You are on page 1of 57

1

LKP BINA PERSADA

Modul Troubleshooting & Maintenance , Perangkat keras


PC & Perangkat Lunak

Disusun Oleh
LKP BINA PERSADA
KABUPATEN KARIMUN, KECAMATAN KUNDUR BARAT
KEPULAUAN RIAU
2015

2
LKP BINA PERSADA

PEMBAHASAN INSTRODUCTION
2 . 1 Pengertian komputer

Komputer adalah alat yang dipakai untuk mengolah data menurut


prosedur yang telah dirumuskan. Komputer berasal dari kata computere
artinya menghitung aritmatika. Komputer secara umu digunakan untuk
proses perhitungan artimatika, tanpa mesin pembantu. Menurut Barnhart
Concise Dictionary of Etymology, kata tersebut digunakan dalam bahasa
Inggris pada tahun 1646 sebagai kata untuk "orang yang menghitung"
kemudian menjelang 1897 juga digunakan sebagai "alat hitung mekanis".
Selama Perang Dunia II kata tersebut menunjuk kepada para pekerja
wanita Amerika Serikat dan Inggris yang pekerjaannya menghitung jalan
artileri perang dengan mesin hitung
Komputer

merupakan

peralatan

elektronik

yang

terdiri

dari

perangkat keras (hardware) dan perangkat lunak (software) yang memiliki


kemampuan atau digunakan untuk membantu tugas manusia dengan
cara menerima dan mengolah data yang dimasukkan menjadi informasi
berdasarkan program yang dimiliki, yang kemudian hasilnya ditampilkan/
disimpan/ dikirim melalui perangkat keluaran.

Personal Komputer (PC)

2 . 2 Perangkat Keras PC (Hardware)

LKP BINA PERSADA

Perangkat yang secara fisik dapat dilihat dan disentuh, jika dilihat
dari luar perangkat keras merupakan kumpulan dari kotak yang saling
terhubung dengan kabel kabel elektrik. Perangkat keras komputer
secara fungsional dibedakan menjadi empat macam perangkat (device),
yaitu:

Perangkat Masukan (Input Device)


Perangkat Proses (Process Device)
Perangkat Keluaran (Output Device)
Perangkat Penyimpanan (Memory / Storage Device)
Motherboard
Perangkat Multimedia

2.2.1 PERANGKAT MASUKAN (Input Device)


Unit ini berfungsi sebagai media untuk memasukkan data dari luar
ke dalam suatu memori dan processor untuk diolah guna menghasilkan
informasi yang diperlukan. Input devices atau unit masukan yang
umumnya digunakan personal computer (PC) adalah keyboard dan
mouse, keyboard dan mouse adalah unit yang menghubungkan user
(pengguna) dengan komputer. Selain itu terdapat joystick, yang biasa
digunakan untuk bermain games atau permainan dengan komputer.
Kemudian scanner, untuk mengambil gambar sebagai gambar digital yang
nantinya

dapat

dimanipulasi.

Touch

panel,

dengan

menggunakan

sentuhan jari user dapat melakukan suatu proses akses file. Microphone,
untuk merekam suara ke dalam komputer. Data yang dimasukkan ke
dalam sistem komputer dapat berbentuk signal input dan maintenance
input. Signal input berbentuk data yang dimasukkan ke dalam sistem
komputer, sedangkan maintenance input berbentuk

program yang

digunakan untuk mengolah data yang dimasukkan. Jadi Input device


selain digunakan untuk memasukkan data dapat pula digunakan untuk
memasukkan program.

4
LKP BINA PERSADA

Berdasarkan sifatnya, peralatan input dapat digolongkan menjadi


dua yaitu :
Peratalan input langsung, yaitu input yang dimasukkan langsung
diproses oleh alat pemroses.
Contohnya : keyboard, mouse, touch screen, light pen, digitizer graphics
tablet, scanner.
Peralatan input tidak langsung, input yang melalui media tertentu
sebelum suatu input diproses
oleh alat pemroses. Contohnya : punched card, disket, harddisk.
Unit masukan atau peralatan input ini terdiri dari beberapa macam
peranti yaitu :
Pengetikan

Gerakan

Keyboard
ATM
Point of Sale (POS)
Gambar
Penunjuk

Mouse
Trackball
Pointing stick
Touchpad
Touch screen
Joystick
Berbentuk pena :
o Pen base computer
system
o Light pen
o Digitizer

Glove
Headset
Walker
Lain-lain
Sensor
Pembaca
Magnetik
Radio
Identification Device
Pembaca

Recognition
Touchtone

Kartu

Scanner
Terformat
Bar Code Reader
Magnetic
Ink
Character
Optical

Mark

Character
Optical Character

Video

Recognition
Kamera video

Frequency

Cerdas

Suara
Microphone
Automatic
Speech

Kartu

Tak terformat

5
LKP BINA PERSADA

Image scanner
Kamera Digital

Pembaca
Mata

Retina

Pembaca Sidik Jari

A . Keyboard

Keyboard merupakan unit input yang paling penting dalam suatu


pengolahan

data

dengan

komputer.

Keyboard

dapat

berfungsi

memasukkan huruf, angka, karakter khusus serta sebagai media bagi


user (pengguna) untuk melakukan perintah-perintah lainnya yang
diperlukan, seperti menyimpan file dan membuka file. Penciptaan
keyboard komputer berasal dari model mesin ketik yang diciptakan dan
dipatentkan oleh Christopher Latham pada tahun 1868, Dan pada
tahun 1887 diproduksi dan dipasarkan oleh perusahan Remington.
Keyboard yang digunakanan sekarang ini adalah jenis QWERTY, pada
tahun 1973, keyboard ini diresmikan sebagai keyboard standar ISO
(International Standar Organization). Jumlah tombol pada keyboard ini
berjumlah 104 tuts. Keyboard sekarang yang kita kenal memiliki
beberapa jenis port, yaitu port serial, ps2, usb dan wireless.

keyboard

Jenis-Jenis Keyboard :
1.) QWERTY
2.) DVORAK

6
LKP BINA PERSADA

3.) KLOCKENBERG

Keyboard yang biasanya dipakai adalah keyboard jenis

QWERTY, yang bentuknya ini mirip seperti tuts pada mesin tik. Keyboard
QWERTY memiliki empat bagian yaitu :
1. typewriter key
2. numeric key
3. function key
4. special function key.

Cara kerja Keyboard

B . Mouse

Mouse adalah salah unit masukan (input device). Fungsi alat

ini adalah untuk perpindahan pointer atau kursor secara cepat. Selain itu,
dapat sebagai perintah praktis dan cepat dibanding dengan keyboard.
Mouse mulai digunakan secara maksimal sejak sistem operasi telah
berbasiskan GUI (Graphical User Interface). sinyal-sinyal listrik sebagai

7
LKP BINA PERSADA

input device mouse ini dihasilkan oleh bola kecil di dalam mouse, sesuai
dengan pergeseran atau pergerakannya. Sebagian besar mouse terdiri
dari tiga tombol, umumnya hanya dua tombol yang digunakan yaitu
tombol kiri dan tombol kanan.

Saat ini mouse dilengkapi pula dengan tombol penggulung

(scroll), dimana letak tombol ini terletak ditengah. Istilah penekanan


tombol kiri disebut dengan klik (Click) dimana penekanan ini akan
berfungsi bila mouse berada pada objek yang ditunjuk, tetapi bila tidak
berada pada objek yang ditunjuk penekanan ini akan diabaikan. Selain itu
terdapat pula istilah lainnya yang disebut dengan menggeser (drag) yaitu
menekan tombol kiri mouse tanpa melepaskannya dengan sambil digeser.
Drag ini akan mengakibatkan objek akan berpindah atau tersalin ke objek
lain dan kemungkinan lainnya. Penekanan tombol kiri mouse dua kali
secara cepat dan teratur disebut dengan klik ganda (double click)
sedangkan menekan tombol kanan mouse satu kali disebut dengan klik
kanan (right click)Mouse terdiri dari beberapa port yaitu mouse serial,
mouse ps/2, usb dan wireless.

Mouse

C . Touchpad

Unit masukkan ini biasanya dapat kita temukan pada laptop

dan notebook, yaitu dengan menggunakan sentuhan jari. Biasanya unit ini

8
LKP BINA PERSADA

dapat digunakan sebagai pengganti mouse. Selain touchpad adalah model


unit masukkan yang sejenis yaitu pointing stick dan trackball.

Touch Pad

Touch Pad Track Ball

Pointing Stick

D . Light Pen

Light pen adalah pointer elektronik yang digunakan untuk

modifikasi dan men-design gambar dengan screen (monitor). Light pen


memiliki sensor yang dapat mengirimkan sinyal cahaya ke komputer yang
kemudian direkam, dimana layar monitor bekerja dengan merekam enam
sinyal elektronik setiap baris per detik.

perangkat Light Pen

LKP BINA PERSADA

E . Joy Stick dan Games Paddle

Alat ini biasa digunakan pada permainan (games) komputer.

Joy Stick biasanya berbentuk tongkat, sedangkan games paddle biasanya


berbentuk kotak atau persegi terbuat dari plastik dilengkapi dengan
tombol-tombol yang akan mengatur gerak suatu objek dalam komputer.

