You are on page 1of 16

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU

PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
A. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah melakukan kegiatan pembelajaran tentang IPA, siswa
mendeskripsikan 3 karakteristik IPA
2. Setelah melakukan kegiatan pembelajaran tentang metode ilmiah,
dapat menyebutkan urutan metode ilmiah dengan tepat
3. Setelah mempelajari tentang tahapan metode ilmiah, siswa
mendeskripsikan 2 ciri setiap tahapan metode ilmiah
4. Setelah berdiskusi tentang tahapan metode ilmiah, siswa
mempasangkan contoh setiap tahapan metode ilmiah dengan benar

dapat
siswa
dapat
dapat

A. Metode Ilmiah Dalam IPA


Menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia(Depdiknas:740 dan 423)
Metode merupakan cara teratur/bersistem yang digunakan untuk
melaksanakan suatu pekerjaan agar tercapai sesuai dengan yang dikehendaki.
Ilmu merupakan pengetahuan tentang suatu bidang yang disusun secara
bersistem menurut metode tertentu.
1. Menurut kalian, Apakah yang dimaksud dengan Metode Ilmiah?

..
Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) ialah satu cabang ilmu pengetahuan yang
melibatkan perhatian dan eksperimen untuk membuat rumusan idea,
penerangan dan pemahaman terhadap fenomena atau gejala yang terjadi di
alam. Secara sistematis, Ilmu Pengetahuan Alam (IPA) berkaitan dengan cara
mencari tahu tentang alam secara sistematis, sehingga IPA bukan hanya
penguasaan kumpulan pengetahuan yang berupa fakta-fakta, konsep-konsep,
atau prinsip-prinsip saja tetapi juga merupakan suatu proses penemuan.
Pendidikan IPA diharapkan dapat menjadi wahana bagi peserta didik untuk
mempelajari diri sendiri dan alam sekitar, serta prospek pengembangan lebih
lanjut dalam menerapkannya di dalam kehidupan sehari-hari. Pendidikan IPA
dapat dimasukkan dalam klasifikasi ilmu pendidikan karena dimensi pendidikan
IPA sangat luas dan sekurang-kurangnya meliputi unsur-unsur (nilai-nilai) sosial
budaya, etika, moral dan agama. Oleh sebab itu, belajar IPA bukan hanya
sekedar memahai konsep ilmiah dan aplikasi dalam masyarakat, melainkan juga
untuk mengembangkan berbagai nilai yang terkandung dalam dimensi
Pendidikan IPA. Salah satu Pendidikan IPA adalah IPA lebih dari sekedar kumpulan
yang dinamakan fakta. IPA merupakan kumpulan pengetahuan dan juga proses.
Pembelajaran IPA di sekolah diharapkan memberi berbagai pengalaman pada
anak yang mengijinkan mereka melakukan berbagai penelusuran ilmiah yang
relevan.
2. Menurut Kalian, Deskripsikanlah 3 karakteristik IPA berdasarkan
wacana di atas!

.
Tahapan Metode Ilmiah
Belajarlah untuk dirimu dan
orang tuamu!

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
Banyak para ahli mengungkapkan pendapatnya tentang tahapan-tahapan
dalam metode ilmiah. Secara konsep, untuk tahapan metode ilmiah mencakup
perumusan masalah, perumusan tujuan, perumusan landasan teori(kerangka
teori), perumusan hipotesis, perumusan prosedur percobaan, pengambilan data,
pengolahan dan analisis data, menarik kesimpulan.
3. Berdasarkan berbagai sumber, silahkan lengkapi tabel di bawah ini!
N
Tahapan
Penjelasan
o
Metode
Ilmiah
Syarat-syaratnya meliputi :
Rumusan
1
Masalah
Berfungsi untuk :
2

Rumusan
Tujuan

Rumusan
Dasar Teori

Berisi tentang :
Hipotesis merupakan :
Memuat beberapa variabel yaitu :

Rumusan
Hipotesis

Rumusan
Prosedur
Percobaan

Pengambilan
Data

Pengolahan
dan Analisis
Data

Memuat beberapa hal seperti :

Pengambilan data dilakukan dengan ketentuan-ketentuan


yaitu :

Mengacu terhadap tahapan metode ilmiah berupa :

