You are on page 1of 31

BAB II

TINJAUAN KASUS

A. PENGKAJIAN

Oleh : Annisa Eka N

Hari / Tanggal : Rabu, 29 April 2009

Sumber : Klien, status klien, petugas panti

Metode : wawancara, pemeriksaan fisik, observasi, dan

Studi dokumen

Identitas Ny.D

Nama : Ny. D

Jenis Kelamin : Perempuan

Umur : 107 tahun

Alamat : Srandakan, Bantul

Agama : Islam

Suku / Kebangsaan : Jawa / Indonesia

Status Perkawinan : Janda

Penanggung jawab

Nama : Bp.E
Umur : 32 tahun

Alamat : Srandakan, Bantul

Pendidikan :-

Pekerjaan : PNS

Hubungan dengan Ny.D : Cucu

1. Aspek fisik

a. Penampilan umum

Ny.D adalah lansia di wisma A. Penampilannya bersih dan rapi.


Postur tubuh Ny.D terlihat membungkuk dan berjalan menggunakan
tongkat.

b. Pola eliminasi

Ny.D BAB 2-3 hari sekali dengan konsistensi feses agak keras, warna
kecoklatan dan hanya sedikit. Ny.D mampu menahan BAK dan BAB
hingga sampai di kamar mandi. Tidak ada keluhan selama BAB dan
BAK.

c. Pola nutrisi / makan

Ny.D mengatakan makan hanya jika merasa lapar. Porsi makan


sedikit-sedikit dengan menu nasi, sayur, lauk, buah dan diselingi
dengan snack yang disediakan dari panti. Ny.D biasa minum teh
manis pada pagi hari dan minum air putih 3-4 gelas (600-800cc)per
hari. Tidak ada diet khusus dan makanan pantangan bagi Ny.D.
d. Pola tidur / istirahat

Ny.D biasa tidur malam pada pukul 9 dan bangun pagi pukul 4. Ny.D
biasa tidur siang sekitar kurang lebih sekitar satu jam. Saat malam
hari Ny.D sering terbangun 3-4 kali karena ingin ke kamar mandi.
Ny.D mengatakan tidak ada kesulitan untuk memulai tidur. Tetapi
beberapa hari terakhir ini Ny.D sulit tidur karena ingin bertemu
dengan cucunya.

e. Kemampuan Ny.D melakukan aktivitas sehari-hari (ADL)

Ny.D mampu melakukan aktivitas sehari-hari secara mandiri. Ny.D


mampu ke kamar mandi tanpa bantuan, mampu menyiapkan
makanan dan mencuci baju secara mandiri. Ny.D menggunakan
tongkat untuk membantu berjalan. Gaya berjalan Ny.D lambat dan
membutuhkan bantuan orang lain jika berjalan ke tempat yang agak
jauh. Aktivitas yang dilakukan Ny.D sudah banyak yang berkurang
karena penurunan fungsi tubuh yang dialaminya. Waktu luang hanya
digunakan untuk duduk santai di teras wisma.

Tabel 1. Penilaian kemandirian lansia dengan Indeks Katz

NO. Penilaian Hasil Keterangan


Fungsi
1. Mandi Mandiri Ny.D mandi 2 kali sehari di
kamar mandi tanpa bantuan
orang lain.

2. Berpakaian Mandiri Ny.D mampu mengambil


pakaian, memakai, melepas
dan melipat pakaiannya
sendiri.

3. Toileting Mandiri Ny.D mampu pergi ke kamar


mandi tanpa bantuan orang
lain. Ny.D selalu menyiram
kamar mandi setelah
menggunakannya.

4. Berpindah Tidak Ny.D berjalan dengan


mandiri menggnakan alat bantu
berupa tongkat.

5. Kontinen Mandiri Ny.D mampu menahan BAB


dan BAK hingga Ny.D sampai
di kamar mandi.

6. Makan Mandiri Ny.D juga mampu


menyiapkan makan untuk
temanmya di wisma A.

