You are on page 1of 11

- Feby Gracelia Br Tarigan

- Erine Septhita Br Ginting

1
Kata Penghantar

Pada kesempatan ini kami membuat karangan ini dangan sebisa kami,kami
harap semua yang membaca karangan ini dapat memahami isi dari karangan
yang telah kami buat ini.

Dengan membaca banyak buku kita dapat banyak ilmu yang kita
dapatkan.Tuhan yesus selalu menyertai hidup kita,dia akan tetap melindungi
kita dalam kuasa roh kudusnya. Dan kita dapat memuliakan namanya dalam
hidup kita. Amin

Salam dan hormat kami

Feby Gracelia Br Tarigan

Erine Septhita Br Ginting

2
Kata Sambutan

Teman-teman,karangan ini akan menuntun kamu sekalian untuk lebih


mengenal Yesus. Cerita-cerita menarik dalam karangan ini akan membuatmu
semakin mengenal Yesus. Semakin mengenal Yesus tentu akan membuat
kamu lebih dekat dengannya.

Belajar dengan bantuan cerita-cerita tentu akan memudahkan kamu untuk


memahami isi pelajaran tersebut. Simaklah dengan baik isi cerita-cerita di
dalam karangan ini, agar kamu paham dan mengerti isi percakapan yang
disampaikan. Janganlah enggan atau malu bertanya kepada guru,orang
tua,dan kakak kamu apabila kamu tidak mengerti.

Selamat belajar.

3
Daftar isi

Kata penghantar.......................................................................................i

Kata sambutan...........................................................................................ii

Daftar isi.....................................................................................................iii

Yesus kristus sungguh Allah dan sungguh manusia

Bab I Allah dan manusia...........................................................................5

1.1 Ciri-ciri Allah dan ciri-ciri manusia..............................................5

Bab II Yesus kristus sungguh manusia......................................................6

1.2 Lazarus dibangkitkan.................................................................6

Bab III Yesus kristus sungguh allah............................................................8

1.3 Gembala-gembala....................................................................8

1.4 Rumah bapa.............................................................................9

Bab IV

4
Yesus kristus sungguh Allah dan sungguh
manusia
Bab I

Allah dan Manusia


1.1 Ciri-ciri Allah dan ciri-ciri manusia

Manusia sebagai ciptaan Allah memiliki ciri-ciri di lahirkan


seorang ibu dan kasih sayang untuk dapat berkembang,sedangkan
Allah tidak terbatas ia ada tanpa diadakan yang lain.

Ciri-ciri manusia: di lahirkan seorang ibu,membutuhkan


makanan,pakaian,rumah,dan kasih sayang untuk dapat
berkembang,memiliki panca indera,berakal budi dan
berperasaan,dapat mati dalam kurun waktu dan tempat
tertentu(terbatas hidupnya pada ruang dan waktu).

Sedangkan ciri-ciri Allah:


mahabelaskasih,mahapengampun,mahasuci,mahabijaksana,mahaku
asa,mahasempurna,mahasegala-galanya.

5
Bab II

Yesus kristus sungguh Manusia


Yoh 11:1-10

1.2 Lazarus dibangkitkan

Ada seorang yang sakit,namanya Lazarus. Ia tinggal di


Betania,kampung Maria dan adiknya Marta. Maria ialah perempuan
yang pernah meminyaki kaki Tuhan dengan minyak mur dan
menyekannya dengan rambutnya.

Dan Lazarus yang sakit itu adalah saudaranya. Kedua perempuan


itu mengirim kabar kepada Yesus:”Tuhan,dia yang engkau kasihi
sakit.” Ketika Yesus mendengar kabar itu,ia berkata:”penyakit itu
tidak akan membawa kematian,tetapi akan menyatakan kemuliaan
Allah,sebab oleh penyakit itu anak Allah akan di muliakan.”

Yesus memang mengasihi Marta dan kakaknya Lazarus. Namun


setelah di dengarnya,bahwa Lazarus sakit,ia sengaja tinggal dua

hari lagi di tempat,dimana ia berada; Tetapi sesudah itu ia


berkata kepada murid-muridnya:”Maria kita kembali ke Yudea.”

