You are on page 1of 6

Dalam MK management ini, dikarenakan sangat melimpahnya bahan, maka saya hanya menyertakan

sedikit catatan serta alamat web dan nama buku yang digunakan Bu Naida sebagai bahan ajar
materi.

Nama MK : Knowladge Management(KM)

Dosen Pengajar : Sri Naida

Knowladge Management

Aplikasi KM

1. Organisasi
2. KM Pada perusahaan
3. KM organisasi publik/pemerintah

Definisi Organisasi

a. Sekumpulan individu yang mempunyai tujuan (visi dan misi)


b. Struktur dan bentuk
c. Manfaat :
Ekonomi
Sosial dan psycologu
Value Persons

Data dan Informasi:

Teknologi Informasi

Komunikasi Informasi

Sesuatu data yang sudah ada bentuknya yang bersifat fakta terstruktur yang memiliki konten
informasi.

Managemen Pengetahuan di Lembaga Pendidikan

Formal : Ilmu pengetahuan yang diajarkan sangat menonjol (menyikapi perubahan)

Learning Organization : Peter Senge ;1992

“The Fifth Description”


Cakupan KM

1. Aset struktural (Struktur Organization)


2. Merek
3. Hubungan dengan pelanggan
4. Hak paten
5. Produk
6. Proses Operasi
7. Aset Manusia yang mencakup
a. Pengalaman pegawai / staff
b. Keterampilan / staff
c. Hubungan personal

Davenport : Syarat KM

1. Nilai / Norma (sistem integritas yang dibangun)


2. Informasi konseptual/update (apa yang dipelajari)
3. Kepakaran/expertise
4. Informasi yang baru; informasi yang terkait dengan materi yang dipelajari

KM memiliki Subkegiatan:

1. Pembelajaran
2. Pengembangan/shring
3. Penempatan orang pada tempat dan waktu yang tepat
4. Pembuatan keputusan yang efektif
5. Kreativitas
6. Membuat pekerjaan lebih mudah
7. Mendorong tumbuhnya bisnis baru

Tahapan perkembangan KM :

1. Knowladge Chaotic
2. Knowladge Aware
3. Knowladge Enable
4. Knowladge managed
5. Knowladge Centril
Organisasi SDM

Pola SDM Tradisi Managemen SDM


Reaktif Proaktif
Advokasi Staff Partner bisnis
Unit kerja Fokus pada tugas dan pemberdayaan
Fokus pada operasi Isu kontitatif
Isu kreatif Solusi strategis
Stabilitas Multifungsi
Solusi taktis Orang sebagai asset
Integritas fungsi
Orang beban biaya

SDM diperlukan berkompeten dan memiliki sikap :


1. Mentransformasikan pengetahuan tentang tindakan
2. Membuat pilihan dasar tentang inves SDM dan proses bisnis
3. Berhubungan dengan rekan profesi
4. Menunjukkan keyakinan, kepastian, pengambilan, resiko dan orientasi tindakan.

a. KM dan Organisasi Publik : Orang, pemerintah


Memberikan pelayanan pada masyarakat di dalam administrasi kenegaraan
b. Organisasi non publik

Organisasi Swasta Organisasi Publik


Perusahaan, LSM, ORMAS, KOPERASI, dll. BUMN, PEMKO / PEMDA
Kementrian; nondapertemen ; kpk

Perbedaan Struktur Organisasi Swasta dan Pemerintahan

Organisasi swasta Pemerintahan


Simpel /sederhana Komplek / birokratis
SDM : terlatih , sedikit SDM : Tidak terlatih/terlatih, banyak
Teknologi : update Dana : banyak
Dana : Ada (sedikit, banyak)

1970/1980 > revolosi > 1990 >revolosi >2000

Old Management

1. Tidak transparan
2. Otoriter / korup
3. Berbelit-belik / birokratis
4. Dana banyak/tidak efisien
5. SDM banyak/tidak terlatih
6. Teknologi:
a. Pos, mesin ketik
b. Komputer
c. Mesin fax
d. Telegram
e. telepon