Dari hasil penilaian di atas, Ny.D masuk ke dalam kategori B yaitu


kemandirian dalam semua hal, kecuali salah satu fungsi.

f. Kapasitas fisik

1) Otot

Massa otot Ny.D sudah berkurang dan otot sudah kendor. Ny.D
mampu membawa barang dengan tangannya dan menggenggam
dengan kuat. Kekuatan oto pada keempat ekstrimitas 5.

2) Sendi

Ny.D mengatakan lututnya terasa ngilu dan pegel terutama saat


berjalan. Skala nyeri 4.

3) Pendengaran

Kemampuan Ny.D untuk mendengar masih bagus. Ny.D


mengatakan masih bisa mendengar suara orang yang
mengajaknya bicara dengan jelas.

4) Penglihatan
Mata kiri Ny.D tidak dapat digunakan untuk melihat. VOD / VOS =

/ . Lensa kedua mata Ny.D terlihat keruh.

g. Perubahan fungsi tubuh

Keluhan yang sering dirasakan oleh Ny.D adalah rasa ngilu pada
lutut, pegel-pegel pada punggung dan pinggang dan kadang-kadang
batuk pada malam hari.

h. Aktivitas gerak badan

Ny.D mengikuti senam lansia setiap pagi. Ny.D senam dengan cara
duduk di kursi dan mengikuti gerakan senam sambil duduk di kursi.

i. Pemeriksaan fisik

TD : 140 / 90 mmHg

N : 90 kali / menit

RR : 21 kali / menit

S : 36,2⁰C

TB : 160 cm

BB : 43 kg

IMT : 16,8 (kurang ; normal : 17 – 23)

1) Kepala

a) Rambut : rambut Ny. D berwarna putih, panjang sebahu,


pertumbuhan rambut merata, rambut bersih, tidak ada
ketombe maupun kutu rambut. Ny.D keramas seminggu 2 kali.

Mata : VOD / VOS = / , lensa kedua mata tampak keruh, konjungtiva pink,
sclera tidak ikterik, kedua mata bersih tidak ada secret.

Hidung : hidung Ny.D bersih dan fungsi penciumannya masih bagus.

Telinga : Ny.D mampu mendengar suara orang yang mengajaknya berbicara


dengan jelas. Kedua lubang telinga bersih tidak ada cairan maupun sekret.

Mulut : Ny.D sudah tidak memiliki gigi. Mulut bersih, nafas tidak berbau, membrane
mukosa mulut lembab. Tidak ada sariawan maupun gusi berdarah.

2) Leher

Tidak ada pembesaran kelenjar tiroid dan peningkatan JVP.

3) Dada

a) Inspeksi : dada bersih, gerakan dinding dada simetris

b) Palpasi : tidak ada nyeri tekan

c) Perkusi : sonor

d) Auskultasi : suara nafas vesikuler, tidak ada bunyi nafas


tambahan.

4) Punggung

Punggung Ny.D tampak membungkuk.

5) Abdomen

a) Inspeksi : tidak ada asites

b) Auskultasi : bising usus 4 kali / menit

c) Perkusi : tympani

d) Palpasi : tidak ada nyeri tekan, tidak ada hepatomegali


maupun splenomegali, tidak ada distensi kandung kemih.

6) Ekstrimitas
Anggota gerak atas dan bawah lengkap, tidak ada cacat, kuku
tangan dan kaki pendek dan bersih.

7) Integument

Kulit Ny.D tampak keriput dan kendor. Kulit bersih dan tidak ada
lesi.

2. Aspek mental, kognitif dan psikologis

Ny.D menyadari dirinya sudah tua sehingga menganggap wajar jika


dirinya mudah lupa, fungsi penglihatannya menurun dan susah berjalan.

