You are on page 1of 1

Viabilitas dan vigor benih oleh : Dr. Sumadi,Ir.,M.

S Faperta Unpad

http://www.scribd.com/doc/28800993/BAB-VI-as-Dan-Vigor-Benih

Viabilitas adalah kemampuan benih berkecambah dan menghasilkan kecambah


normal dalam kondisi lingkungan yang optimum.

Seed viability is The viability of the seed accession is a measure of how many seeds are alive

and could develop into plants which will reproduce themselves, given the appropriate

conditions.
“Kelangsungan hidup aksesi benih adalah ukuran dari berapa banyak bibit
masih hidup dan bisa berkembang menjadi tanaman yang akan
memperbanyak diri, mengingat kondisi yang sesuai.”
http://www2.bioversityinternational.org/publications/Web_version/188/ch07.htm

Vigor benih adalah kemampuan benih tumbuh normal dalam kondisi lapang
yang sebenarnya.Biasanya dicerminkandengan keserempakantumbuh,
kecepatan tumbuh dan keseragamantumbuh.

Vigor benih adalah sejumlah karakter yang menentukan tingkatan kemapuan


aktivitas danpenampilan benih selama perkecambahan danmunculnya kecambah,
juga mencerminkan dayasimpan benih.

Vigor benih adalah kemampuan tumbuh benih menjadi tanaman berproduksi normal dalam
kondisi subobtimum. Beberapa kondisi suboptimum di lapang misalnya ; kondisi kekeringan,
tanah salin, tanah asam, tanah penyakit, dsb. Benih yang mampu mengatasi kondisi tersebut
termasuk lot benih bervigor tinggi.

http://dastekben.wordpress.com/2011/02/20/8-uji-vigor-benih/

You might also like