You are on page 1of 3
DEPARTEMEN ENERGI DAN SUMBER DAYA MINERAL REPUBLIK INDONESIA. DIREKTORAT JENDERAL MINYAK DAN GAS BUMI Gedung Plaza Conttis, Jalan H.R. Rasuna Said Kav. B -§, Jakarta 12910 Hes Kewat + Dijon Migae rom! Pos: 1296 100.12 “etepon : 5268910 (Huning) Nomor 2 1763/18.01/DMT/2008 31 Januari 2008 Lampiran —: dua lembar Hal : Sistematika Pelaporan Hasil Pemeriksaan Teknis Bejana Tekan Yang tethormat ( Daftar lampiran | ) di Jakarta Mengacu Peraturan Dirjen Migas No. 43.P/382/DDJM/1992 tentang Syarat- Syarat dan Tata Kerja Perusahaan Jasa Inspeksi Teknik Bidang Pertambangan Minyak dan Gas Bumi dan Pengusahaan Sumberdaya Panas Bumi khususnya Bab Vi Pasal 12 dan dalam rangka penyeragaman sistematika pelaporan_hasil Pemeriksaan teknis bejana tekan, bersama ini kami sampaikan hal-hal sebagai berikut. 1. Perusahaan Jasa Inspeksi Teknik wajib menyampaikan laporan_ hasil Pemeriksaan teknis beserta pendapat mengenai kelayakan penggunaan peralatan kepada Direktur Jenderal. 2. Setiap laporan atau dokumen yang direview atau diwitness harus dibubuhi tanda review atau witness serta ditanda tangani dengan nama jelas. 3. Pelaporan hasil pemeriksaan teknis bejana tekan wajib mengacu pada sistematika pelaporan sebagaimana pada Lampiran Il ‘Sehubungan hal tersebut di atas kami harapkan Perusahaan Jasa Inspeksi Teknik bidang Bejana Tekan agar segera menyesuaikan sistematika pelaporan hasil pemeriksaan teknis bejana tekan. Atas perhatian Saudara, kami ucapkan terima kasih. : ‘ 4 Vf Direktur Teknik dan Lingkurgan Migas \ are t an ] Ir. Suyartono, M-Sc. NIP 100002710 Tembusan: 1. Direktur Jenderal Migas 2. Sesditien Migas 3. Ketua Umum APITINDO Lampiran Il Surat nomor = 1763 /18.01/DMT/2008 Tanggal 2 31 Januari 2008 ‘SISTEMATIKA PELAPORAN HASIL PEMERIKSAAN TEKNIS BEJANA TEKAN A. BEJANA TEKAN DAN SEJENISNYA YANG BARU DAN ATAU AKAN DIPASANG Lembar persetujuan perusahaan Copy Surat Persetujuan Penunjukan dari Ditjen MIGAS dan ITP Sertiikat Inspeksi dari PJIT Executive summary Log Book Inspektur bejana tekan Check list pemeriksaan teknis, Catatan ketidaksesuaian (NCR) Sertifikat kesesuaian dari fabrikator Sistem pengendalian mutu fabrikator ( QC manual ) 10.Disain perhitungan bejana tekan 11. Datasheet, P&ID, dan disain perhitungan ukuran pressure relief device 12.Penelusuran dan sertifikat material 13. WPS/PQR 14.Kualifikasi Juru Las 18. Welding map/treaceability 16.Prosedur, laporan dan kualifikasi personil uji tak merusak 17. Laporan final dimensi 18.Prosedur, Laporan/Berita Acara_uji hidrostatik dan kebocoran 19. Prosedur dan laporan hasil PWHT (bila disyaratkan ) 20.Salinan plat nama dan marka keras lainnya 21. As built drawing OPNOMRON= B. BEJANA TEKAN DAN SEJENISNYA YANG LAMA DAN ATAU TELAH DIPASANG 1, Lembar persetujuan perusahaan 2. Tabel umum keseluruhan pemeriksaan bejana tekan mencakup data :_nomor tag/tem , tahun dibuat/digunakan, fungsi penggunaan, dimensi, MAWP, tebal sebelumnya, tebal setelah pengukuran, remaining life, SKPP sebelumnya, tanggal berakhir SKPP, status rekomendasi Copy Surat Persetujuan Penunjukan dari Ditjen MIGAS dan ITP Copy SKPP bejana tekan yang akan diperpanjang masa berlakunya Sertifikat Inspeksi dari PJIT Executive summary Log Book Inspektur bejana tekan Checklist pemeriksaan teknis . Catatan ketidaksesuaian (NCR) 10.Datasheet, P&ID, dan SKPP katup pengaman 11.Catatan riwayat inspeksi dan penggunaan bejana tekan 12. Salinan plat nama atau marka keras lainnya 13. Rekaman catatan pekerjaan reparasi / alterasi / modifikasi (jka dilaksanakan) 14. Prosedur, laporan dan kualifikasi personil pengukuran ketebalan 15.Perhitungan MAWP dan remaining life 16. Satu set laporan resertifikasi 2 periode sebelumnya 17.As built drawing PENeeae Lampiran | Surat Nomor — : 1763/18,01/DMT/2008 Tanggal 31 Januari 2008 Direktur Utama PT Radiant Utama Interinsco Tbk Direktur Utama PT Marindotech Direktur Utama PT Depriwangga Direktur Utama PT Titis Sampurna Direktur Utama PT Indospec Asia Direktur Utama PT Carsurin Direktur Utama PT Sertifikasi Raharja Indonesia Direktur Utama PT Mafhindo Utama Direktur Utama PT Devnusa Roga Planindo 10. Direktur Utama PT GL Nusantara 11. Direktur Utama PT Paramuda Jaya 12. Direktur Utama PT Survindo Dwi Putra 13. Direktur Usaha PT Biro Klasifikasi Indonesia 14. Vice President RKT PT Sucofindo POENMA RON romrsay

You might also like