Tabel 2. Penilaian Short Portabel Mental Status Questionaire (SPMSQ)

No. Pertanyaan Jawaban Keterangan


(benar / salah)
1. Tanggal berapa hari ini? 29 April benar

2. Hari apa sekarang? Rabu benar

3. Tempat apa ini? Panti werda budi benar


luhur
4. Berapa no telpon Anda? - Ny.D
tidak
memiliki
telpon

4. Di mana alamat Anda? Bantul benar


(ditanyakan jika klien tidak
memiliki telpon)
5. Berapa umur Anda? 107 tahun benar

6. Kapan Anda lahir? Jaman ra enak salah

7. Siapa presiden Indonesia Susilo bambang benar


sekarang? yudhoyono
8. Siapa presiden Indonesia Megawati benar
sebelumnya?
9. Siapa nama kecil ibu Anda? benar

10. Kurangi 3 dari 20, dan tetap 17,14,11,8,5,2 benar


kurangi 3 dari setiap angka
baru, semua secara menurun.
Jumlah jawaban salah 1

3. Aspek sosial ekonomi

Ny.D tinggal di wisma Anggrek PSTW Yogyakarta unit Budi Luhur. Di


dalam wisma Anggrek Ny.D tinggal bersama 9 orang lansia lainnya.
Hubungan sosial Ny.D dengan penghuni panti yang lain cukup bagus
walaupun ada beberapa orang yang tidak disenangi oleh Ny.D. kegiatan
yang sering diikuti Ny.D antara lain senam lansia setiap pagi, menyanyi,
pengajian, dan kegiatan lain yang diselenggarakan oleh panti. Ny.D
mengatakan dirinya mendapatkan uang jika ada cucunya yang
menengok.

Tabel 3. Penilaian APGAR

No. Aspek penilaian Jawaban Skor


Selalu Kadang- Hampir
kadang tidak
pernah
1. Adaptation V 1
2. Partnership V 0

3. Growth V 2

4. Afeksi V 1

5. Resolve V 0
Total skor 4
Skor 4 – 6 = disfungsi sosial sedang

4. Aspek spiritual
Ny.D beragama islam dan menjalankan sholat 5 waktu. Ny.D juga selalu
mengikuti pengajian yang diadakan oleh panti pada tiap hari kamis. Ny.D
mengatakan jika dirinya sedang mendapat kesusahan selalu berdoa.

5. Pengkajian lingkungan

Ny.D tidak menggunakan alas kaki saat berada di dalam maupun di luar
wisma. Penerangan di kamar Ny.D cukup karena jendela selalu dibuka
sehingga sinar matahari dapat masuk ke dalam kamar. Lantai di dalam
wisma selalu kering dan tidak licin. Selain itu, terdapat handrail di yang
menempel di dinding wisma.

B. ANALISA DATA

Data Masalah Etiologi

DS: Nyeri Kekakuan sendi


- Keluhan yang sering dirasakan oleh Ny.D
adalah rasa ngilu pada lutut, pegel-pegel
pada punggung dan pinggang.
- Rasa ngilu terasa terutama saat
digunakan untuk berjalan.
DO:
- Skala nyeri 4
DS: Resiko jatuh Penurunan
- Ny.D mengatakan mata kirinya tidak fungsi tubuh

dapat digunakan untuk melihat.


DO:

VOS :
Ny.D berjalan menggunakan bantuan
tongkat.

Punggung Ny.D tampak membungkuk.

Gaya berjalan Ny.D lambat dan


membutuhkan bantuan orang lain jika
berjalan ke tempat yang agak jauh.

Penilaian indeks Katz masuk ke dalam


kategori B.

DS: Gangguan pola Keinginan


- Saat malam hari Ny.D sering terbangun tidur berkemih dan
cemas
3-4 kali karena ingin ke kamar mandi.
- Beberapa hari ini Ny.D sulit tidur karena
ingin bertemu cucunya
DO:-

DS: Konstipasi Penurunan


- Ny.D mengatakan BAB 2-3 hari sekali aktivitas fisik
dengan konsistensi feses agak keras,
warna kecoklatan dan hanya sedikit.
- Ny.D mengatakan makan hanya jika
merasa lapar dengan porsi sedikit.
- Ny.D mengatakan sehari minum 3-4
(600-800cc) gelas air putih
DO:
- Bising usus 4 kali / menit
- Aktivitas Ny.D sudah banyak berkurang
dan waktu luang digunakan uuntuk duduk
santai di teras wisma.
C. DIAGNOSA KEPERAWATAN

1. Nyeri berhubungan dengan kekakuan sendi ditandai oleh :

DS:

- Keluhan yang sering dirasakan oleh Ny.D adalah rasa ngilu pada lutut, pegel-
pegel pada punggung dan pinggang.