Mengacu terhadap tahapan metode ilmiah berupa :


8

Menarik
Kesimpulan

4. Jodohkanlah istilah-istilah dan kalimat di bawah ini dengan tepat!


IstilahKalimat
Jod
Penjelasan
Istilah
oh
(1) IPA
(2) Hipotesis
(3) Prosedur
(4) Metode
Ilmiah
(5) Rumusan
Masalah
(6)

A.
Melibatkan panca
indera
B.
Memuat tentang alat
dan bahan, urutan kerja
C.
Arahan harapan
pemecahan masalah
D.
Berdasarkan tujuan
penelitian

Belajarlah untuk dirimu dan


orang tuamu!

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
Kesimpulan
(7) Observasi
(8) Tujuan

E.
Jawaban sementara
dari penelitian
F. Berdasarkan hasil
eksperimen
G.
Dalam bentuk
pertanyaan
H.
Urutan tahapan
sistematis dalam
memecahkan masalah

Bandung, .. 2011
Ketuntasan
Nama
:
Kelas
:

Paraf
Guru

Paraf
Orang Tua

Nilai

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui diskusi kelompok tentang ketrampilan proses, siswa dapat
memberikan contoh 3 jenis ketrampilan proses
2. Melalui informasi dari guru, siswa dapat menyimpulkan suatu jenis
ketrampilan proses dari contoh yang disajikan
B. Materi
Ketrampilan proses merupakan kemampuan untuk mengembangkan
kerangka dasar berfikir dalam bentuk visualisasi, proses atau kegiatan lain.
Adapun jenis-jenis ketrampilan proses dalam IPA terjabarkan pada uraian di
bawah ini
N Ketrampilan
Penjelasan
o
Proses
1 Mengamati(O Mengamati(Observasi)
merupakan
proses
yang
bservasi)
melibatkan panca indera. Kita dapat memperoleh data
kuantitatif(hasil
pengukuran)
melibatkan
indera
penglihatan dan membutuhkan keakuratan pengukuran.
Dalam memahami gejala-gejala yang terjadi di alam
dibutuhkan kemampuan untuk mengobservasi fenomena
apa yang muncul dan dimaksudkan untuk mencari atau
mendapatkan solusi dari peristiwa yang ada di alam
2 Mengklasifika Kegiatan
mengklasifikasikan(pengelompokkan)
sikan
membutuhkan
kemampuan
siswa
untuk
mencari
persamaan dan perbedaan dari suatu objek sehingga
dapat mengelompokkan objek berdasarkan ciri yang
dimilikinya. Dalam IPA kemampuan ini sangat dibutuhkan
dalam bentuk identifikasi mahluk hidup, sehingga dapat
memudahkan kita mengenal suatu mahluk hidup.
3 Mengkomunik Bentuk informasi dalam kegiatan IPA dapat disajikan
asikan
dalam bentuk suara, visual dalam bentuk presentasi.
Sebagai contoh, kita dapat mudah memahami suatu data
jika data tersebut dikelompokkan dalam bentuk tabel atau
Belajarlah untuk dirimu dan
orang tuamu!

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG

Mengukur

Memprediksi

Menyimpulka
n

grafik. Secara spesifik, melalui proses komunikasi apa


yang diketahui oleh kita dapat berguna bagi yang lain
Dalam kegiatan eksperimen atau penentuan kondisi fisik
suatu lingkungan dibutuhkan ketelitian pengukuran. Pada
pembelajaran sains di tingkat SMP, siswa diperkenalkan
besaran dan alat yang digunakan untuk patokan
pengukuran seperti suhu(termometer), massa(neraca),
panjang(mistar,jangka sorong, mikrometer), jumlah arus
listrik(amperemeter) dll
Kemampuan
siswa
untuk
mengembangkan
atau
meramalkan sesuatu hal yang akan terjadi di waktu yang
akan datang berdasarkan data yang ada. Kegiatan ini
biasanya dilakukan berdasarkan pola yang telah terbentuk
atau hubungan antara fakta-fakta/konsep yang telah
terjadi dalam ilmu pengetahuan
Kegiatan merumuskan suatu pernyataan dari beberapa
pernyataan(kegiatan generalisasi). Penyajian beberapa
data/informasi dalam bentuk yang lebih sederhana sesuai
dengan tujuan yang diinginkan berdasarkan fakta,
kejadian atau konsep yang telah diketahui

Simaklah kegiatan yang dilakukan oleh guru dan jawablah pertanyaan


yang disampaikan!