Murid-murid itu berkata kepadanya:”Rabi,baru-baru ini orang-


orang Yahudi mencoba melempari engkau,masih maukah engkau
kembali kesana?”jawab Yesus:”bukankah ada duabelas jam dalam
satu hari? Siapa yang berjalan pada siang hari,kakinya tidak
terantuk,karena ia melihat terang dunia ini. Tetapi jikalau
seorang berjalan pada malam hari,kakinya terantuk,karena terang
tidak ada didalam dirinya.”

6
7
Bab III

Yesus kristus sungguh Allah


Luk 2:8-20,Yoh 14:1-10

1.3 Gembala-gembala

Di daerah itu ada gembala-gembala yang tinggal di padang


menjaga kawanan ternak mereka pada waktu malam hari. Tiba-
tiba berdirilah seorang malaikat Tuhan didekat mereka dan
kemudian Tuhan bersinar meliputi mereka dan mereka sangat
ketakutan lalu kata malaikat itu kepada mereka:”jangan
takut,sebab sesungguhnya aku memberitakan kepadamu kesukaan
besar untuk seluruh bangsa:hari ini telah lahir bagimu juru
selamat,yaitu Kristus,Tuhan, di kota Daud. Dan ini lah tandanya
bagimu:kamu akan menjumopai seorang bayi dibungkus dengan
lampin dan terbaring didalam palungan.”

Dan tiba-tiba tanpak bersama-sama dengan malikat itu


sejumlah besar bala tentara sorga yang memuji
Allah,katanya:”Kemuliaan bagi Allah di tempat yang maha tinggi
dan damai sejahtera di bumi diantara manusia yang berkenan
kepadanya.”

Setelah malaikat-malaikat itu meninggalkan mereka dan kembali


ke sorga,gembala-gembala itu berkata seorang kepada yang
lain:”marilah kita pergi ke betlehem untuk melihat apa yang
terjadi disana,seperti yang diberi tahukan Tuhan kepada
kita.”lalu mereka cepat-cepat berangkat dan menjumpai Maria
dan Yusuf dan bayi itu,yang sedang berbaring didalam palungan.

Dan ketika mereka melihatnya,mereka memberitahukan apa


yang telah dikatakan kepada mereka tetanga anak itu. Dan semua
orang yang mendengarnya heran tentanmg apa yang dikatakan
gembala-gembala itu kepada mereka. Tetapi Maria menyimpan
segala perkara itu didalam hatinya dan merenungkannya. Maka

8
kembalilah gembala-gembala itu sambil memuji dan memuliakan
Allah karena segala sesuatu yang mereka dengar dan mereka
lihat,semuanya sesuai dengan apa yang telah di katakan kepada
mereka.

1.4 Rumah Bapa

“Janganlah gelisah hatimu:percayalah kepada Allah,percayalah


juga kepadaku. Di rumah bapaku banyak tempat tinggal. Jika
tidak demikian,tentu aku menyatakannya kepadamu. Sebab aku
pergi kesitu untuk menyediakan tempat bagimu. Dan apabila aku
telah pergi kesitu dan telah menyediakan tempat bagimu,aku akan
datang kembali dan membawa kamu ketempatku,supaya ditemoat
dimana aku berada,kamu pun berada. Dan kemana aku pergi,kamu
tahu jalan kesitu.” Kata Tomas kepadanya:”Tuhan,kami tidak tahu
kemana engkau pergi;jadi bagaimana kami tahu jalan kesitu?”

9
Kata Yesus kepadanya:”akulah jalan dan kebenaran hidup.
Tidak ada seorang pun yang datang kepada bapa,kalau tidak
melalui aku. Sekiranya kamu mengenal aku,pasti kamu juga
mengenal bapaku.sekarang ini kamu mengenal dia dan kamu telah
melihat dia.” Kata Filipus kepadanya:” Tuhan,tunjukkanlah bapa
itu kepada kami,itu sudah cukup bagi kami.” Kata Yesus
kepadanya:”telah sekian lama aku bersama-sama
kamu,Filipus,namun engkau tidak mengenal aku? Barangsiapa telah
melihat aku,ia telah melihat bapa;bagaimana engkau
berkata:tunjukkanlah bapa itu kepada kami tidak percayakah
engkau,bahwa aku dalam bapa dan bapa didalam aku? Apa yang
aku katakan kepadamu,tidak aku katakan dari diriku
sendiri,tetapi bapa,yang diam didalam aku,dialah yang melakukan
pekerjaannya.

10
11

You might also like