- Rasa ngilu terasa terutama saat digunakan untuk berjalan.

DO:

- Skala nyeri 4

2. Gangguan pola tidur berhubungan dengan keinginan berkemih dan cemas


ditandai oleh :
DS:

- Saat malam hari Ny.D sering terbangun 3-4 kali karena ingin ke kamar
mandi.

- Beberapa hari ini Ny.D sulit tidur karena ingin bertemu cucunya

DO:-

3. Konstipasi berhubungan dengan penurunan aktivitas fisik ditandai oleh :

DS:

- Ny.D mengatakan BAB 2-3 hari sekali dengan konsistensi feses agak keras,
warna kecoklatan dan hanya sedikit.

- Ny.D mengatakan makan hanya jika merasa lapar dengan porsi sedikit.

- Ny.D mengatakan sehari minum 3-4 (600-800cc) gelas air putih

DO:

- Bising usus 4 kali / menit

- Aktivitas Ny.D sudah banyak berkurang dan waktu luang digunakan uuntuk
duduk santai di teras wisma.

4. Resiko jatuh berhubungan dengan penurunan fungsi tubuh ditandai oleh :

DS:

- Ny.D mengatakan mata kirinya tidak dapat digunakan untuk melihat.

DO:

VOS :
- Ny.D berjalan menggunakan bantuan tongkat.

- Punggung Ny.D tampak membungkuk.

- Gaya berjalan Ny.D lambat dan membutuhkan bantuan orang lain jika
berjalan ke tempat yang agak jauh.

- Penilaian indeks Katz masuk ke dalam kategori B.


