You are on page 1of 2

IPA 7 Bab 11

1. Klasifikasi makhluk hidup yang dibuat menurut R. H. Whittaker antara lain ....
( )plantae, animalia, protista

( )monera, ganggang, animalia

( )monera, protista, plantae

( )protista, fungi, bryophyta

2. Perhatikan ciri-ciri berikut!


1) Terdiri dari banyak sel
2) Berkembang biak dengan spora
3) Hifa ada yang bersekat
4) Tubuh tersusun atas hifa
Berdasarkan ciri di atas makluk hidup tersebut tergolong dalam ....
( )fungi

( )monera

( )plantae

( )protista

3. Yang termasuk dalam kingdom plantae adalah ....


( )ganggang biru, alga merah, lumut
hati

( )damar, lumut hati, paku benar

( )paku lumut, alga hijau, ganggang


biru

( )jamur ganggang, alga kersik, paku


benar

4. Perhatikan data berikut!


1) semut
2) gurita
3) kepiting
4) teripang
Yang termasuk dalam filum Arthropoda adalah ....
( )2 dan 3

( )1 dan 3

( )1 dan 2

( )3 dan 4

5. Ikan paus, kelelawar, dan sapi dijadikan satu kelompok berdasarkan ....
( )cara geraknya

( )tempat tinggalnya

( )cara berkembang biak

( )penutup tubuhnya

6. Tumbuhan berbiji terbuka yang bijinya dapat digunakan sebagai kerajinan/hiasan


adalah ...
( )damar

( )paku haji

( )melinjo

( )pinus

7. Penulisan nama menurut binomial nomenclature yang benar adalah ....


( )zea mays

( )cycas rumpii

( )Phalaenopsis amabilis

( )Gnetum gnemon

8. Tumbuhan yang memiliki ciri akar serabut, batangnya tidak mempunyai kambium, letak
pembuluh pengangkutnya menyebar adalah ....
( )mangga

( )jagung

( )melinjo

( )kedelai

9. Ciri-ciri berikut yang dimiliki oleh golongan aves adalah ....


( )bernafas dengan paru-paru,
berdarah dingin, pembuahan
eksternal

( )mempunyai tulang belakang,


memiliki kelenjar susu, berdarah
panas

( )berkulit keras, berdarah dingin,


pembuahan internal

( )mempunyai tulang belakang,


berdarah panas, pembuahan internal

10. Perhatikan gambar berikut!


Alat perkembang biakannya yang menghasilkan serbuk sari, terdapat pada nomor ....

( )6

( )5

( )2

( )8

You might also like