You are on page 1of 37

Referat

ASURANSI PROFESI
DOKTER DAN ASPEK
MEDIKOLEGAL
Oleh :
Abdul Aziz (0810314282)
Lamuna Fathila (0910313257)
Revi Naldi (0910313258)
Nalia Maharani (0910313259)
Preseptor : dr. Rika Susanti, Sp.F

BAB 1
PENDAHULUAN

1.1 Latar
Belakang

Pelaksanaa
n Profesi
kedokteran

Timbul konflik
yang terjadi
antara dokter
dan pasien
yang
penyelesaian
masalahnya
tidak dapat
ditemukan
dalam kaidahkaidah etika

Pemahaman hak dan


kewajiban setiap pihak
terkadang menimbulkan
perselisihan akibat
kurangnya pemahaman

Sering kali pihak pasien


cenderung mencari-cari
kesalahan atau kelemahan dari
dokter yang nantinya digunakan
sebagai dasar untuk mengganti
rugi

Asuransi

Perjanjian antara dua pihak atau lebih,


penanggung dan yang ditanggung, dimana
pihak penanggung mengikatkan diri kepada
tertanggung dengan menerima premi asuransi
untuk memberikan ganti rugi kepada
tertanggung karena kerugian dan lain-lain.

Amerika
Issue mengenai
asuransi profesi
dokter sudah lama
dikenal di Amerika
Serikat pada tahun
1970-an dan
pertengahan 1980an, Medical Liability
Insurance bahkan
meningkatkan tarif
preminya untuk
para dokter

Australia
New South Wales,
Australia dari tahun
1991-1995 juga
membahas ulang
mengenai Medical
Liability Insurance.
Peninjauan tersebut
dimuat dalam The
Review of
Professional
Indemnity:
Arrangements for
Health Care
Professionals

Indonesia??

Keberadaan asuransi profesi dokter di


Indonesia sendiri belum mendapatkan
perhatian khusus dari pemerintah,
namun telah ada beberapa perusahaan
asuransi yang menawarkan program ini

1.2 Tujuan Penulisan

mengetahui tentang asuransi profesi


dokter dan aspek medikolegalnya

1.3 Metode
Penulisan

Menggunakan berbagai literature


sebagai sumber kepustakaan

1.4 Manfaat
Penulisan

Manfaat bagi mahasiswa

Memberikan informasi baru kepada mahasiswa


untuk mengetahui mengenai asuransi profesi dokter
dan aspek medikolegalnya

Manfaat bagi masyarakat

memberikan wawasan kepada masyarakat


mengenai asuransi profesi yang dimiliki seorang
dokter dan juga menghindari timbulnya
kesalahpahaman yang akan terjadi di kemudian hari

BAB 2
TINJAUAN PUSTAKA

2.1 Definisi Asuransi

Berasal dari bahasa belanda, assurantie dan


dalam hukum belanda disebut verzekering yang
berarti pertanggungan
Robert I. Mehr :
Suatu alat untuk mengurangi risiko dengan
menggabungkan sejumlah unit-unit berisiko agar
kerugian individu secara kolektif dapat di prediksi,
kerugian yang dapat di prediksi tersebut kemudia
dibagi dan di distribusikan secara proporsional di
antara semua unit-unit dalam gabungan tersebut

Indonesia
Berdasarkan UU No.2/1992 tentang Asuransi
Asuransi atau pertanggungan adalah perjanjian
antara dua pihak atau lebih, penanggung dan
yang ditanggung, dimana pihak penanggung
mengikatkan diri kepada tertanggung dengan
menerima premi asuransi untuk memberikan
ganti rugi kepada tertanggung karena kerugian,
kerusakan, atau kehilangan keuntungan dari
yang diharapkan, serta tanggung jawab hukum
kepada pihak ketiga yang mungkin akan diderita
tertanggung, yang timbul dari suatu peristiwa
yang tidak pasti, atau atas meninggalnya
seseorang yang di pertanggungkan

2.2 Macam-Macam
Asuransi
Asuransi
Asuransi Pemerintah
Pemerintah

Asuransi Swasta

- Asuransi sosial
(Social
Insurance)
- Asuransi
pemerintah
Lainnya (Other
Government
Insucrance)

-Asuransi jiwa
dan kesehatan
(Life and Health
Insurance)
-Asuransi harta
benda dan
utang (Property
and Liability
Insurance)

2.3 Manfaat Asuransi

1. Ganti Rugi
2. Mengurangi
kecemasan dan
ketakutan
3. Sumber dana untuk
investasi

2.3 Sejarah Asuransi


Asuransi Profesi Dokter

Asuransi
Profesi
dokter

Terkenal pada tahun 1986


di Amerika Serikat sejak
di buatnya undangundang federal the
Liability Risk Retention
Act (15 U.S.C. sec. 3901)