PERENCANAAN DAN IMPLEMENTASI

Nama : Ny.D Wisma : Anggrek

Umur : 107 tahun

No. Diagnose keperawatan Perencanaan Implementasi Evaluasi


Tujuan Intervensi Rasional
30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009
Jam : 09.00 WIB Jam : 09.00 Jam : 09.00 WIB Jam : 13.00 Jam : 13.30 WIB
WIB WIB
1. Nyeri berhubungan dengan Setelah 1. Ajarakan 1. ROM Mengajarkan S:
kekakuan sendi ditandai dilakukan ROM aktif. membant cara Klien mengatakan
oleh : tindakan 2. Ajarkan u memasasse akan mencoba
DS: keperawatan teknik mengura lutut jika terasa melakukan
- Keluhan yang sering selama 5 hari massase. ngi nyeri massase jika
dirasakan oleh Ny.D klien dapat 3. Motivasi kekakuan lututnya terasa
adalah rasa ngilu pada mengontrol klien untuk sendi. Nisa ngilu.
lutut, pegel-pegel pada nyeri dan nyeri melakukan 2. Massase O:
punggung dan berkurang ROM Aktif membant Klien tampak
pinggang. dengan kriteria secara u mengikuti
- Rasa ngilu terasa hasil : mandiri. menngur gerakan yang
terutama saat - Klien 4. Kolaborasi angi diajarkan.
digunakan untuk melaporka dengan nyeri. A:
berjalan. n nyeri pihak panti 3. Latihan Tujuan belum
DO: berkurang. untuk secara tercapai
- Skala nyeri 4 - Klien dapat pemeriksaa teratur P:
berjalan n oleh membant Lanjutkan
Nisa dengan dokter panti. u intervensi
nyaman. 5. Berikan mengura
- Klien informasi ngi Nisa
mampu mengenai kekakuan
melakukan rasa nyeri sendi
tindakan yang dan
yang dapat dialami oleh meningk
membantu klien. atkan
mengontrol kekuatan
atau Nisa otot.
mengurang 4. Pemeriks
nyeri. aan oleh
dokter
Nisa untuk
mengeta
hui
tindakan
medis
yang
harus
dilakukan
untuk
mengura
ngi nyeri.
5. Memberi
kan
pengertia
n kepada
klien
bahwa
keluhan
yang
dialami
merupak
an salah
satu
akibat
dari
proses
degenera
tive yang
dapat
diatasi.
30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009
Jam : 09.00 WIB Jam : 09.00 Jam : 09.00 WIB Jam : 12.00 Jam : 12.10 WIB
WIB WIB
2. Gangguan pola tidur Setelah 1. Anjurkan 1. membantu Menganjurkan S:
berhubungan dengan dilakukan kepada klien mengosongk pada Ny.D Ny.D mengatakan
keinginan berkemih dan tindakan untuk BAK an kandung untuk BAK sebelum tidur
cemas ditandai oleh : keperawatan sebelum tidur. kemih sebelum tidur dirinya kadang
DS: selama 5 hari, 2. Ciptakan sebelum BAK terlebih
- Saat malam hari Ny.D klien mampu lingkungan tidur. Nisa dahulu.
sering terbangun 3-4 mencukupi yang nyaman 2. Membantu O:
kali karena ingin ke kebutuhan untuk tidur meningkatka Wajah klien
kamar mandi. tidurnya sesuai dengan n rasa tampak segar.
- Beberapa hari ini Ny.D dengan kebiasaan klien. nyaman.
sulit tidur karena ingin krtiteria: 3. Anjurkan pada 3. mengurangi A:
bertemu cucunya - Wajah klien untuk intake cairan Tujuan tercapai
klien menghindari sehingga sebagian
DO:- terlihat minum yang mengurangi P:
segar pada berlebihan produksi Lanjutkan
Nisa pagi hari. menjelang tidur urine pada intervensi
- Klien 4. Kolaborasi malam hari.
mampu dengan pihak 4. Membantu Nisa
beradaptas panti untuk klien
i dengan menghubungi mengatasi
perubahan cucu klien agar rasa
yang bisa dating cemasnya
dialami menengok klien
di panti.
Nisa
Nisa
30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009
Jam : 09.00 WIB Jam : 09.00 Jam : 09.00 WIB Jam : 12.30 Jam : 13.00 WIB
3. Konstipasi berhubungan WIB 1. Anjurkan WIB S:
dengan penurunan Setelah kepada 1. Cairan Ny.D mengatakan
aktivitas fisik ditandai dilakukan klien untuk adekuat - Menganjur sudah minum
dengan : tindakan memperban membant kan Ny.D banyak.
DS: keperawatan yak asupan u untuk O:
- Ny.D mengatakan BAB selama 5 hari, cairan. melunak banyak Ny.D mengikuti
2-3 hari sekali dengan klien tidak 2. Anjurkan kan minum air senam lansia tiap
konsistensi feses agak mengalami kepada feses. putih. pagi
keras, warna konstipasi pihak panti 2. Serat - Memotivasi A:
kecoklatan dan hanya dengan untuk membant Ny.D untuk Tujuan belum
sedikit. kriteria: menyediaka u. melakukan tercapai
- Ny.D mengatakan - Klien BAB n menu 3. Gerak gerak P: lanjutkan
makan hanya jika 1 kali tiap makan yang badan badan intervensi.
merasa lapar dengan hari tinggi serat. dapat setiap hari
porsi sedikit. - Konsistensi 3. Anjurkan membant Nisa
- Ny.D mengatakan feses kepada u Nisa
sehari minum 3-4 (600- lembek klien untuk meningk
800cc) gelas air putih melakukan atkan
DO: Nisa gerak motilitas
- Bising usus 4 kali / badan tiap usus.
menit hari.
- Aktivitas Ny.D sudah
banyak berkurang dan Nisa
waktu luang digunakan
untuk duduk santai di
teras wisma.