New Management / Enterver Ship: Menerapkan >> 10 good goverment dibantu IT

Teknologi Informasi , Numan resort berfungsi : untuk menentukan kebijakan

Goverment Function Domains:

a. Policy Development
b. Program Desain
c. Service Deliver

SWOT

SWOT Swasta Pemerintahan


S Dana, SDM, Struktur}efisien dan efektif Dana tersedia, SDM, ada terlatih,
wewenang/ legitimasi
W Banyak diatur / perizinan lemah, modal Struktur organisasi, dana tidak efisien,
sendiri program tidak sesuai, birokratis
O Produknya disenangi , kualitas bagus, Pelaksana programpembangunan
inovasi
T Banyak kompetitur, serangan teknologi Korupsi, komplain dari masyarakat,
lemahnya kekuasaan

MANAJEMEN PERUBAHAN (CHANGE MANAJEMEN)

Prof.Wibowo, PT. Raja Grafindo Persada, 2006

Alfin Toffler(1980)

Revolosi >> Revolosi cepat

Abad 17 >

Abad 18 > temuan-temuan

Abad 19 > teknologi pertanian

Abad 20 > teknologi pertanian dan teknologi industri


Abad 21 > TI, Teknologi industri, teknologi globalisasi

Gel.I : REVOLUSI Pertanian

Dari pakai garux sampai traktor

Rekayasa genetika

Lahan

Gel. II : REVOLUSI Industri

Industri Media ; layar ...

Ditandai oleh dibuatnya pesawat

Menjadikan orang yang pada mulanya semuanya sama, menjadi bertingkat; pekerja, raja,
bangsawan, pemilik.

FAKTOR PENDORONG PERUBAHAN

Oleh Hussey (2000)

1. Teknologi; Akan ada perubahan di organisasi secara menyeluruh


2. Persaingan ketat (global)
3. Pelanggan/user banyak, tuntutan
4. Profil demografis, negara berubah
5. Pemegang saham minta lebih banyak nilai

KEBUTUHAN PERUBAHAN

>> Knelfin & Kenicki

A. Kekuatan Eksternal
a. Karakteristik demografis
b. Kemajuan teknologi
c. Pasar
d. Tekanan SOS-POL
B. Kekuatan Internal
a. SDM
b. Perilaku Manajerial

KEKUATAN PERUBAHAN GREENBERG & BARUN

A. P.Perencana
B. P.Tidak terencana

MANAJEMEN PERUBAHAN >>

Strategi mengelola perubahan: 3 Bagian penting dalam mengelola:


a. Teknologi
b. SDM
c. Organisasi

BAGAIMANA AGAR BERHASIL DALAM MENGHADAPI PERUBAHAN???

>>

1. Kesadaran(awareness) : stakeholder
Memahami visi, strategi, rencana implementasi.
2. Kapabilitas(Apability)
Harus selalu meningkatkan keterampilan
3. Keikutsertaan (Inclusion)
Ada proses kebersamaan, menghargai peluang

TANTANGAN PERUBAHAN

1. Tidak cukup waktu


2. Tidak ada bantuan pelatihan/dukungan
3. Merasa tidak relevan
4. Konsistensi nilai dan perilaku.

Bahan::

Jurnal Studi Manajemen dan Organisasi vol 2 no.1 Januari 2005 >> MENJADIKAN MANAJEMEN
PENGETAHUAN SEBAGAI KEUNGGULAN KOMPETITIF PERUSAHAAN MELALUI STRATEGI BERBASIS
PENGETAHUAN.

R.Funny Mustikasarii Elita >> KAJIAN TENTANG MANAJEMEN PENGETAHUAN (Lesson of Knowladge
manajemen)

http ://rajapresentasi.com/2010/apa-itu-manajemen-pengetahuan-knowladge-management/
>>Article singkat manajemen pengetahuan

RD.Funny Mustikasarii Elita >> APLIKASI MANAJEMEN PENGETAHUAN BAGI PEMBELAJARAN


ORGANISASI

IlmuKomputer.com >>MANAJEMEN PENGETAHUAN(KNOWLADGE MANAJEMENT)DAN PROSES


PENCIPTAAN PENGETAHUAN >>Bambang Setiarso

KM SANGKALA >>PT RAJA GRAFINDO PERSADA

***

Minggu depan UTS...

You might also like