You are on page 1of 2

Program Muatan Lokal

Tahsinul Quran dan Holistik Quran

Kelas X Semester 1
STANDAR KOMPETENSI
1. Memahami tajwid dan qiraah alquran secara murattal.

KOMPETENSI DASAR
1.1 Menjelaskan hukum tajwid nun mati (nun as-sakinah)
1.2 Menjelaskan hukum tajwid mim almusyaddadah
1.3 Menjelaskan jenis pemberhentian baca (waqaf) dalam alquran

Kelas X Semester 2
STANDAR KOMPETENSI
2. Memahami jenis lagu dalam
membaca al-quran

KOMPETENSI DASAR
2.1 Menjelaskan dan mempraktekkan perbedaan cara
membaca bayati dan hijaz dalam membaca al-quran
2.2 Menjelaskan dan mempraktekkan perbedaan cara
membaca bayati dan nahwan dalam membaca al-quran
2.3. Menjelaskan dan mempraktekkan perbedaan cara
membaca shafa dan jawab dalam membaca al-quran

Kelas XI Semester 1
STANDAR KOMPETENSI
1. Memahami Tafsir al-quran

KOMPETENSI DASAR
1.1 Menjelaskan asbabun nuzul ayat al-quran
1.2 Menjelaskan prinsip dasar penafsiran alquran
berdasarkan tematik
1.3 Menjelaskan jenis-jenis tafsir yang ada di Indonesia dan
hadis hadis yang berkaitan dengan ayat al-quran
1.4. Menjelaskan prinsip dasar penerapan tafsir al-quran dan
pengamalannya dalam kehidupan sehari-hari

Kelas XI Semester 1
STANDAR KOMPETENSI
2. Memahami holistik al-quran

KOMPETENSI DASAR
2.1 Menjelaskan teknik pemahaman holistik al-quran
2.2 Menjelaskan pengenalan diiri dan karakter manusia
berdasarkan penggambaran ayat al-quran tentang sifat
genetis manusia
2.3. Menjelaskan penerapan holistik al-quran dalam media
cara penyembuhan penyembuhan diri
2.4. Menjelaskan pengamalan holistik al-quran dalam
kehidupan keseharian.

Semester 2
STANDAR KOMPETENSI
3. Memahami amalan tanwirul Qulub
bil - quran

KOMPETENSI DASAR
2.1 Menjelaskan teknik pemahaman amalan holistik al-quran

Kelas
XI

2.2 Menjelaskan penyembuhan penyakit hati dengan ayat alquran dan pencerahan diri
2.3. Menjelaskan penerapan holistik al-quran dalam media
cara penyembuhan penyembuhan diri (ruyatunnafsi)
2.4. Menjelaskan pembumian holistik al-quran dalam doa-doa
dari al-quran dalam kehidupan keseharian.

Kelas XII Semester 1 & 2


STANDAR KOMPETENSI
1. Memahami Hakikat Sholat
dan wudhu sebagai alat
purification (Pensucian diri)

KOMPETENSI DASAR
1.1 Memahami Hakikat Sholat berdasarkan Peristiwa
IsraMiraj
1.2 Memahami makna berwudhu dan mampu melakukan
wudhu dengan baik serta memahami hikmahnya.

2.

Memahami Keutamaan
Sholat

3.

Memahami hakekat
Gerakan dan bacaan Shalat

2.1 Menjelaskan teknik pemahaman amalan sholat dalam alquran


2.2 Menjelaskan penyembuhan penyakit hati dengan Sholat
dan pencerahan diri
2.3. Menjelaskan penerapan holistik al-quran dalam media
cara penyembuhan penyembuhan diri (ruyatunnafsi)
melalui bacaan dan gerakan sholat
3.1. Menjelaskan pembumian holistik gerakan sholat dalam
doa-doa dari al-quran dalam kehidupan keseharian
melalui sholat

4.

Memahami dan mampu


melakukan aksiologi
gerakan shalat

Diketahui oleh :
Kepala SMA. SW YPK Medan

Richardo A.Sirait, ST

4.1. Menjelaskan dan melakukan aksiologi gerakan shalat


beserta hapalan bacaan dalam setiap gerakan shalat
4.2. Menjelaskan Fadhilah Shalat wajib dan sunah dalam
setiap Hajat dan Keinginan manusia terhadap Allah
SWT.

Medan, Juli 2013


Guru Bidang Studi

M.Irsyad Khairul Insan

You might also like