Joy Stick dan Paddle Games

F . Barcode

Barcode termasuk dalam unit masukan (input device). Fungsi

alat ini adalah untuk membaca suatu kode yang berbentuk kotak-kotak
atau garis-garis tebal vertical yang kemudian diterjemahkan dalam bentuk
angka-angka. Kode-kode ini biasanya menempel pada produk-produk
makanan, minuman, alat elektronik dan buku. Sekarang ini, setiap kasir di
supermarket atau pasar swalayan di Indonesia untuk mengidentifikasi
produk yang dijualnya dengan barcode.

Barcode Reader

G . Scanner

Contoh barcode

10
LKP BINA PERSADA

Scanner adalah sebuah alat yang dapat berfungsi untuk meng

copy atau menyalin gambar atau teks yang kemudian disimpan ke dalam
memori komputer. Dari memori komputer selanjutnya, disimpan dalam
harddisk ataupun floppy disk. Fungsi scanner ini mirip seperti mesin
fotocopy, perbedaannya adalah mesin fotocopy hasilnya dapat dilihat
pada kertas sedangkan scanner hasilnya dapat ditampilkan melalui
monitor terlebih dahulu sehingga kita dapat melakukan perbaikan atau
modifikasi dan kemudian dapat disimpan kembali baik dalam bentuk file
text maupun file gambar.

Selain scanner untuk gambar terdapat pula scan yang biasa

digunakan untuk mendeteksi lembar jawaban komputer. Scanner yang


biasa digunakan untuk melakukan scan lembar jawaban komputer adalah
SCAN IR yang biasa digunakan untuk LJK (Lembar Jawaban Komputer)
pada ulangan umum dan Ujian Nasional. Scan jenis ini terdiri dari lampu
sensor yang disebut Optik, yang dapat mengenali jenis pensil 2B. Scanner
yang beredar di pasaran adalah scanner untuk meng-copy gambar atau
photo dan biasanya juga dilengkapi dengan fasilitas OCR (Optical
Character Recognition) untuk mengcopy atau menyalin objek dalam
bentuk teks.

Scanner

Saat ini telah dikembangkan scanner dengan teknologi DMR

(Digital Mark Reader), dengan sistem kerja mirip seperti mesin scanner
untuk koreksi lembar jawaban komputer, biodata dan formulir seperti
formulir untuk pilihan sekolah. Dengan DMR lembar jawaban tidak harus

11
LKP BINA PERSADA

dijawab menggunaan pensil 2 B, tapi dapat menggunakan alat tulis


lainnya seperti pulpen dan spidol serta dapat menggunakan kertas biasa.

H . Kamera Digital

Perkembangan

teknologi

telah

begitu

canggih

sehingga

komputer mampu menerima input dari kamera. Kamera ini dinamakan


dengan Kamera Digital dengan kualitas gambar lebih bagus dan lebih baik
dibandingkan dengan cara menyalin gambar yang menggunakan scanner.
Ketajaman gambar dari kamera digital ini ditentukan oleh pixel-nya.
Kemudahan dan kepraktisan alat ini sangat membantu banyak kegiatan
dan pekerjaan. Kamera digital tidak memerlukan film sebagaimana
kamera biasa. Gambar yang diambil dengan kamera digital disimpan ke
dalam memori kamera tersebut dalam bentuk file, kemudian dapat
dipindahkan atau ditransfer ke komputer. Kamera digital yang beredar di
pasaran saat ini ada berbagai macam jenis, mulai dari jenis kamera untuk
mengambil gambar statis sampai dengan kamera yang dapat merekan
gambar hidup atau bergerak seperti halnya video.

kamera digital

12
LKP BINA PERSADA

I . Mikropon dan Headphone


Unit masukan ini berfungsi untuk merekam atau memasukkan

suara

yang

akan

disimpan

dalam

memori

komputer

atau

untuk

mendengarkan suara. Dengan mikropon, kita dapat merekam suara


ataupun dapat berbicara kepada orang yang kita inginkan pada saat
chating. Penggunaan mikropon ini tentunya memerlukan perangkat keras
lainnya yang berfungsi untuk menerima input suara yaitu sound card dan
speaker untuk mendengarkan suara.

Mikropon

Headphone

J . Graphics Pads

rancangan

Teknologi Computer Aided Design (CAD) dapat membuat


bangunan,

rumah,

mesin

mobil,

dan

pesawat

dengan

menggunakan Graphics Pads. Graphics pads ini merupakan input masukan


untuk menggambar objek pada monitor. Graphics pads yang digunakan
mempunyai dua jenis. Pertama, menggunakan jarum (stylus) yang
dihubungkan kepad atau dengan memakai bantalan tegangan rendah,
yang pada bantalan tersebut terdapat permukaan membrane sensitif
sentuhan ( touch sensitive membrane surface). Tegangan rendah yang
dikirimkan kemudian diterjemahkan menjadi koordinat X Y. Kedua,
menggunakan bantalan sensitif sentuh ( touch sensitive pad) tanpa
menggunakan jarum. Cara kerjanya adalah dengan meletakkan kertas
gambar pada bantalan, kemudian ditulisi dengan pensil.

13
LKP BINA PERSADA

2.2.2 PERANGKAT PEMROSESAN (Process Devices)

Fungsi perangkat keras pemrosesan adalah untuk menemu-

balik (retrieve) dan menjalankan (execute) instruksi-instruksi (software)


yang

diberikan

pelaksanaan

kepada

komputer.

perhitungan

dan

Pemrosesan

kegiatan

logis

dapat

terdiri

lainnya,

dari

seperti

membandingkan. Komponen perangkat keras pemrosesan yang paling


penting adalah central processing unit (CPU) dan memori utama (main
memory). CPU atau prosesor adalah otak komputer. CPU membaca dan
menginterpretasikan perangkat lunak serta mengkoordinasikan kegiatan
pemrosesan yang sedang berlangsung.

A . Processor

Processor

adalah

sebuah

chip

yang

berfungsi

untuk

mengontrol dan mengolah data pada computer. Terdapat 2 merek


processor yang beredar luas di masyarakat Indonesia yaitu :
Intel dan AMD
Untuk processor intel ini terdapat beberapa jenis processor yaitu :

Intel 286, 386, 486


Pentium MMX, II, III, IV, Celeron
Pentium IV LGA, Dual Core, Core 2 Duo
Pentium M, Centrino, Centrino Duo, Atom, Atom Dual Core
Quad Core, Core i3, Core i5, Core i7

14
LKP BINA PERSADA

Sedangkan untuk processor AMD terdapat beberapa jenis processor


yaitu :

AMD K5, K6,K6-2, K7


Duron, Athlon
Sempron, Opteron, Athlon 64
Athlon64 x2/fx, Turion, Phenom, Phenom II

Processor intel

Processor AMD

Tipe tipe prosesor

Slot dan soket prosesor adalah tempat untuk meletakkan prosesor.

Karakteristik dari soket ini tergantung dari jenis slot atau soket yang dimiliki oleh
prosesor yang kompatibel dengan motherboard tersebut. Pada saat ini, jenis slot
sudah tidak digunakan lagi. Slot hanya digunakan oleh AMD generasi Athlon awal
dan Intel generasi Pentium II, sebagian generasi Celeron, serta sebagian
generasi Pentium III awal. Prosesor-prosesor modern saat ini sudah meninggalkan
tipe slot.

Soket adalah tempat dudukan prosesor pada

motherboard.

Dudukan ini berbentuk segi empat dengan lubang - lubang kecil tempat
tertancapnya kaki - kaki (pin - pin) prosesor yang tersusun membentuk
matriks 2 dimensi. Susunan, letak, dan jarak antar lubang sama persis
dengan susunan, letak, dan jarak antar pin - pin pada prosesor. Istilah
soket (nama lengkapnya adalah soket CPU atau soket prosesor) telah
digunakan secara luas dalam dunia komputer untuk menggambarkan
konektor yang menghubungkan motherboard dengan prosesor, khususnya
untuk tipe komputer desktop dan server. Prosesor yang dimaksud di sini

15
LKP BINA PERSADA

terutama prosesor berarsitektur Intel x86. Banyak sekali ditemukan soket


- soket pada motherboard yang diproduksi menggunakan arsitektur PGA
(Pin Grid Array).

Seperti telah disinggung di atas, pada soket tersebut banyak

lubang - lubang tempat tertancapnya (diselipkannya) pin - pin atau kaki kaki prosesor yang terletak di sisi bawah permukaan prosesor. Contoh
soket yang menggunakan arsitektur ini adalah soket 370 (untuk dudukan
prosesor Intel Pentium 3), socket 423 dan soc ket 478 (untuk dudukan
prosesor Intel Pentium 4).Dudukan prosesor pada motherboard tidak
selalu berbentuk soket, ada pula yang berbentuk slot, atau dapat
dikatakan dudukan berbasis slot (memang bentuknya lebih mirip slot
ekspansi dari pada soket). Prosesornya sendiri dikemas menggunakan
dudukan berbentuk slot yang disebut single edge connection. Dudukan
berarsitektur slot ini, banyak digunakan pada prosesor Pentium 2 dan
Pentium 3. Selain jenis socket - socket tersebut, masih ada lagi jenis
socket yang lain, yaitu socket A (untuk prosesor AMD dengan jumlah pin
462), Socket AM2 (untuk prosesor AMD dengan jumlah pin 940), dan
masih banyak lagi yang tak akan disebutkan di sini, karena pada dasarnya
pengertiannya adalah sama (analogis).