Bandung, .. 2011
Ketuntasan
Nama
:
Kelas
:

Paraf
Guru

Paraf
Orang Tua

Nilai

A. Tujuan Pembelajaran
1. Setelah berdiskusi tentang ciri mahluk hidup pada manusia, siswa dapat
menjelaskan 3 karakteristik manusia sebagai mahluk hidup
2. Setelah melakukan pengamatan mahluk hidup di lingkungan sekitar, siswa
dapat menjelaskan 5 perbedaan setiap mahluk hidup yang diamatinya
3. Setelah membuat makalah tentang manfaat mahluk hidup yang diamati, siswa
dapat menjelaskan 5 mahluk hidup yang bermanfaat bagi manusia
B. Materi Pelajaran
Suatu objek/benda dikatakan komponen biotik apabila terdapat tandatanda kehidupan. Secara umum, bukti adanya kehidupan ditandai dengan ciriBelajarlah untuk dirimu dan
orang tuamu!

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
ciri mahluk hidup seperti bernapas, bergerak, bereproduksi, memerlukan
nutrisi, peka terhadap rangsang(iritabilitas), ekskresi dll. Pada kegiatan
pembelajaran kali ini, kita lebih menekankan ciri-ciri mahluk hidup pada
manusia. Sebagai bukti bahwa manusia mahluk hidup, manusia memiliki ciriciri mahluk hidup sebagai berikut,
Tabel Sistem Organ Pada Manusia
N
Sistem
Organ yang
o
Pada
Terlibat
Manusia
1 Sistem
Pencernaan

Sistem
Pernapasan

Sistem
Ekskresi

Sistem
Kekebalan
Tubuh

Sistem
Peredaran
Darah

Sistem
Syaraf

Sistem
Gerak

Belajarlah untuk dirimu dan


orang tuamu!

Penjelasan

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
N
o
8

Sistem
Pada
Manusia
Sistem
Indera

Organ yang
Terlibat

Penjelasan

Sistem
Hormon

1. Mengapa manusia memiliki ciri-ciri mahluk hidup berupa membutuhkan


nutrisi?

2. Apakah sistem organ yang terlibat dalam proses terjadinya emosi(marah)


pada manusia?

3. Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat kecerdasan manusia!

Manusia merupakan jenis mahluk hidup yang istimewa dibandingkan mahluk


lain. Allah SWT menciptakan manusia dengan dibekali akal dan pikiran untuk
memaknai keadaan di lingkungan sekitar. Oleh karena itu, sebagai bentuk
terimakasih kita kepada Sang Pencipta kita ditugaskan untuk lebih mengenal dan
menjaga mahluk hidup di sekitar kita. Oleh karena itu, melalui observasi
lingkungan sekitar lengkapi tabel di bawah ini!
N
Mahluk
Ciri-Ciri
Penjelasan
o
Hidup
1
2
3
Belajarlah untuk dirimu dan
orang tuamu!

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
N
o

Mahluk
Hidup

Ciri-Ciri

Penjelasan

1
0

4. Jelaskan ciri/karakteristik khas yang dimiliki oleh 5 jenis mahluk hidup yang
diamati!

..

..
5. Buatlah makalah tentang manfaat minimal 5 mahluk hidup yang telah
diamati! (selama 2 minggu)

Belajarlah untuk dirimu dan


orang tuamu!

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
Bandung, .. 2011
Ketuntasan
Nama
:
Kelas
:

Paraf
Guru

Paraf
Orang Tua

Nilai

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui bagan klasifikasi mahluk hidup, siswa dapat menjelaskan 3
karakteristik setiap mahluk hidup
2. Melalui penjelasan guru tentang tahapan klasifikasi, siswa dapat
menjelaskan kembali tahapan tersebut
3. Melalui tabel ciri-ciri mahluk hidup, siswa dapat membuat kunci
determinasi sederhana dengan tepat
B. Materi Pelajaran
Lengkapi Bagan di bawah ini!

Berdasarkan bagan di atas, lengkapi tabel di bawah ini!


