You are on page 1of 2

KEMETRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS SYIAH KUALA

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIT ASSESTMENT
DARUSSALAM BANDA ACEH
Data Diri Dokter Muda

NamaDokterMuda
NIM/Email/HP
Stase di Bagian
NamaPasien
No. CM
Umur
Jenis Kelamin
Tanggal Pemeriksaan
Soal No.
Vignette

Pertanyaan
PilihanJawaban

KunciJawaban
Referensi literatur

Raihan
1407101030255/ www_raihan@yahoo.com / 085762943521
Ilmu Kesehatan Kulit Kelamin/ 14 Maret 16 April 2016
Data DiriPasien
Ny. N
0-13-39-51
56 tahun
Perempuan
17 Maret 2016
Soal CBT Comprehensive
1
Seorang perempuan usia 56 tahun, datang ke Poliklinik dengan
keluhan timbulnya bintik-bintik kemerahan yang terasa gatal pada
lengan bawah sebelah kiri, perut, dan kaki sebelah kanan. Keluhan
dirasakan semakin memberat bila cuaca panas dan berkeringat. Pada
pemeriksaan fisik kulit di regio antebrachii sinistra, abdomen dan
tibialis dekstra dijumpai papul-papul eritematous dan beberapa
pustula, ukuran milier, jumlah multipel, susunan lesi diskret dengan
distribusi generalisata. Dokter mendiagnosis pasien menderita
miliaria.
Apakah faktor resiko yang paling mungkin pada kasus diatas ?
A. Lingkungan panas dan lembab
B. Makanan berlemak
C. Hygiene yang buruk
D. Memiliki pasangan seksual lebih dari satu
E. Cuaca dingin
A. Lingkungan panas dan lembab
Fealey RD, Hebert AA. Chapter 84: Disorders of Eccrine Sweat
Glands and Sweating: Goldsmiths LA, Katz IS, Gilchrest BA, Leffel
DJ, Wolff K Fitzpatricks Dermatology in General Medicine. 8th ed.
McGraw Hill. New York; 2012.p.946-947
James WD, Berger TG, Elston DM. Andrews Diseases of The Skin
Clinical Dermatology. 8th ed. Saunders Elsevier. China; 2011. P 1920

Banda Aceh, 17 Maret 2016


Mengetahui,
Supervisor

dr. Fitria, M.Sc.,Sp.KK


NIP: 19790127 200604 2 003

KEMETRIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN

UNIVERSITAS SYIAH KUALA

FAKULTAS KEDOKTERAN
UNIT ASSESTMENT
DARUSSALAM BANDA ACEH

Banda Aceh, 17 Maret 2016


Mengetahui,
Supervisor

dr. Fitria, M.Sc.,Sp.KK


NIP: 19790127 200604 2 003

You might also like