Prosesor jenis soket (Kiri) dan pin-out soket (kanan)

16
LKP BINA PERSADA

Prosesor Slot

B . CPU

Central processing unit (CPU) terdiri dari unit kontrol dan unit

aritmatik/logik.
penyimpanan

Memori

utama

sementara,

menangani

kapasitasnya

data

bervariasi

di

dalam

tergantung

media
jenis

komputernya CPU menjalankan perintah/instruksi yang terdapat pada


perangkat lunak untuk memanipulasi data menjadi informasi. CPU terdiri
dari Control Unit (CU) dan Arithmatic/Logic Unit (ALU). CU memberitahu
bagian lain dari sistem komputer bagaimana melaksanakan instruksi yang
terdapat di dalam program. ALU melakukan operasi aritmetik dan logik
dan mengontrol kecepatan semua operasi tersebut. Operasi aritmetik
termasuk penambahan, pengurangan, perkalian, dan pembagian. Operasi
logik termasuk membandingkan dua data untuk melihat apakah sama (=),
lebih besar (>), atau lebih kecil (<) atau kombinasi > dan = atau < dan =.

17
LKP BINA PERSADA

CPU

C . VGA
Video Graphic Adapter adalah perangkat keras computer yang
berfungsi untuk mengolah grafis pada computer. Semakin tinggi
resolusi suatu VGA makan tampilan akan semakin baik. VGA pertama
kali di produksi dan dipasarkan oleh IBM pada tahun 1987.

VGA

D . Power Supplay

Power supplay menyediakan arus listrik untuk berbagai

peralatan CPU power supplay mengkonversi listrik dan menyediakan


aliran listrik tetap untuk digunakan komputer. Kualitas power supplay
menentukan kwalitas kinerja komputer. Daya sebesar 300-400 wat yang
disalurkan power supplay biasanya cukup bagi komputer yang digunakan
untuk

pengetikan

ataupun

grafik.

Sementara,

daya

400-500

watt

18
LKP BINA PERSADA

dibutuhkan jika komputer bekerja menggunakan banyak menggunakan


Periferal ( unit tambahan).

Power Supplay

2.2.3 PERANGKAT KELUARAN(Output Devices)

Perangkat keluaran merupakan perangkat yang dipakai untuk


menampilkan hasil proses. Perangkat output atau perangkat keluaran
merupakan

perangkat

yang

terdiri

dari

alat

alat

yang

menterjemahkan perintah yang telah diproses oleh komputer kedalam


bentuk yang telah dimengerti oleh manusia. Data - data atau perintah
yang telah diperoses oleh komputer biasanya dalam bentuk kode biner
yang mewakili oleh angka 0 dan 1 yang perlu perlu diterjemahkan
dalam bentuk yang lebih dipahami dan berguna untuk manusia.

Terdapat 2 jenis perangkat output yang utama yaitu bersifat

Softcopy dan Hardcopy. Softcopy misalnya monitor dan audio, kemudian


Hardcopy misalnya printer dan plotter.

19
LKP BINA PERSADA

Bentuk Keluaran Hardcopy dan Softcopy

A . Layar Tampilan( Monitor )

Terdapat 2 jenis unit layar tampilan yang biasa digunakan

untuk komputer yaitu:

Layar monitor berbentuk Pipih atau sering disebut LCD(Liquid


Crystal Display) atau monitor

kristal cair , yang kebanyakan

digunakan pada komputer Notebook, namun saat ini juga sudah


mulai dipakai untuk PC. Jenis LCD biasa, berteknologi model
penyinaran belakang(backlit) dan penyinaran samping (sidelit).
Sedang LCD TFT (thin-film transistor) atau matriksaktif, setiap
pixel dikendalikan oleh satu transistor.

20
LKP BINA PERSADA

Layar monitor tabung atau disebut CRT(Cathode Ray Tube)


bentuknya seperti layar televisi yang digunakan untuk komputer
jenis Desktop atau PC.

Terdapat berbagai standard dalam kualitas gambar yang

didasarkan pada resolusi seperti :


CGA (ColourGraphics Adapter) 640 x 200 pixel
EGA (Enhanced Graphics Adapter) 640 x 480 pixel
VGA (Video Graphics Array) 640 x 480 pixel
SVGA (Super Video Graphics Array) 800 x 600 dan1024 x 768 pixel
XGA (Extended Graphics Array) 2048 x 2048 pixel.

Jadi semakin besar resolusi sebuah monitor maka semakin

halus dan bagus kualitas gambar atau tampilan yang dihasilkan.

B . Printer

Anda dapat mencetak informasi yang ada di dalam komputer

kekertas. Hasil cetakan yang Anda buat dikenal sebagai hard copy. Ada

21
LKP BINA PERSADA

beberapa variasi printer yang berbeda baik kecepatan maupun kwalitas


cetakan. Ada dua jenis printer, yaitu: impact dan non-impact.
Printer Impact
Printer Impact menggunakan print head yang berisi sejumlah jarum
metal (metal pins) yang mengenai pita inked yang ditempatkan antara
print head dan kertas.

Printer Impact

Beberapa print head hanya mempunyai 9 pin untuk membuat titik


(dots) untuk membangun suatu karakter, ada juga yang mempunyai 24
pin yang menghasilkan resolusi yang lebih baik. Salah satu contoh
printer yang menggunakan 9 pin adalah Epson LX-300 dan 800,
sedangkan yang menggunakan 24 pin adalah LQ (Letter Quality) 1170
dan 2180.

Printer Dot Matrix


Kecepatannya pada umumnya 30 - 550 karakter per detik (cps). Ini
adalah yang termurah dan paling ribut dari keluarga printer. Standar
cetakan yang diperoleh kurang bagus. Jenis ini disebut dengan Dot
Matrix karena hasil cetakan dibentuk oleh hentakan jarum pada pita
yang membentuk karakter berupa titik-titik yang beraturan. Oleh sebab
itu, maka suara yang dihasilkan oleh printer jenis ini jauh lebih besar dan
kasar dibandingkan dengan jenis printer lainnya. Kehalusan hasil cetakan
ditentukan oleh banyaknya jarum yang digunakan

22
LKP BINA PERSADA

Printer Dot Matrix

Cara Kerja Dot Matriks

Printer Non-Impact

Beberapa perbedaan teknologi yang telah digunakan untuk

menyediakan berbagai printer. Ada beberapa jenis printer non-impact,


yaitu:
Printer Thermal
Karakter

dibentuk

oleh

unsur-unsur

yang

dipanaskan

yang

ditempatkan dengan kertas yang sensitif dengan panas khusus yang


membentuk titik hitam ketika unsur unsur menjangkau temperatur kritis.

Printer Thermal

Printer

thermal

berkenaan

dengan

panas

menggunakan tenaga baterai seperti kalkulator.

secara

meluas

dan

23
LKP BINA PERSADA

Printer Ink Jet

Sesuai dengan namanya, printer jenis ini mencetak dengan


menggunakan semburan tinta cair pada permukaan kertas, sehingga hasil
cetakannya jauh lebih bagus, lebih cepat dibandingkan dengan dot
matrix. Printer ini juga mampu mencetak warna dengan sempurna,
bahkan beberapa jenis printer bahkan mampu mencetak dengan kwalitas
foto dan mampu mencetak pada permukaan selain kertas (plastik dan
kain). Printer inkjet yang terkenal saat ini adalah Canon BubleJet dan
HewlletPackard.

Printer Inkjet

Ink-jet Printer Cartridges

24
LKP BINA PERSADA

Cara Kerja Ink Jet


Printer Laser Jet
Printer jenis ini memiliki kecepatan dan kwalitas cetakan yang jauh
melampaui Dot Matrix dan Inkjet. Prinsip kerja printer ini amat mirip
dengan mesin photocopy, yaitu dengan prinsip serbuk tinta dan elemen
pemanas. Secara umum, printer ini hanya mampu mencetak dengan dua
warna (hitam dan putih), namun pada jenis tertentu telah dilengkapi
dengan tinta warna sehingga mampu mencetak dengan full
color.

Laserjet Printer

Toner Printer Laser

25
LKP BINA PERSADA

Enam langkah cara kerja laser

C . Plotter

Plotter secara prinsip memiliki fungsi yang sama dengan

printer. Yang membedakan secara umum adalah ukurannya. Plotter


mampu mencetak pada kertas dengan ukuran A0, dan biasanya
digunakan untuk mencetak peta dan gambar ukuran besar lainnya.

26
LKP BINA PERSADA

Plotter

Plotter juga mengalami perkembangan yang cukup pesat, yang dimulai


hanya dengan menggunakan pena sebagai alat cetak, hingga saat ini
telah menggunakan inkjet dan bubuk tinta (Laser jet).

2.2.4 MOTHERBOARD

Motherboard, atau sering juga kita kenal dengan nama

mainboard, mobo, MB, atau system board adalah sebuah perangkat keras
dalam sistem komputer yang berbentuk printed circuit board(PCB).
Motherboard adalah tempat (papan elektronik) yang berfungsi sebagai
koneksi antara periperal lainnya,

Tempat menempatkan procesor,

memory, cache, video card, sound card, LAN card, dll.

