar
Bayangan udara lambung disebelah kiri
Kesan: Dextro cardia + Cardio megali

23.
Batuk lama

Tampak gambaran honey comb di basal paru

kanan kiri
Kesan: bronkiektasis
DD: kista paru(bulat2 lebih besar)

24.
Tersedak

Tampak corpus alienum setinggi vertebra T4-5


Kesan: corpus alienum setinggi vertebra T4-5

25.
Sesak,
CHF

Tampak bottle shape


Kesan: efusi pericardial

26. Trauma

Tampak fraktur costae IX posterior sebelah

kanan
Kesan: idem

27.
Riwayat
Ulcus
Gaster

Tampak gambaran radiolusen (udara)

dibawah diafragma
Kesan: pneumoperitoneum

28.
Riwayat
Ca Mammae

Tampak nodul multipel di lapangan paru

kanan kiri
Kesan: Proses Metastasis paru

29.
Dyspnoe

Tampak bayangan radioopaq di lapangan paru

kiri
Tampak mediastinum tertarik ke lapangan
paru kiri
Kesan: atelektasis

30.
Dyspnoe

Tampak gambaran radioopaq setinggi iga III-IV

anterior di lapangan paru kanan disertai


gambaran radiolusen di hemithorax kanan
atas
Kesan: Hidropneumothorax

Abdomen dan Tractus Urinarius

31. Nyeri pinggang

Tampak gambaran radioopaq di pole tengah

ginjal setinggi L3
Fungsi eksresi dan sekresi ginjal baik
Sistem pelvicocalices kanan melebar, kiri

normal
Buli-buli besar dan bentuk normal
Kesan: Nephrolithiasis sinistra, Hidronefrosis
grade I(?)

32.
Disuria

Tampak gambaran radioopaq di buli-buli


Kesan: Vesicholithiasis/batu buli

33. Perut membesar

Tampak gambaran double wall sign


Kesan : peritonitis etcausa perforasi

intraabdomen.

34.Nyeri abdomen, BAB / Flatus (-)

AP
Tampak dilatasi usus
Tampak herring bone appearance
Tampak gambaran distribusi usus tidak sampai

ke distal
LLD
Tampak gambaran air step ladder/ multiple air
fluid level
Kesan:
Ileus Obstruktif

35. Kembung, BAB / flatus (-)

AP
Tampak distensi usus di semua lapangan usus
Tak tampak herring bone appearance
Distribusi udara usus sampai ke distal
Lateral
Tampak gambaran air fluid level
Kesan: ileus paralitik

36. Newborn

Tampak distenso usus yang tidak sampai ke

distal
Tampak letak marker anal dimple terhadap
linea pubococygx lebih dari 2cm
Tampak bayangan usus tidak melewati linea
pubo cocygx
Kesan: atresia ani letak tinggi

37.
Hamil
aterm

Tak tampak kepala janin di rongga abdomen


Kesan: anencephali

38. Nyeri abd. kanan bawah

39. BAB darah / lendir

Tampak apple bite sign


Tampak filling defect
Kesan: Ca colon descendent (tipe anuler)

40.
Perut
membesar

Tampak ground glass appearance


Tampak opasitas di abdomen bagian kiri yang

mendorong udara usus ke kanan


Kesan: tumor intra abdomen
Note: kl asites radioopaque merata di
seluruh lapangan abdomen, mendorong
diafragma ke atas.

41. Bayi, BAB darah / lendir

Tampak gambaran lumen usus proksimal

masuk ke bagian distal


Kesan: Invaginasi colon

42. Hematuria

Tampak gambaran filling defect ireguler di

buli-buli
Kesan: ca buli

USG

43. Hematuria

Tampak batu hyperechoid disertai posterior

acoustic shadow di buli


Kesan: Batu buli

44.Nyeri abdomen kanan atas

Tampak gambaran hyperechoid multipel

disertai posterior acoustic shadow di kandung


empedu
Kesan: batu kandung empedu

45. Akut abdomen, nyeri RLQ

Tampak gambaran sausage sign


Tampak gambaran donat sign
Kesan: Apendicitis

CT Scan

46. CKS

Tampak gambaran hiperdense di parietal kiri

berbentuk bulan sabit (cresent sign)


Kesan: Subdural hematom

47.

Coma

Tampak lesi hiperdense di batang otak


Kesan: ICH di batang otak

48.
Somnolent

Tampak lesi hiperdense di basang ganglia kiri


Tampak lesi hiperdense di ventrikel lateralis

kanan kiri
Kesan: ICH di basal ganglia, IV Hemorrhage

49.
CKR,
GCS 15

Tamoak gambaran hiperdense bikonvek di

regio parietalis kanan


Kesan: Epidural Hematom

50. Kejang, GCS 10

Tampak peningkatan densitas pada prenkim

otak
Pada pemberian kontras tampak
enhancement pada lesi
Tampak pelebaran sistem ventrikel
Kesan: Menigitis dengan komplikasi
hidrocephalus

51. Intoksikasi CO

Tampak gambaran hiperdense di parenkim

cerebellum kanan kiri (white cerebelal sign)


Kesan: Hipoksia ec intoksikasi CO

52. Hemiparese

Tampak lesi hipodense di lobus

parietooksipital kiri
Kesan: Infark di lobus parietooksipital kiri

53. Kejang

Tampak lesi hipodense di lobus parieto

oksipitakis kiri, dengan batas tak tegas(finger


sign)
Kesan: SOL

54. Parese bilateral

Tampak gambaran hipodens di lobus

frontoparitalis kiri
Tampak gambaran hipodens di cornum
posterior ventrikel lateralis kiri
Tampak ventrikel lateralis kiri terobliterasi
Tampak sulcus kanan melebar dan gyrus
prominen
Kesan: Infark luas di lobus frontoparitalis kiri
dan di cornum posterior ventrikel lateralis
kanan

55. Vertigo

Tampak gambaran lesi hipodense pada basal

ganglia
Kesan: infark pada basal ganglia

You might also like