Nisa
30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009 30 April 2009
Jam : 09.00 WIB Jam : 09.00 Jam : 09.00 WIB Jam : 09.00 Jam : 11.30 WIB
WIB WIB
4. Resiko jatuh berhubungan Setelah 1. Observasi 1. Mengetahui - Mendampi S:
dengan penurunan fungsi dilakukan kemampuan tingkat ngi Ny.D Ny.D mengatakan
tubuh ditandai oleh : tindakan klien kemampuan berjalan jika berjalan agak
DS: keperawatan menggunak menggunak menuju jauh dirinya selalu
- Ny.D mengatakan mata selama 5 hari an tongkat an alat aula untuk membawa
kirinya tidak dapat diharapkan dan hand bantu mengikuti tongkat.
digunakan untuk klien tidak rail. (tongkat dan pengajian. O:
melihat. mengalami 2. Anjurkan handrail) - Menganjur Ny.D berjalan
DO: jatuh dengan klien 2. Mencegah kan Ny.D dengan
kriteria : menggunak cidera saat untuk menggunakan
- VOS :
- Klien an alat beraktivitas selalu alat bantu
- Ny.D berjalan
berjalan bantu 3. Mencegah mengguna tongkat.
menggunakan bantuan
dengan (tongkat) resiko jatuh kan A:
tongkat.
hati-hati secara 4. Memberikan tongkat jika Tujuan tercapai
- Punggung Ny.D tampak - Klien maksimal pengawasan berjalan. sebagian.
membungkuk. memanfaat 3. Anjurkan kepada P:
- Gaya berjalan Ny.D kan hand klien untuk kelayan Nisa - Ciptakan
lambat dan rail dan hati-hati 5. Menghindari lingkungan
membutuhkan bantuan tongkat berjalan. faktor resiko yang aman
orang lain jika berjalan saat 4. Dampingi 6. Teman agar terhindar
ke tempat yang agak berjalan dan bantu adalah dari resiko
jauh. - Klien jika klien sumber jatuh.
mampu memerlukan bantuan - Anjurkan
Nisa menghinda bantuan terdekat pada teman
ri faktor- 5. Ciptakan kelayan satu wisma
faktor lingkungan untuk
resiko yang aman : membantu
penyebab lantai tidak Ny.D
jatuh. licin, keset
tidak
menggulung Nisa
6. Libatkan
Nisa teman satu
wisma untuk
membantu
dan
mengawasi
klien.

Nisa
CATATAN PERKEMBANGAN

Diagnose keperawatan : Resiko jatuh berhubungan dengan penurunan fungsi tubuh.

Implementasi Evaluasi
4 Mei 2009 4 Mei 2009
Jam : 07.30 WIB Jam : 08.00 WIB
Membantu Ny.D berjalan menuju S:
halaman untuk senam. Ny.D mengatakan lututnya terasa kaku
sehingga susah untuk berjalan.
Nisa O:
Ny.D berjalan dengan bantuan tongkat
dan berpegangan pada tangan
pendamping.
A:
Tujuan tercapai
P:
Ciptakan lingkungan yang aman bagi
klien.

Nisa
5 Mei 2009 5 Mei 2009
Jam : 11.10 WIB Jam : 11.20 WIB
Menciptakan lingkungan yang aman : S:
Merapikan letak keset di depan pintu -
dan menyingkirkan kursi yang O:
menghalangi pintu ruang tamu. Keset terlihat rapi, tidak ada bagian yang
Nisa menggulung. Kursi dipindahkan merapat
dinding.
A:
Tujuan tercapai
P:
Libatkan teman satu wisma untuk
membantu klien.
Nisa
6 Mei 2009 6 Mei 2009
Jam : 11.10 WIB Jam : 11.10 WIB
Menganjurkan teman satu wisma Ny.D S:
untuk membantu Ny.D berjalan. - Ny.Nh mengatakan jika tidak ada
mahasiswa praktek, dirinya sering
membantu Ny.D berjalan,
Nisa membersihkan kamar dan mencuci
alat makan Ny.D.
O:
Ny.Nh tampak menuntun Ny.D yang
sedang berjalan.
A:
Tujuan tercapai.
P:
Hentikan intervensi.

Nisa

CATATAN PERKEMBANGAN
Diagnose keperawatan : Gangguan pola tidur berhubungan dengan keinginan
berkemih dan cemas.