Fungsinya

adalah

menghubungkan

seluruh

komponen

penyusun sebuah komputer. Motherboard bisa dikatakan sebagai tulang

27
LKP BINA PERSADA

punggung (backbone) dari sistem komputer, semua komponen komputer


pasti terhubung dengan motherboard, baik langsung maupun tidak
langsung.
Istilah singkatan yang ada pada motherboard :

AGP

= Accelerated Graphic Port

PCI

= Perpheral Component Interconect

BIOS

= Basic Input Output System

CMOS

= Complementary Metal Oxid Semiconductor

CNR

= Communication Network Rise

ISA

= Industry Standard Architecture

SATA

= Serial Advance Technology Attachment

IDE

= Integrate Drive Electronic

Motherboard

Motherboard diproduksi dalam beragam ukuran, beberapa

dibuat spesifik untuk merek sistem tertentu. Namun kebanyakan mobo


modern dibuat untuk siap dipasang ke berbagai macam ukuran casing.
Mobo dipasang didalam casing dengan menghadap ke arah sisi casing
yang mudah dibuka, dan dikencangkan dengan menggunakan sekrup.
Bagian-bagian dari Motherboard:
Chipset

28
LKP BINA PERSADA

Bagian pertama dan terpenting dari sebuah motherboard

adalah chipset, yang berfungsi sebagai penghubung antarmuka antara


processor dengan macam-macam komponen eksternal dan buses. Jenis
chipset inilah yang dapat menentukan dan menilai fitur dan kemampuan
sebuah motherboard.
Ada dua kelompok chipset yang umum kita temui di pasaran.
Kelompok chipset intel, yang hanya bisa digunakan untuk CPU Intel, dan
chipset AMD untuk processor keluaran AMD. Kedua kelompok ini pun
terbagi lagi kepada berbagai macam jenis generasi chipset yang terus
berkembang.
Socket/ CPU Slots

Socket

adalah

tempat

bersemayamnya

processor

pada

motherboard. Sama seperti chipset, socket ini pun terbagi kepada


berbagai

macam

jenis,

tergantung

dari

jenis

processor

yang

didukungnya.
Basic Input Output System (BIOS) Chip

BIOS adalah adalah sebuah chip yang menyimpan perangkat

lunak untuk mengontrol hardware dan berfungsi sebagai interface


antara hardware dan operating system (OS). BIOS digunakan oleh
komputer

untuk

mengecek

mempersiapkan

kesiapan

sistem

dan

prosess

booting

hardware

(startup)

sebelum

dan

komputer

dijalankan.
Complimentary Metal Oxide Semicondutor (CMOS) Battery

CMOS adalah sebuah baterai yang mensupply power pada

sebuah memory kecil pada motherboard yang berfungsi untuk


menyimpan settingan konfigurasi komputer, waktu, dll. CMOS menjaga
agar kita tidak perlu mengkonfigurasi hal-hal tersebut setiap kali kita
menyalakan komputer .

29
LKP BINA PERSADA

Memory Slots

Slot yang berbentuk agak panjang dan ramping ini berfungsi

sebagai tempat di-installnya Random Access Memory (RAM). Di era


komputer modern, hampir semua mobo mempunyai setidaknya dua
slot RAM, bahkan pada spesifikasi komputer high-end ada motherboard
yang dilengkapi sampai 6 slot RAM.
VGA Slots (Graphic Card Slot)

Slot

ini

berfungsi

untuk

menginstall

komponen

graphic

card(video card) . Pada komputer modern, umumnya berupa slot


dengan

interface

PCI-Express.

Pada

motherboard

high-end

bisa

menampung sampai 3 slot graphic card.


Expansion Slots

Expansion

slot

berfungsi

untuk

memasang

perangkat

tambahan seperti Sound Card, LAN Card,dll.


Storage Drive Connector

Fungsinya untuk menghubungkan perangkat penyimpanan

data seperti Harddisk Drive, Optical Drive, SSD, dan perangkat storage
external. Biasanya berupa interface S-ATA (Serial Advanced Technology
Attachment) /ATA.
Port-port lain

Selain slot-slot diatas, ada beberapa port pada motherboard

yang fungsinya sangat esensial seperti:

Port power 24 Pin/20 Pin untuk menghubungkan mobo dengan


power supply unit (PSU).

Port Power 4pin/6pin untuk menyalurkan daya ke processor.

30
LKP BINA PERSADA

Port untuk tombol power/reset pada bagian depan casing.

Port untuk konektor Front USB dan Front Audio.

Disamping sejumlah slot dan port diatas, ada pula bagian dari
motherboard yang menghadap ke luar casing dan dapat diakses dari luar.
Bagian ini disebut Back Panel I/O, biasanya terletak pada posisi samping
sebuah mobo, dan menghadap ke belakang dari casing anda.

Back Panel I/O pada motherboard merek MSI

Back panel ini mempunyai beberapa konektor yang lazim ditemui


diantaranya:

PS/2 Port Port untuk menghubungkan mouse/keyboard.

USB Port Port menghubungkan peripheral dengan interface USB.

S/PDIF Port Menghubungkan konektor audio S/PDIF

RJ-45 Lan Port Menghubungkan kabel jaringan LAN

Audio Port Menghubungkan mobo ke sistem audio/ speaker.

dll.

31
LKP BINA PERSADA

Tips Memilih Motherboard

Apapun

kebutuhan

anda

menggunakan

sebuah

komputer,ketika memilih sebuah motherboard, hal yang paling penting


untuk

dicermati

adalah

kompatibilitas.

Pastikan

motherboard

anda

kompatibel dengan perangkat keras komputer lain pada spesifikasi yang


anda rencanakan. Selain itu, cermati pula bagaimana support dan garansi
yang diberikan dari vendor motherboard pilihan anda. Beberapa vendor
yang sudah diakui baik dalam support terhadap motherboard antara lain
ASUS, Gigabyte, dan MSI. Namun biasanya semua tergantung preferensi
masing-masing.

2.2.5 PERANGKAT PENYIMPANAN (Memory Device)

Memory Internal
Memory Internal adalah Memory yang dapat diakses secara

langsung oleh prosesor. Dalam hal ini yang disimpan di dalam memori
utama dapat berupa data atau program. Fungsi dari memori utama
sendiri adalah :
1. Menyimpan data yang berasal dari peranti masukan sampai data
dikirim ke ALU (Arithmetic and Logic Unit) untuk diproses.
2. Menyimpan daya hasil pemrosesan ALU sebelum dikirimkan ke
peranti keluaran Menampung program/instruksi yang berasal dari
peranti masukan atau dari peranti pengingat sekunder.
Jenis - Jenis Memory Internal
1.

ROM (Read Only Memory)

32
LKP BINA PERSADA

ROM

Adalah perangkat keras pada komputer berupa chip memori


semikonduktor yang isinya hanya dapat dibaca. Jenis memori ini
datanya hanya bisa dibaca dan tidak bisa ditulis secara berulang-ulang.
Memori ini berjenis non-volatile, artinya data yang disimpan tidak
mudah menguap (hilang) walaupun catu dayanya dimatikan.

Karena itu memori ini biasa digunakan untuk menyimpan program


utama dari suatu sistem. ROM pada komputer disediakan oleh vendor
komputer dan berisi program atau data.Di dalam PC, ROM biasa
disebut BIOS (Basic Input/Output System) atau ROM-BIOS. Instruksi
dalam BIOS inilah yang akan dijalankan oleh mikroprosesor ketika
komputer mulai dihidupkan.

Sampai sekarang dikenal beberapa jenis ROM yang pernah beredar


dan terpasang pada komputer, antara lain :
PROM (Progammable Read-Only-Memory) : Jika isi ROM ditentukan
oleh vendor, PROM dijual dalam keadaan kosong dan kemudian dapat
diisi dengan program oleh pemakai. Setelah diisi dengan program, isi
PROM tak bisa dihapus.
EPROM (Erasable Programmable
dengan

PROM,

isi

EPROM

Read-Only-Memory)

dapat

dihapus

setelah

Berbeda

diprogram.

Penghapusan dilakukan dengan menggunakan sinar ultraviolet.


EEPROM (Electrically Erasable Programmable Read-Only0Memory) :
EEPROM dapat menyimpan data secara permanen, tetapi isinya masih
bisa dihapus secara elektris melalui program. Salah satu jenis EEPROM
adalah Flash Memory. Flash Memory biasa digunakan pada kamera
digital, konsol video game, dan cip BIOS.
2 . RAM (Random Access Memory)

33
LKP BINA PERSADA

Merupakan jenis memori yang isinya dapat diganti-ganti selama

komputer dihidupkan dan sebagai suatu penyimpanan data yang dapat


dibaca atau ditulis dan dapat dilakukan secara berulang-ulang dengan
data yang berbeda-beda. Jenis memori ini merupakan jenis volatile
(mudah menguap), yaitu data yang tersimpan akan hilang jika catu
dayanya dimatikan.

Karena

alasan tersebut, maka

program utama

tidak

pernah

disimpan di RAM. Random artinya data yang disimpan pada RAM dapat
diakses secara acak. Modul memori RAM yang umum diperdagangkan
berkapasitas 128 MB, 256 MB, 512 MB, 1 GB, 2 GB, dan 4 GB.