N Mahlu
Ciri-Ciri
o
k
Hidup
1 Virus
2 Monera
3 Protista
Belajarlah untuk dirimu dan
orang tuamu!

Contoh(dari sumber
yang lain)

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
4
5
6

Fungi
Animali
a
Plantae

Klasifikasi Mahluk hidup merupakan proses penyederhanaan objek yang diamati


berdasarkan ciri persamaan dan perbedaan yang dimiliki oleh suatu mahluk
hidup. Kegiatan klasifikasi mahluk hidup memiliki 3 tahapan yaitu : Identifikasi,
Pengelompokkan, dan Pemberian nama.
Identifikasi merupakan kegiatan
observasi ciri-ciri yang dimiliki oleh suatu mahluk hidup. Pengelompokkan
mahluk hidup berdasarkan banyak sedikitnya persamaan dan perbedaan yang
dimiliki oleh suatu mahluk hidup. Tahapan pemberian nama berdasarkan ciri
yang dimiliki mahluk hidup dan menganut tata cara penamaan Binomial
Nomenklatur(penamaan dengan 2 suku kata) yang dicetuskan oleh Carolus
Linaeus(Bapak Taksonomi).
Lengkapi tabel di bawah ini!
N
Ilustrasi/Narasi
o
1

Jenis Tahapan
Klasifikasi

Kunci determinasi merupakan alat bantu untuk menentukan kedudukan


sistematik suatu mahluk hidup yang memuat daftar atau keterangan ciri-ciri
mahluk hidup yang dapat diobservasi. Kunci determinasi memuat tentang ciri-ciri
mahluk hidup yang membedakan antara mahluk hidup yang satu dengan yang
lain. Adanya kunci determinasi memudahkan siswa mengidentifikasi suatu jenis
mahluk hidup.
Buatlah kunci determinasi berdasarkan tabel ciri-ciri mahluk hidup di
atas!
1. a..
....
.........................
b..
ke no 2
2. a..
.
b..
.. ke no 3
Belajarlah untuk dirimu dan
9
orang tuamu!

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
3. a.

b.
ke no 4
4. a.
...
b.
ke no 5
5. a.

b..

Maka, Ciri-ciri virus


:

.
Ciri-ciri Monera :

..
Ciri-ciri Protista :

Ciri-ciri Fungi
:

Ciri-ciri Animalia
:

Ciri-ciri Plantae :

Bandung, .. 2011
Ketuntasan
Nama
:
Kelas
:

Paraf
Guru

Paraf
Orang Tua

Nilai

A. Tujuan Pembelajaran
1. Menggunakan tatanama Binomial Nomenklatur, siswa dapat menuliskan 3
nama ilmiah mahluk hidup dengan benar
2. Melaui penjelasan guru tentang taksonomi, siswa dapat menyebutkan urutan
tingkatan takson mahluk hidup dengan benar
3. Melalui telusur di Internet, siswa dapat memberikan contoh setiap manfaat
klasifikasi mahluk hidup bagi manusia
Belajarlah untuk dirimu dan
orang tuamu!

