You are on page 1of 3

ANALISIS DESKRIMINAN

Soal :
Seorang peneliti menggunakan analisis diskriminan untuk mendapatkan fungsi guna
menduga frekuensi liburan keluarga (Y), dimana variable Y terdiri dari 3 kategori, yakni Y=1 untuk
frekuensi liburan rendah, Y=2 untuk frekuensi liburan sedang, Y=3 untuk frekuensi liburan tinggi.
Variabel yang digunakan sebagai penduga Y adalah :
X1= pendapatan keluarga per bulan (juta rupiah)
X2= sikap terhadap perjalanan (skala 1-7, dari sangat negatif sampai sangat positif)
X3= tingkat kepentingan liburan keluarga (skala 1-7, dari sangat tidak penting sampai sangat
penting)
X4= jumlah anggota keluarga
X5=umur kepala keluarga
Adapun data sebagai berikut :
No Y
X1

X2

X3

X4

X5

1,5

25

30

1,17

55

3,5

60

1,25

30

5,3

32

6,5

31

4,7

45

4,65

42

10

3,75

41

11

10

43

12

15

45

13

13

29

14

14

28

15

26

16

1,5

10

23

17

2,3

24

18

3,1

32

19

1,4

34

20

0,75

47

21

3,2

49

22

4,5

50

23

6,1

36

24

4,3

31

25

3,8

39

26

11

35

27

12

42

28

12,5

43

29

13,7

44

30

19

45

Langkah langkah

Masukkan variabel Y ke dalam kotak Grouping Variable dan klik Define Range,
kemudian masukkan range dari 0 ke1.

Masukkan variabel X1, X2 dan X3,X4,X5 ke dalam kotak Independents

Pilih Use Stepwise Method

Klik tombol Statistics

Analisis Diskriminan SPSS Proses

Centang semua dan klik continue

Klik tombol Method

Analisis Diskriminan SPSS Stepwise

Pada method pilih Wilk's lambda dan pada criteria pilih Use F value dan
isikan entry 3.84 serta removal 2.71 serta pada display pilih Summary Steps dan
klik continue
Klik tombol Classify

Analisis Diskriminan SPSS Classification

Pilih All Group equal pada Prior probabilitise, pilih Within-groups pada Use
covariance matrix, pada display centang casewise results, summary table dan leaveone-out classification with mean dan klik continue
Pada jendela discriminant analysis, klik OK.

You might also like