RAM dibagi lagi menjadi dua jenis, yaitu jenis Statik dan

Dinamik. RAM statik menyimpan satu bit informasi dalam sebuah flipflop. RAM statik biasanya digunakan untuk aplikasi-aplikasi yang tidak
memerlukan kapasitas memori RAM yang besar.

RAM dinamik menyimpan satu bit informasi data sebagai

muatan. RAM dinamik menggunakan kapasitansi gerbang substrat sebuah


transistor MOS sebagai sel memori elementer. Untuk menjaga agar data
yang tersimpan RAM dinamik tetap utuh, data tersebut harus disegarkan
kembali dengan cara membaca dan menulis ulang data tersebut ke
memori. RAM dinamik ini digunakan untuk aplikasi yang memerlukan RAM
dengan kapasitas besar, misalnya dalam sebuah komputer pribadi (PC).

Ada tiga tugas yang dapat dikerjakan RAM :

(1) menangani pemrosesan data,


(2) menangani instrusksi-instruksi (program) untuk memroses data,
dan
(3) menangani data yang sudah diproses (menjadi informasi) dan siap
untuk dikirimkan ke perangkat keluaran atau perangkat penyimpanan.

34
LKP BINA PERSADA

Jenis - Jenis RAM

1.

D RAM (Dynamic Random Access Memory)


jenis RAM yang menyimpan setiap bit data yang terpisah

dalam kapasitor dalam satu sirkuit terpadu. Data yang terkandung di


dalamnya harus ter-refresh secara berkala oleh CPU agar tidak hilang. Hal
ini membuatnya sangat dinamis dibandingkan dengan memori lainnya.
Dalam strukturnya, DRAM hanya memerlukan satu transistor dan
kapasitor per bit, sehingga memiliki kepadatan sangat tinggi.

2.

S RAM (Static Random Access Memory)

pada

SRAM

tidak

menggunakan

kapasitor.

Hal

ini

mengakibatkan SRAM tidak perlu lagi disegarkan secara berkala seperti


halnya dengan DRAM. Ini juga sekaligus membuatnya memiliki kecepatan
lebih

tinggi

dari

DRAM.

Berdasarkan

fungsinya

terbagi

menjadi

Asynchronous dan Synchronous.

3.

EDO RAM (Extended Data Out Random Accses Memory)

jenis RAM yang dapat menyimpan dan mengambil isi memori

secara bersamaan, sehingga kecepatan baca tulisnya pun menjadi lebih


cepat. Umumnya digunakan pada PC terdahulu sebagai pengganti Fast
Page Memory (FPM) RAM. Seperti FPM DRAM, EDO RAM memiliki

35
LKP BINA PERSADA

kecepatan maksimal 50MHz EDO RAM juga harus membutuhkan L2


Cache untuk membuat semuanya berjalan dengan cepat, namun jika user
tidak memilikinya, maka EDO RAM akan berjalan jauh lebih lambat.

4.

FPM RAM (Fast Page Mode DRAM)

model DRAM paling lama. Masalah yang sering muncul dari

FPM DRAM adalah kecepatan transfernya yang lambat yakni maksimum


50MHz.

5.

SD RAM (Synchronous Dynamic Random Acces Memory)

SD RAM merupakan tipe baru dari DRAM. SD RAM mulai

berjalan dengan kecepatan transfer 66MHz, sementara mode halaman


DRAM dan EDO RAM yang lebih lama akan berjalan di maksimal 50MHz.
Untuk mempercepat kinerja processor, maka RAM generasi baru seperti
DDR dan RD RAM biasanya dapat mendukung performa yang lebih baik.

DDR (Double Data Rate SDRAM). DDR pada dasarnya memiliki

kecepatan

transfer

dua

kali

lipat

daripada

SDRAM.

DDR

akan

beroperasi di 333MHz, dengan pengoperasian sebenarnya 166MHz * 2


(aka PC333 / PC2700) atau 133MHz*2 (PC266 / PC2100). DDR RAM juga
kompatibel dengan SDRAM secara fisik, namun menggunakan bus
parallel yang sama, sehingga membuat implemnetasi lebih mudah
dibandingkan RDRAM, yang merupakan teknologi berbeda.

6.

RD RAM (Rambus Dynamic Random Acces Memory)

salah satu tipe dari RAM dinamis sinkron yang diproduksi oleh

Rambus Corporation menggunakan Bus Speed sebesar 800 MHz tetapi


memiliki jalur data yang sempit (8 bit). RD RAM memiliki memory
controller

yang

canggih

sehingga

tidak

semua

motherboard

bisa

mendukungnya. Contoh produk yang memakainya adalah 3dfx seri


Voodoo4.

36
LKP BINA PERSADA

RDRAM merupakan teknologi memory serial yang datang dengan

tiga pilihan, yakni PC600, PC700, dan PC800. PC800 RDRAM didesain
dengan double maximum kecepatan transfer daripada PC100 SDRAM,
namun memiliki latensi tinggi. RDRAM memiliki multi channel, seperti
pada motherboard Pentium 4, yang dapat menawarkan fungsi memori
paling bagus, terutama ketika dipasangkan dengan memory PC1066
RDRAM.

MEMORY EKSTERNAL
Memory Eksternal adalah memori tambahan yang berfungsi untuk

menyimpan data atau program. Dengan kata lain memory ini termasuk
perangkat keras untuk melakukan operasi penulisan, pembacaan
dan penyimpanan data, di luar memori utama.

Contoh: Hardisk, Flash Disk, dan Floppy Disk. Pada dasarnya konsep
dasar memori eksternal adalah Menyimpan data bersifat tetap (non
volatile), baik pada saat komputer aktif atau tidak.

A . HARD DISK DRIVES

Jika hard disk dibuka, bagian dalamnya terdiri dari satu atau lebih
alumunium disk yang disebut platter, yang dilapisi dengan bahan
magnetik sama

halnya yang digunakan dalam tape audio atau video. Data digital
disimpan pada
permukaan platter dalam track konsentrik yang terbagi dalam sector.
Head

read/write

digunakan

untuk

melakukan

pembacaan

dan

penulisan data pada platter.Kecepatan rotasi platter ditentukan oleh


sebagaimana cepat data dapat ditransfer ke/dari disk. Seberapa dekat
ruang track dan seberapa padat (density) bit pada tiap track
menentukan densitas drive atau kapasitas penyimpanan.

37
LKP BINA PERSADA

Hard disk
B . FLOPPY DISKS

Floppy disks adalah media penyimpanan yang bersifat flexible

removable.
Floppy disket dibuat dari plastik. Disk melingkar didalam suatu bagian
yang
melingkupinya.. Disk dilapisi dengan partikel magnetic. Partikel magnet
tersebut
berlaku sebagai media penyimpanan data. Disket dipasang pada floppy
drive akan diputar dengan kecepatan 360RPM, dan menggunakan
read/write head yang menyentuh permukaan dari disket. Disket dapat
dibedakan dalam ukuran dan kapasitas penyimpanan.

C . Flash Memory

38
LKP BINA PERSADA

Flash memory atau dinamakan stick memory adalah teknologi

penyimpan sekunder yang relatif baru. Flash memori merupakan media


penyimpan yang sangat praktis, karena selain bentuknyayang kecil dan
ramping juga memiliki kapasitas penyimpan yang lumayan besar, selain
itu juga pemasangannya sangat mudah yaitu menggunakan port USB
(universalserial bus). Kapasitas yang umum antara 32 MB 1 GB).

Memori eksternal mempunyai dua fungsi utama yaitu sebagai


penyimpan permanen untuk membantu fungsi RAM dan yang untuk
mendapatkan memori murah yang berkapasitas tinggi bagi penggunaan
jangka panjang.

39
LKP BINA PERSADA

Jenis - Jenis Memory Eksternal

1. Berdasarkan Karakteristik Bahan

Punched Card atau kartu berlubang : Merupakan kartu kecil


berisi lubang-lubang yang menggambarkan berbagai instruksi atau data.
Kartu ini dibaca melalui punch card reader yang sudah tidak digunakan
lagi sejak tahun 1979.
Magnetic disk : Magnetic Disk merupakan disk yang terbuat dari
bahan yang bersifat magnetik, Contoh : floppy dan harddisk.
Optical Disk : Optical disk terbuat dari bahan-bahan optik, seperti
dari resin (polycarbonate) dan dilapisipermukaan yang sangat reflektif
seperti alumunium. Contoh : CD dan DVD
Magnetic Tape : Sedangkan magnetik tape, terbuat dari bahan
yang bersifat magnetik tetapi berbentuk pita, seperti halnya pita kaset
tape recorder.

2. Berdasarkan Jenis Akses Data


DASD (Direct Access Storage Device) : Mempunyai akses
langsung terhadap data. Contohnya : Magnetik (floppy disk, hard disk),
Removeable hard disk (Zip disk, Flash disk), Optical Disk dll.
SASD (Sequential Access Storage Device) : Mempunyai akses
data secara tidak langsung(berurutan), seperti pita magnetik.