10

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
B. Materi Pembelajaran
Binomial Nomenclature adalah penamaan suatu spesies menggunakan
tata nama ganda dengan aturan penulisan tertentu. Tujuannya adalah untuk
membuat suatu nama umum (universal) bagi spesies sehingga walaupun
nama local dari spesies tersebut berbeda, tetap ada satu nama yang dapat
dikenali oleh semua orang. Tata nama ganda terdiri dari dua kata tunggal.
Kata pertama menunjukkan nama genus, sedangkan kata kedua merupakan
nama spesifik atau penunjuk spesies.
Adapun aturan penulisan tatanama Binomial Nomenklatur sebagai berikut :
a. Menggunakan bahasa Latin atau Yunani yang dilatinkan.
b. Penulisan nama genus selalu diawali dengan huruf kapital, sedangkan
nama spesies ditulis dengan huruf kecil
c. Penulisan nama spesies ditandai dengan membuat dua garis bawah
terpisah untuk nama genus dan nama spesifik atau dicetak dengan huruf
miring. Contoh : Hevea brasiliensis atau Hevea brasiliensis
Tuliskan nama ilmiah mahluk hidup di bawah ini!
1. Mangga
:
4. Ubi
:
7. Mawar
:
2. Ayam :
5. Harimau
:
8. Jambu :
3. Kangkung
:
6. Kedelai
:
Taksonomi merupakan cabang ilmu biologi tentang pengelompokkan mahluk
hidup. Carolus Linaeus(Bapak Taksonomi) mengelompokkan menjadi 2 kingdom
yaitu kingdom Plantae dan Animalia. Setiap mahluk hidup dikelompokkan ke
dalam tingkatan takson(level). Tingkatan takson semakin rendah maka memiliki
ciri persamaan yang semakin sedikit antar mahluk hidup
Lengkapi Tabel Tingkatan Takson Animalia dan Plantae di bawah ini!
N Takson
Jeruk Nipis
Ikan Mas
Penjelasan
o
1 Kingdom Plantae
Animalia
2 Divisio/P Magnoliophyta
Chordata
hylum
3 Class
Magnoliopsida
Actinopterygii
4 Ordo
Sapindales
Cypriniformes
5 Family
Rutaceae
Cyprinidae
6 Genus
Citrus
Carassius
7 Species
Citrus aurantifolia Carassius auratus
Jelaskan perbedaan takson antara hewan dan tumbuhan!

Lengkapi Tabel Manfaat Klasifikasi Mahluk Hidup di bawah ini!


Manfaat Klasifikasi
Contohnya
Mengenal dan mempelajari suatu
mahluk hidup
Mengetahui hubungan kekerabatan
antar mahluk hidup
Mengetahui peranan mahluk hidup
bagi manusia
Belajarlah untuk dirimu dan
orang tuamu!

11

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
Mengetahui cara menjaga
kelestarian mahluk hidup
Bandung, .. 2011
Ketuntasan
Nama
:
Kelas
:

Paraf
Guru

Paraf
Orang Tua

Nilai

A. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui penayangan video tentang flora dan fauna di Indonesia, siswa dapat
menyebutkan minimal 2 unsur keanekaragaman hayati
2. Setelah mempelajari tentang jenis keanekaragaman hayati, siswa dapat
menjelaskan 2 perbedaan setiap jenis keanekaragaman hayati
B. Materi Pelajaran
Keanekaragaman hayati merupakan bentuk kemajemukan mahluk hidup.
adanya keanekaragaman hayati menjadikan kebutuhan mahluk hidup dapat
terpenuhi. Menurut kalian, Apakah yang dimaksud keanekaragaman hayati?
Untuk menjawabnya silahkan lakukan kegiatan berikut ini!
1. Amati dan simak video yang ditayangkan!
2. Jawablah pertanyaan-pertanyaan yang ada!
a. Uraikan dengan singkat kandungan video tersebut!

..

..

..
b. Berdasarkan video tersebut, Menurut kalian, Apakah yang dimaksud
keanekaragaman Hayati?

c. Sebutkan faktor-faktor yang mempengaruhi proses terbentuknya


keanekaragaman hayati!

..
Berdasarkan tingkatan dan penyebabnya keanekaragaman hayati terbagi
menjadi keanekaragaman hayati tingkat gen, keanekaragaman hayati tingkat
jenis(species), dan keanekaragaman hayati tingkat ekosistem. Untuk penjelasan
Belajarlah untuk dirimu dan
orang tuamu!

12

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
jenis-jenis keanekaragaman hayati tersebut gunakan tabel di bawah ini dan
lengkapi!
N Keanekarag
Penjelasan
Contoh
o aman Hayati
Tingkat
1
Gen
2

Jenis

Tingkat
Ekosistem

Belajarlah untuk dirimu dan


orang tuamu!

13

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
Lengkapilah tabel perbedaan setiap jenis keanekaragaman hayati di bawah ini!

Belajarlah untuk dirimu dan


orang tuamu!

14

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG
Bandung, .. 2011
Ketuntasan
Nama
:
Kelas
:

Belajarlah untuk dirimu dan


orang tuamu!

Paraf
Guru

Paraf
Orang Tua

Nilai

15

MODUL MATA PELAJARAN ADAPTIF ILMU


PENGETAHUAN ALAM
SMKN 1 BANDUNG

Belajarlah untuk dirimu dan


orang tuamu!

16

You might also like