Implementasi Evaluasi
4 Mei 2009 4 Mei 2009
Jam : 07.10 WIB Jam : 07.15 WIB
Menanyakan apakah semalam klien S:
bisa tidur. Ny. D mengatakn susah tidur karena
ingat cucunya dan ingin bertemu
Nisa dengannya. Tetapi lama-lama dirinya
bisa tidur nyenyak.
O:
Ny. D tampak sedih
A:
Tujuan tercapai sebagian
P:
Lanjutkan intervensi

Nisa
6 Mei 2009 6 Mei 2009
Jam : 08.10 WIB Jam : 08.10 WIB
Menyampaikan keinginan Ny. D untuk S:
bertemu dengan cucunya kepada Petugas panti mengatakan akan
petugas panti. menghubungi cucu Ny. D
O:
Nisa Petugas panti tampak mengangguk
A:
Tujuan tercapai sebagian
P:
Lanjutkan intervensi
Nisa

7 Mei 2009 7 Mei 2009


Jam : 07.00 WIB Jam : 07.10 WIB
Menanyakan apakah Ny.D masih sulit S:
untuk memulai tidur dan sering Ny. D mengatakan bisa tidur nyenyak
terbangun pada malam hari. karena sebelum tidur tidak minum
banyak sehingga tidak terbangun untuk
Nisa BAK. Ny. D juga mengatakan sudah lega
karena petugas panti sudah
menghubungi cucunya agar menengok
dirinya.
O:
Ny. D tampak segar
A:
Tujuan tercapai
P:
Hentikan intervensi

Nisa
CATATAN PERKEMBANGAN

Diagnose keperawatan : Konstipasi berhubungan dengan penurunan aktivitas fisik.

Implementasi Evaluasi
4 Mei 2009 4 Mei 2009
Jam : 08.00 WIB Jam : 08.30 WIB
- Mendampingi Ny.D senam lansia. S:
- Menanyakan kapan terakhir BAB Ny.D mengatakan terakhir BAB pada
dan konsistensinya. hari sabtu dengan konsistensi agak
keras. BAB sedikit dan mringkil.
O:
Nisa Ny.D tampak mengikuti gerakan senam
dengan posisi duduk di kursi.
A:
Tujuan belum tercapai.
P:
Lanjutkan intervensi.
Nisa
5 Mei 2009 5 Mei 2009
Jam : 10.10 WIB Jam : 10.10 WIB
Memotivasi Ny.D untuk banyak minum S:
air putih. Ny.D mengatakan sudah minum banyak
dan tadi pagi sudah BAB dengan
Nisa konsistensi feses lembek.
O:
Ny.D sudah minum air putih satu gelas
(± 200 cc)
A:
Tujuan tercapai sebagian
P:
Lanjutkan intervensi
Nisa
6 Mei 2009
6 Mei 2009 Jam : 12.15 WIB
Jam : 12.10 WIB S:
- Memotivasi Ny.D untuk melakukan - Ny.D mengatakan kalau siang sudah
gerakan senam secara mandiri tidak senam. Senam hanya pagi hari
untuk mengisi waktu luang sambil saja.
duduk santai. O:
Ny. D hanya duduk tetapi tidak
Nisa melakukan gerakan yang dianjurkan.
A:
Tujuan tercapai sebagian
P:
Lanjutkan intervensi.

Nisa
7 Mei 2009
7 Mei 2009 Jam : 08.00 WIB
Jam : 07.30 WIB S:
- Memotivasi Ny. D untuk mengikuti - Ny. D mengatakan sebentar lagi.
senam lansia. - Ny. D mengatakan dirinya belum
- Menyakan apakah Ny. D sudah BAB sejak hari selasa.
BAB. O:
Ny. D mengikuti senam lansia
Nisa A:
Tujuan tercapai sebagian
P:
Lanjutkan intervensi
Nisa

CATATAN PERKEMBANGAN

Diagnose keperawatan : Nyeri berhubungan dengan kekakuan sendi

Implementasi Evaluasi

You might also like