40
LKP BINA PERSADA

2.2.6 PERANGKAT MULTIMEDIA

Multimedia merupakan perangkat yang biasa digunakan untuk

akses data gambar, suara (Audio) dan video, games, pengolah foto digital,
dan lainnya. Multimedia dimanfaatkan juga dalam dunia pendidikan dan
bisnis. Di dunia pendidikan, multimedia digunakan sebagai media
pengajaran. Dan di dunia bisnis, multimedia digunakan sebagai media
profil perusahaan, profil produk, bahkan sebagai media kios informasi dan
pelatihan dalam sistem e-learning.

Alat multimedia saat ini tidak hanya menggunakan komputer


saja. Alat komunikasi seperti HP pun sudah menjadi sebuah perangkat
multimedia yang semakin canggih. Dengan menggunakan HP yang
terbaru kita bisa menggunakan fasilitas teleconference, menonton TV,
mengakses internet dan berbagai fasilitas wireless (koneksi tanpa kabel)
lainnya. Selain HP atau ponsel, Camera Digital saat ini juga sudah
berfungsi sebagai perangkat multimedia yang dapat menyajikan suara,
teks, animasi walaupun belum dapat mengakses internet ( contoh:
handycam)

Syarat Multimedia biasanya memiliki tambahan perangkat

seperti : sound card, graphic card, speaker, microphone dan software


(Program Aplikasi ) yang mendukung untuk melakukan akses multimedia
tersebut.

Komponen

multi

sound

card,

graphic

card,

speaker,

microphone dan software (Program Aplikasi ) yang mendukung untuk


melakukan akses multimedia tersebut. Komponen multimedia antara lain :


1. Perangkat lunak / aplikasi multimedia.
Perangkat lunak ini digunakan untuk menjalankan fungsi multimedia
pada komputer. Contoh perangkat lunak untuk multimedia : Windows
Media Player ( untuk menjalankan CD atau DVD pada komputer )
2. CD /DVD ROM = Digunakan untuk memutar berbagai jenis CD, VCD
danDVD.

3. Sound Card (kartu suara)

Sound Card

Perangkat yang terhubung pada papan induk (motherboard)

yang berfungsi sebagai alat untuk mengolah dan mnegontrol suara,


baik suara yang masuk (merekam) dan suara yang keluar melalu
speaker. Hal ini dimungkinkan karena pada sound card terdapat
masukan (Line in, Mic dan MIDI) serta keluaran (line out/speaker out).

4. Kartu grafis (Graphic Card / Display Adapter)


Graphic Card

Kartu grafis adalah perangkat yang terhubung langsung di papan


induk komputer yang berfungsi untuk mengolah citra (gambar) agar
mempunyai kualitas yang baik. Saat ini kartu grafis yang sering
digunakan adalah kartu grafis yang menggunakan teknologi AGP
(Accelerated Graphics Port).

5. TV Tuner

Ini adalah perangkat yang memungkinkan komputer untuk

menangkap siaran televisi dan menampilkannya pada layar monitor. TV


Tuner biasanya berupa card yang dipasang pada card expansi. Tapi ada
juga TV Tuner External yang dipasang di luar komputer, bahkan bisa
langsung dihubungkan ke monitor.

6. Speaker (pengeras suara)


Ini adalah perangkat output untuk menghasilkan suara.

2.3 PERANGKAT LUNAK PC (Software)

Perangkat lunak komputer atau sering disebut software komputer


adalah bagian dari sistem komputer yang sifatnya non- fisik yang
berupa suatu modul, perintah,prosedur, pengendali, pendukung, dan
aktifitas aktifitas pengolahan perintah pada sistem komputer bisa

digunakan atau bisa hidup karena menggunakan software.


Software komputer ada dan disimpan pada mesin komputer, yang
dapat disimpan melalui media penyimpanan yang disediakan oleh
mesin komputer, dan berfungsi sebagai isi untuk mengoperasikan dan
mengaplikasikan (mengendalikan) komputer. Software komputer pada
secara garis besar dibagi menjadi 2 yaitu software sistem operasi (
operating system )

dan

software sistem aplikasi

application

software ).

Contoh software sistem operasi yang banyak digunakan saat ini


seperti :

Struktur Sistem MS-DOS


Ada sejumlah sistem komersial yang tidak memiliki struktur yang
cukup baik. Sistem operasi tersebut sangat kecil, sederhana dan
memiliki banyak keterbatasan. Salah satu contoh sistem tersebut
adalah MS-DOS. MS-DOS dirancang oleh orang-orang yang tidak
memikirkan akan kepopuleran software tersebut. Sistem operasi
tersebut terbatas pada perangkat keras sehingga tidak terbagi menjadi
modul-modul. Meskipun MS-DOS mempunyai beberapa struktur, antar
muka dan tingkatan fungsionalitas tidak terpisah secara baik seperti
pada Gambar Karena Intel 8088 tidak menggunakan dual-mode
sehingga tidak ada proteksi hardware. Oleh karena itu orang mulai
enggan menggunakannya.

Struktur Layer pada MS-DOS


Struktur Sistem UNIX
Sistem operasi UNIX (Original UNIX) juga terbatas pada fungsi
perangkat keras dan struktur yang terbatas. UNIX hanya terdiri atas
2 bagian, yaitu Kernel dan program sistem. Kernel berada di bawah
tingkat antarmuka system call dan diatas perangkat lunak secara
fisik. Kernel ini berisi sistem file, penjadwalan CPU, menejemen
memori, dan fungsi sistem operasi lainnya yang ada pada sistem
call berupa sejumlah fungsi yang besar pada satu level. Program

sistem meminta bantuan kernel untuk memanggil fungsi-fungsi


dalam kompilasi dan manipulasi file.

Struktur sistem UNIX

Microsoft Windows
atau yang lebih dikenal dengan sebutan Windows adalah
keluarga sistem operasi. yang dikembangkan oleh Microsoft, dengan
menggunakan antarmuka berbasis grafik (graphical user interface).
Sistem operasi Windows telah berevolusi dari MS-DOS, sebuah
sistem operasi yang berbasis modus teks dan command-line.
Windows versi pertama, Windows Graphic Environment 1.0 pertama
kali diperkenalkan pada 10 November1983, tetapi baru keluar pasar
pada bulan November tahun 1985, yang dibuat untuk memenuhi
kebutuhan komputer dengan tampilan bergambar. Windows 1.0
merupakan perangkat lunak 16-bit tambahan (bukan merupakan
sistem operasi) yang berjalan di atas MS-DOS (dan beberapa varian
dari MS-DOS), sehingga ia tidak akan dapat berjalan tanpa adanya
sistem operasi DOS. Versi 2.x, versi 3.x juga sama. Beberapa versi
terakhir dari Windows (dimulai dari versi 4.0 dan Windows NT 3.1)
merupakan sistem operasi mandiri yang tidak lagi bergantung
kepada sistem operasi MS-DOS. Microsoft Windows kemudian bisa
berkembang dan dapat menguasai penggunaan sistem operasi
hingga mencapai 90%.

Linux

Linux adalah nama yang diberikan kepada sistem operasi


komputer bertipe Unix. Linux merupakan salah satu contoh hasil
pengembangan perangkat lunak bebas dan sumber terbuka utama.
Seperti perangkat lunak bebas dan sumber terbuka lainnya pada
umumnya, kode sumber Linux dapat dimodifikasi, digunakan dan
didistribusikan kembali secara bebas oleh siapa saja.

Nama "Linux" berasal dari nama kernelnya (kernel Linux), yang


diperkenalkan tahun 1991 oleh Linus Torvalds. Sistemnya, peralatan
sistem dan pustakanya umumnya berasal dari sistem operasi GNU,
yang diumumkan tahun 1983 oleh Richard Stallman. Kontribusi GNU
adalah dasar dari munculnya nama alternatif GNU/Linux .

Linux telah lama dikenal untuk penggunaannya di


server,

dan

didukung

oleh

perusahaan-perusahaan

komputer

ternama seperti Intel, Dell, Hewlett-Packard, IBM, Novell, Oracle


Corporation, Red Hat, dan Sun Microsystems. Linux digunakan
sebagai sistem operasi di berbagai macam jenis perangkat keras
komputer, termasuk komputer desktop, superkomputer,[4], dan
sistem benam seperti pembaca buku elektronik, sistem permainan
video (PlayStation 2, PlayStation 3 dan XBox[5]), telepon genggam
dan router. Para pengamat teknologi informatika beranggapan
kesuksesan Linux dikarenakan Linux tidak bergantung kepada
vendor (vendor independence), biaya operasional yang rendah, dan
kompatibilitas yang tinggi dibandingkan versi UNIX tak bebas, serta
faktor keamanan dan kestabilannya yang tinggi dibandingkan
dengan sistem operasi lainnya seperti Microsoft Windows. Ciri-ciri ini
juga

menjadi

bukti

atas

keunggulan

model

pengembangan

perangkat lunak sumber terbuka (opensource software).

Secara umum fungsi fungsi dari software komputer yang umum


adalah:
Melakukan aktifitas bersama sama dengan hardware.
Menyediakan segala sumber daya yang bisa digunakan pada
sebuah komputer.
Bertindak sebagai perantara antara pengguna dan perintah yang
harus dilakukan dalam komputer.

2.3.1 SISTEM OPERASI

Sistem

operasi

merupakan

perangkat

lunak

yang

berfungsi

melakukan operasi yang mengurusi tentang segala aktivitas komputer


seperti mendukung operasi sistem aplikasi dan mengendalikan semua

perangkat komputer agar dapat berjaln selaras dengan fungsinya.