2.5 Mekanisme Kerja


Asuransi Profesi Dokter

REASURANSI

Dokter yang mengambil


program asuransi

Transf
er
Risiko
Hal ini berbentuk premi uang yang wajib
dibayar oleh dokter yang terikat polis,
premi ini berfungsi untuk mengalihkan
tanggung jawab dari klaim pasien dan
membiarkan perusahaan asuransi
membayar kerugian terhadap klaim

2.5 Asuransi Profesi


Dokter di Indonesia

Allianz Insurance

Asuransi Umum Bumi


Putera (Bumida)

llianz Insurance
Perusahaan
asuransi terbesar
yang bergerak pada
bidang layanan
asuransi dan
manajemen asset.

Hadir di Indonesia sejak


tahun 1981 melalui kantor
perwakilannya di Jakarta.
Tahun 1989,

Berdiri pada tahun


1980 di Jerman
dan saat ini
perusahaan
asuransi Allianz
tersebar ke 70
negara di seluruh
dunia termasuk
Indonesia.

Program
asuransi
profesi dokter
pada Asuransi
Allianz

Semua dokter yang


memegang izin praktek
resmi dari Departemen
Kesehatan dan atau
anggota IDI (Ikatan Dokter
Indonesia) dengan batas
maksimal umur dokter
adalah 60 tahun bagi
pemula dan 65 tahun bagi
yang ingin memperpanjang

Manfaat Jaminan

Asuransi Umum Bumi Putera


Didirikan(BUMIDA)
pada
tahun 1912 di
Indonesia dan
merupakan salah
satu perusahaan
asuransi yang
tertua.

Asuransi profesi
dokter dengan
ruang lingkup
untuk mengganti
kerugian dokter

DASAR JAMINAN POLIS


Occurrence
Basis
Hanya menjamin klaim/tuntutan yang
terjadi pada masa periode pertanggungan
polis. Dengan masa perpanjangan periode
laporan klaim 14 hari setelah masa
pertanggungan polis.

KEUNTUNGAN
Pendampingan klaim

Analisis medikolegal
Penggantian Risiko
Malpraktek
Penyuluhan
medikolegal

KRITERIA EKSLUSI

Peristiwa yang timbul sebelum tanggal


periode polis
Force Majeure
Kerugian akibat tindakan kecurangan,
kriminal, balas dendam
Jasa medis yang bukan untuk alasan
diagnosis
Kerugian langsung atau tidak langsung
akibat radiasi ion atau kontaminasi
radioaktif

Kerusakan atau manipulasi genetik


Penggunaan obat-obatan untuk
penurunan berat badan
Kegiatan dokter gigi atau bedah mulut
dalam pembiusan umum
Kerugian yang timbul akibat jasa
profesional pada keluarga pihak
tertanggung
Segala pertanggung jawaban yang
semata-mata timbul dari status pihak
tertanggung.

MEKANISME KLAIM

Skema premi pertahun pada perushaan


asuransi Bumi Putera

Daftar spesialisasi dalam


kaitannya dengan ganti rugi
A

ASPEK MEDIKOLEGAL

1. Peraturan Menteri Kesehatan


Republik Indonesia nomor 755 tahun
2011 tentang penyelanggaraan
komite medik di rumah sakit
2.Undang-Undang Rumah Sakit No. 44
Tahun 2009 pasal 46

3. Undang Undang Praktek No. 29


Tahun 2004 Kedokteran pasal 80

4. Undang-Undang No. 36
2009 pasal 29
5. Undang-Undang No. 36
2009 pasal 58

Tahun
Tahun

BAB 3
PENUTUP

3.1 Kesimpulan
Asuran
si
Profesi
Dokter
Dokter
yang
bergabun
g dalam
program
asuransi

Mekanisme
Pertahanan
Rumah
sakit atau
Dokter
Menaati
peraturan
polis
Membayar
premi yang
telah di
tetapkan

Tuntutan
pekerjaan

Kategori
Premi

Berdasarkan
Spesialisasi

Klaim
Klaim

Pihak asuransi akan


menanggung
segala kerugian
dengan
memberikan uang
premi yang telah di
bayar sebelumnya.

2.3 Saran
Meningkatnya perhatian media massa dan
masyarakat terhadap kinerja tenaga
kesehatan mengakibatkan pentingnya
asuransi profesi dokter yang berguna dalam
membantu ganti rugi yang mungkin timbul
akibat kelalaian atau malpraktik, sehingga
pemerintah harus lebih memperhatikan dan
mengevaluasi kembali perusahaan asuransi
profesi yang berada di Indonesia.

You might also like