Sistem operasi bekerja untuk mengurus operasi CPU, indefikasi input
output (I/O), tempat penyimpanan (memory) dan segala aktivitas
komputer. Operating system mengontrol semua sumber daya komputer
dan menyediakan landasan sehingga sebuah program aplikasi dapat
ditulis atau di jalankan.

Tugas tugas dari sistem operasi diantaranya :

Melakukan fungsi manajemen system berkas


Mengendalikan berbagai sumber pada system seperti disk dan

printer
Mengatur sejumlah pemakai yang menggunakan system bersamaan
Membentuk penjadwalan proses proses di dalam system

Tujuan untuk sistem operasi yaitu untuk memaksimalkan


produktivitas sistem komputer dengan pengoperasian yang efisien.
Operasi sistem yang dilakukan berupa pengaturan sistem program
(system management programs) dan pengaturan pengembangan
sistem (system development programs).

Fungsi sistem operasi antar lain:


Menyediakan Antarmuka pengguna (User interface), terdapat 3 jenis
antarmuka pengguna, yaitu:
Melakukan perintah (commond based user interface) dalam
bentuk teks.
Mengarahkan menu (Menu driven)
Antarmuka unit grafik (graphical user interface GUI)
Kombinasi ikon dan menu untuk menerima dan melaksanakan
perintah
Menyediakan informasi yang berkaitan dengan hardware, yaitu
berupa perangkat yang aktif atau pasif, informasi penambahan atau
pencopotan hardware.
Menangani Memori, tujuannya yaitu untuk memberikan informasi
awal bagaimana memori bisa dibaca serta memaksimalkan memori
yang ada dan penyimpanan.
Melakukan tugas pengolahan dalam sebuah proses sebagai berikut.

Multitasking, yaitu bisa melakukan tugas secara serentak


atau sekaligus pada aplikasi yang sama maupun berbeda.
Multiprocessing, Penggunaan atau pemrosesan sebuah
program secara serentak oleh beberapa unit CPU.
Time-sharing, menggunakan sistem komputer yang sama
banyak pengguna.
Multitheading, memperoses aktivitas pada bentuk yang
sama dengan multitasking tetapi pada aplikasi tunggal.
Scalability
dan
network,
upaya
komputer dalam
mengendalikan

dan

meningkatkan

kewaspadaan

dan

keamanan jumlah pengguna dan memperluas pelayanan.

Pengelolaan file data, yaitu memastikan file-file dalam


penyimpan sekunder tersedia bila diperlukan, dan mengamankan
diri pengguna yang tidak dibenarkan mengaksesnya.

Dalam pandangan perancangan , sistem operasi - operasi berugas:


1. Melindungi dan menghiasi perangkat keras komputer agar tampil
indah, mudah dan nyaman bagi pemakai.
2. Menghindarkan rician operasi perangkas keras dan menyediakan
antarmuka untuk pemogram dalam menggunakan sistem .
3. Bertindak sebagai mediator, mempermudah program dan program
aplikasi mengakses dan menggunakan fasilitas dan sumber daya
sistem komputer.

Perancangan

sitem

operasi

yang

bertugas

menghiasi

perangkat keras , dituntut mengetahui secara mendalam dan


menyeluruh perangkat yang akan didandaninya agar sitem operasi
yang akan dirancang benar benar berfungsi secara benar dan
efisien.

Klasifikasi sistem operasi ditinjau dari pemakaiannya yaitu:


1. Sistem Operasi yang digunakan untuk satu komputer secara mandiri
(stand-alone operating system).
2. Sistem Operasi yang digunakan untuk pemakaian secara bersama
(multi user ) atau dalam jaringan (network operating system).

2.3.2SOFTWARE APLIKASI
Software aplikasi atau perogram aplikasi adalah program yang
memiliki aktifitas pemprosesan perintah yang diperlukan untuk
menjelaskan permintaan pengguna.

Jenis jenis dan fungsi fungsi program aplikasi adalah;


Paket Aplikasi, merupakan software yang sifatnya instan dan telah
dirancang oleh pembuat software tersebut untuk siap digunakan
dalam paket yang telah ditentukan. Contohnya: Word Processing
(misalnya MS-EXCEL dan SPSS), Desain Processing (misalnya: Visio
dan Corel Draw), image processing (misalnya Adobe Photoshop),
dan sebagainya.
Program Aplikasi, merupakan software yang pemanfaatannya
dengan cara mendesain program untuk keperluan pengembangan
sistem informasi. Contohnya : Basic, Pascal, Delphi, Visual Basic,
dan lain sebagaianya.

Bahasa pemrograman ini biasanya dibagi atas 3 tingkatan , yaitu:


A . Bahasa pemrograman tingkat rendah ( Low Level Language)

Bahasa pemrograman generasi pertama, bahas


pemrogram jenis ini sangat sulit dimengerti karena instruksinya
menggunaka bahasa mesin. Biasanya yang mengerti hanyalah
pembuatnya saja karena isi programnya berupa kode kode mesin.

B . Bahasa pemrograman tingakat menengah (Midle Level


Language)

Merupakan

bahasa

pemrograman

tingkat

menegah

dimana penggunaan instruksi sudah mendekati bahasa sehari


hari, walaupun masih sulit dimengerti karna banyak menggunakan
bahasa singkatan singkatan seperti STO artinya simpan (Singkatan
dari MOVE). Yang tergolong kedalam bahasa ini adalah Assembler,
ForTran (Formula Translator).

C . Bahasa pemrograman tingkat tinggi (High Level Language)

Bahasa tingkat tinggi yang mempunyai ciri mudah

dimengerti, karena menggunakan bahasa sehari hari, contoh


contoh bahasa yang disebut diatas adalah bahasa yang digunakan
pada level ini.

TROUBLESHOOTING

Troubleshooting adalah adanya suatu masalah atau adanya ketidak


normalan pada komputer kita. Masalah komputer atau troubleshooting
dibagi menjadi 2 troubleshooting hardware dan troubleshooting
software.

Troubleshooting hardware biasanya ditandai dengan komputer tidak


dapat menyala, monitor mati dan lain sebagainya. Sedangkan
troubleshooting software ditandai dengan lambatnya kinerja komputer
dan lain-lain. Meski tidak menutup kemungnkinan juga gejala-gejala
lambatnya komputer terjadi tidak hanya pada software tetapi juga
troubleshooting hardware.

Cara mengatasi troubleshooting standard pada komputer bisa


dikatakan pertolongan pertama pada komputer yang terjadi masalah
analisa troubleshooting tersebut dan bagaimana cara mengatasinya
bisa simak solusi troubleshooting hardware pada pc komputer.

1. Komputer Menyala Tapi Tidak Ada Tampilan Di Layar : Hal ini sering
saya temui ternyata permasalahanya hanya sepele, memory / ram kendor
atau kotor kaki-kakinya ( yang kuningan ) atau memory mati. Solusi :
a.Lepas lalu pasang kembali b. Bersihkan kaki-kakinya dengan penghapus
pensil hingga bersih c. Coba ganti dengan yang baru.

2. Komputer berbunyi TIT 3x pendek/cepat : Namun power hidup tapi


tdk ada tampilan itu kerusakan pada VGA cardnya, bisa jadi kendor atau
kotor kaki-kakinya atau mati.Solusi a. Lepas dan tancapkan kembali, b.
Bersihkan kakikakinya yang berwarna kekuningan dengan penghapus
pensil, c.Ganti dengan yang baru.

3. Komputer berbunyi TIT...TIT...TIT...TIT...terus dan teratur tidak


berhenti sebelum kita matikan : Kerusakan pada memory card / ram.
Solusi : lakukan hal-hal sama dengan point 1.Jika tidak berhasil mainboard
anda yang rusak.

4. Komputer keluar TULISAN DISK BOOT FAILURE, INSERT SYSTEM


DISK AND PRESS ENTER : Kerusakan pada hardisk anda atau system
yang ada dihardisk hilang. Solusi : Pastikan hardisk dikenal didalam sistem
BIOS komputer caranya dengan memperhatikan tampilan awal apakah
ada IDE / hardisk yang muncul atau tekan del pada saat awal menyala lalu
lihat di standard setting apakah hardisk anda muncul tidak disitu. Jika
muncul berarti hardisk bagus hanya systemnya/partisinya yang hilang>
lakukan instalasi system lagi, jika tidak muncul hardisk anda yang rusak>
Ganti dengan yang baru. Atau coba tepuk secara perlahan badan hardisk
lalu nyalakan lagi, jika berhasil segera backup data anda.Kenapa di tepuk
pelan? sekedar memberi goncangan sedikit di motor hardisk yang macet
agar bergerak lagi.

5. Komputer tiba - tiba tidak bisa membaca Flashdisk : Masalah


kebanyakan pada powersupply komputer yang sudah lemah, karena
flashdisk menggunakan listrik tegangan rendah, jika powernya kurang
berdampak pada pembacaan data yang ada di flashdisk. Solusi : Ganti
PowerSupply atau coba colokan pada USB bagian belakang, karena
langsung menempel di mainboard siapa tau powernya lebih bagus.

6. CD / DVD rom sulit terbuka/terkunci :


Masalahnya karena CDrom jarang digunakan dan sudah tua sehingga
karet penggerak dari motor ke roda gigi mengendor sehingga pada saat
motor bergerak membuka pintu cd terjadi slip sehingga pintu tidak bisa
terbuka.Solusi : ambil sebuah paperclip luruskan lalu tusuk pada bagian
pintu cdrom yang ada lubang kecilnya, dorong hingga pintu berhasil
terbuka.Saran : Sebaiknya jangan biarkan CDrom selalu kosong,paling
tidak masukan cd blank agar motor cd rom tdk macet.

7. Monitor berubah - ubah warna : Kerusakan pada RGB monitor anda,


kemungkinan besar ada patrian/solderan yang terlepas/retak atau kabel
data monitor tidak terkunci dengan baik ke VGA. Solusi : Reparasi Monitor
atau kencangkan kabel data ke vga.

8. Floppy Disk menyala-nyala terus : Ada virus lokal di komputer anda,


bersihkan dengan antivirus lokal saja pasti hilang.

9. Komputer Tidak Mau Hidup Cara Mengatasinya : - Cek koneksi kabel


(dari power outletnya ke tombol power pada PC) - Cek apakah stabilizer
berfungsi atau tdak (jika memakai stabilizer) - Cek kabel power pada CPU
- Jika masih juga tidak mau hidup permasalahanya mungkin terletak pada
power supply atau MB

10.
Komputer Mau Hidup Tetapi Tidak Mau Booting Cara
Mengatasinya : Kenali Terlebih dahulu Bunyi Beep : Beep 1 kali saja
Tanda bahwa kondisi komputer baik Beep 1 kali, panjang Terdapat problem
di memory Beep 1 kali panjang dan 3 kali pendek Kerusakan di VGA card
Beep 1 kali panjang dan 2 kali pendek Kerusakan di DRAM parity Beep
terus menerus Kerusakan dimodul memory atau memory video - Cek

dengan menggunakan software dianosa seperti sisoft sandra, PC mark04,


PC mark05 dll .,

11.
Komputer Mau Booting Tetapi Selalu Safe Mode (untuk
masuk ke safe mode tekan F8) Cara Mengatasinya : - restart
kembali komputer anda - jika masih trouble intall ulang windows anda jika masih safe mode juga, berarti HD anda bermasalah cek dengan : scan
disk.

12.
Komputer Sering Hang : Cara Mengatasinya - Disebabkan software
mengalami crash - tekan ctrl + alt + del >> klik End task pada program
yang Not Responding - tekan tombol restart pada CPU - Disebabkan
hardware mengalami konflik (adanya penambahan hardware baru) konflik antar hardware sering terjadi pada sistem operasi windows - install
ulang windows anda, tetapi yang perlu diingat sebelum reinstall windows
anda, lepaskan dulu hardware baru anda - alankan fasilitas add new
hardware yang terdapat pada control panel.

13.
Keyboard Tidak Dikenali Oleh Komputer : Cara Mengatasinya cek apakah keyboard anda sudah terpasang dengan benar - jika sudah
tapi masih juga keyboard tidak terdeteksi maka kemungkinan keyboard
anda bermasalah. - coba ganti keyboard anda, jika sudah diganti tapi juga
masih bermasalah maka kemungkinan besar yang rusak adalah di bagian
port keyboard di MB anda. - Jika memang Sudah di Ganti Keyboard Baru
tapi tetap tidak terdeteksi Juga Coba Ganti dengan Keyboard USB dan
apabila tidak terdeteksi Juga berarti ada yang salah Pada sitem Windows
Sobat

14.
Mouse Tidak Dikenali Oleh Komputer (sama denagn kasus
keyboard) Pointer Mouse Selalu Meloncat-Loncat Cara Mengatasinya mouse kotor segera di Bersihkan (khususnya pada bola mouse)

15.
Komputer Sering Crash Cara Mengatasinya : - cek semua posisi
kabel, hardware, dan juga tegangan pada casing, cek suhu pada CPU dan
jua cek ram, processor dan juga vga.
16.
Bila Produsen MetherBoard(MB) Tidak Diketahui Cara
Mengatasinya : - buka casing, dan cek CPU anda biasanya sebuah MB

memiliki label produsen yang sekaligus berisi spesifikasi tipe Mbnya. Lihat pada manual book - Cari data Mb lewat internet, cocokan ID yang
tercetak pada sticker board denan daftar yang terdapat pada situs
www.fcc.gov/oet/fccid, dan cari daftar nomor ID yang dikeluarkan oleh
lembaga perijinan untuk perangkat elektonik di Amerika - Gunakan
software analisa, seperti sisofsandra dll

17.
Lupa Password BIOS Cara Mengatasinya : - Cabut batterey cmos
pada cpu - Atau dengan cara emncoba menebak bberapa password
default untuk beberapa produsen bios misalkan AMI dan AWARD (contoh :
A.M.I, AMI, AMI_SW, ALLY, 589589 dll)

18.
Jam dan setting tanggal BIOS Selalu Berubah-Rubah Cara
Mengatasinya : - batteray cmos sudah tidak berfungsi (mati), ganti
dengan batteray yang baru .

19.
Menambah Perangkat Hardware Baru, Tp Tidak Terdeteksi
Oleh BIOS Cara Mengatasinya : - Kemungkinan besar bios anda sudah
kuno sehingga tidak dapat mendeteksi hardware yang baru, maka segera
update bios anda (bisa download melalui internet.

20.
Melacak Kerusakan Card Pada MB Cara Mengatasinya : cobalah denganmencabut dan menancapkan beberapa card pada MB
anda - jika booting berhasil maka card anda tidak bermasalah begitu jua
sebaliknya

21.
Pasang Processor Baru Tp Tidak Terdeteksi Cara Mengatasinya
: - cek apakah anda sudah memasang processor denan benar - cek
apakah posisi jumper pada processor sudah benar (tentang jumper pada
processor bisa anda priksa pada manual booknya).

22.
Crash Setelah Memasang RAM Baru Cara Mengatasinya : kemungkinan ram yang anda pasang tidak kompatibel dengan komputer
anda (cabut ram tersebut).

23.
Menambah RAM Tapi Tidak Terdeteksi Cara Mengatasinya : Lakukan pengecekan seperti ketika kasus sebelumnya - Pastikan slot yan

dipakai sesuai, misalnya : SD RAM memiliki slot yang hampir sama


dengan RD RAM tetapi RD RAM, tidak bisa terdeteksi meskipun bisa
dipasang pada slot jenis SD RAM.

24.
Setelah Menambah RAM Proses Komputer Manjadi Semakin
Lambat Cara Mengatasinya : - perhatikan batas kapasitas ram anda,
misalnya ram jenis EDO batas maksimalnya adalah 64 MB, maka ketika
dipaksakan untuk ditambah maka komputer anda menjadi semakin
lambat.

25.
Virtual Ram Cara Mengatasinya : - klik kanan icon My computer,
pilih propertis, kemudian pilih tab performance dan klik VIRTUAL MEMORY
- pilih item let me specify my own virtual memory setting (pilih HD yang
akan digunakan sebagai virtual memory) - klok OK.

26.
Monitor Tidak Mau Nyala Cara Mengatasinya : - pastikan semua
kabel power maupun konektor yang berhubungan dengan monitor ok pastikan juga pin yang ada pada port VGA masuk dengan sempuran tidak
ada yang bengkok apalagi tidak masuk semua/salah satu pin ke port VGA
- pastikan juga VGA card anda ok.

27.
Monitor Menjadi Gelap Saat Loading Windows Cara
Mengatasinya : - kemungkinan disebabkan karena setup driver untuk
monitor tidak tepat(setting frekuensinya terlalu tinggi) - masuk dulu ke
dalam kondisi safe mode (tekan F8) - install ulang driver VGAnya

28.
Tampilan Tiba-Tiba Rusak Dan Komputer Manjadi Hang Cara
Mengatasinya : - dikarenakan suhu (pada VGA card) sangat panas.

29.
Ukuran Tampilan monitor Tidak Sesuai Keinginan Cara
Mengatasinya : - masuk ke display propertis (klik kana sembarang
tempat pilih propertis) - Tekan tab setting dan dan atur ukuran tampilan
sesuai dengan keinginan (pada screean area) .

30.
Monitor Seperti Berkedip Saat Digunakan Cara Mengatasinya :
- masuk ke display propertis (klik kana semabrang tempat pilih propertis) -

Tekan tab setting dan klik advance, kemudian klik adapter, pada bagian ini
ditampilkan refresh raet yang dininkan .

31.
Sound Card Baru Tidak Terdeteksi Cara Mengatasinya : - Crash
dengan sound card yang lama - cek pada manual booknya, apakah
soundcard on boardnya perlu dimatikan atau tidak jika hendak
menginstall ulang soundcard yan baru (biasanya bisa dimatikan lewat
jumper atau bios).

32.
Jika kompoter terasa lambat : Lakukan pembersihan file system
menggunakan aplikasi utilites yang tepat, disini kita akan menggunakan
aplikasi : CCCLEANER.

33.
Antivirus : Melakukan penginstalan antivirus yang tepat, karena jika
menggunakan antivirus yang salah akan menyebabkan computer hang,
disebabkan bentroknya antivirus jika kita menggunakan lebih dari 1
antivirus. Disini kita akan menggunakan aplikasi AVIRA dan SMADAV.

You might also like