You are on page 1of 4

Nama :Vivin Rizky Handayani

Kelas :VII EGA


NIM :0613 4041 1523
Bagian I. PILIHAN GANDA
1. Dibawah ini yang menjadi alasan melakukan audit energi, kecuali?
a. Kompleksitas bahan
b. Kurangnya awareness terhadap efisiensi energi
c. Identifikasi penghematan energi lebih cermat
d. Accountability pegelolaan energi lebih baik
e. Program manajemen beban lebih terarah
2. Berikut yang termasuk kedalam identifikasi peluang penghematan energi adalah, kecuali?
a. Memperoleh gambaran distribusi energi
b. Memperoleh info sistem pengelolaan enegi
c. Identifikasi kelayakan
d. Menyusun laporan hasil survey
e. Identifikasi kebocoran
3. Mengapa manajemen energi perlu dilakukan?
a. Untuk mencapai tujuan perusahaan
b. Untuk mencapai keseimbangan ekonomi
c. Untuk menghitung pengeluaran
d. Untuk memonitoring distribusi pemasukan energi
e. Untuk menambah beban pengeluaran perusahaan
4. Menguraikan aliran energi dari sumber energi primer sampai permintaan final, termasuk
kedalam pendekatan?
a. Pendekatan proses
b. Pendekatan trend
c. Pendekatan elastisitas
d. Pendekatan ekonometri
e. Pendekatan input-output
5. Yang termasuk kedalam kebijakan utama energi nasional, kecuali?
a. Ketersediaan energi untuk kebutuhan nasional
b. Prioritas pengembangan energi
c. Konservasi dan diversifikasi energi
d. Pemanfaatan sumber daya energi
e. Cadangan energi nasional
6. Untuk mengoptimalkan penggunaan energi primer yang memiliki cadangan potensial
dan menurunkan ketergantungan terhadap BBM., merupakan bunyi dari?
a. Perpres No. 4/2005
b. Perpres No. 5/2005
c. Perpres No. 4/2006
d. Perpres No. 5/2006
e. Perpres No. 6/2006
7. Dengan menghubungkan tingkat konsumsi energi saat ini dengan aktivitas dan tingkat
pertumbuhan ekonomi., adalah pengertian dari?
a. Menyusun skenario pertumbuhan ekonomi
b. Menyusun proyeksi permintaan energi
c. Mengkaji sumber daya energi
d. Melakukan analisis dampak

e. Mengembangkan scenario investasi


8. Berikut adalah beberapa aspek yang dipelajari dalam kaitannya dengan struktur-perilakukinerja industry, kecuali?
a. Aspek kebebasan memilih
b. Aspek peluang yang sama
c. Aspek keadilan
d. Aspek kesejahteraan masyarakat
e. Aspek kemunduran
9. Perbandingan antara hasil penjualan suatu perusahaan dengan total penjualan industry
adalah pengertian dari?
a. Pangsa perusahaan
b. Pangsa industri
c. Pangsa pasar
d. Pangsa ekonomi
e. Pangsa stabilitas
10. Contoh dari monopoli murni adalah?
a. PLN
b. Bank
c. Siaran TV
d. Pedagang eceran
e. Penerbit Koran
11. Tipe-tipe pasar berikut, kecuali?
a. Perusahaan yang dominan
b. Oligopoli ketat
c. Persaingan monopolistic
d. Persaingan murni
e. Oligopoli murni
12. Masuknya perusahaan baru kedalam suatu industry, merupakan pengertian dari?
a. Entry
b. Perilaku
c. Conduct
d. Akuisisi
e. Perubahan
13. Berikut yang termasuk kedalam resiko proyek, kecuali?
a. Resiko geologi
b. Resiko ekonomi
c. Resiko teknologi
d. Resiko financial
e. Resiko politik
14. Risiko pasar biasanya muncul karena ketidakcukupan permintaan untuk?
a. Produk/jasa
b. Distribusi
c. Konsumsi
d. Transportasi
e. Industri

15. Suatu kejadian yang terjadi di luar kemampuan manusia dan tidak dapat dihindarkan
sehingga suatu kegiatan tidak dapat dilaksanakan atau tidak dapat dilaksanakan
sebagaimana mestinya, adalah definisi dari risiko?
a. Risiko politik
b. Risiko pihak lawan
c. Risiko pasar
d. Risiko force majeure
e. Risiko operasi dan teknologi

Bagian II. ESSAY


1. Jelaskan langkah-langkah audit energi?
Jawab:
1. Survei energi
mengidentifikasi peluang pnghematan
Memperoleh gambaran distribusi energi
Memproleh info sstem pengelolaan energi
Identifikasi kbocoran
Menyusun laporan hasil survei
2. Audit awal
Mengidentifikasi pluang pnghematan enrgi dalam satuan biaya pengumpulan data
informasi. data konsumsi energi intensitas energi.
3. Audit Rinci
Melakukan penelitian pada peralatan penggunaan energy atau system tertentu terutama
pada area dimana penghematan energy cukup potensial.

2. Aspek-aspek pa saja yang dipelajari dalam kaitannya dengan struktur-perilaku-kinerja


industry?
Jawab:
a. Aspek kebebasan memilnih dan berusaha walaupun masih ada intervensi pemerintah
yang pada akhirnya akan berubah menjadi suatu bentuk persaingan,
b. Aspek peluang yang sama, baik dalam pengertian sebagai pembeli dan penjual,
maupun dalam kesempatan, dan pemerataan pendapatan,
c. Aspek keadilan dan kewajaran terhadap praktek-praktek bisnis yaitu melalui
pelarangan praktek-praktek bisnis yang tidak wajar dan adanya kepastian hukum,
d. Aspek kesejahteraan masyarakat, yaitu efisiensi alokasi sumber-sumber ekonomi,
kesempatan kerja, kestabilan harga, kesehatan, dan lingkungan yang bersih,
e. Aspek kemajuan, yaitu adanya kebebasan, keadilan dan kesejahteraan
3. Menurut Geroski dalam Satriawan dan Wigati, (2002) entry dapat didefenisikan
sebagai?
Jawab:
a. Masuknya perusahaan baru kedalam suatu industri;
b. Pengambilalihan (akuisisi) suatu perusahaan oleh perusahaan lain satu lingkup
industri;
c. Penggabungan beberapa macam produk oleh perusahaan yang masih beroperasi
dalam industri tersebut sehingga menciptakan pangsa pasar baru;
d. Masuknya perusahaan yang dimiliki oleh pemodal asing ke industri dalam negeri.
4. Apa pengertian dari modal sendiri dan modal pinjaman?
Jawab:
Biaya modal sendiri
: Biaya modal sendiri menunjukkan tingkat pengembalian
modal dari pemilik sumber dana saat penyerahan dana kepada pemilik proyek.
Biaya pinjaman
: Modal pinjaman didapatkan dari pasar sekuritas maupun
pasar kredit. Besar biaya pinjaman keduanya berbeda. Biaya pinjaman dan obligasi
didapatkan dari pasar modal dan biaya pinjaman dengan kredit diperoleh dari pinjaman
perbankan
5. Sebutkan 3 kondisi keenergian nasional?
Jawab:
a. Tata kelola energi saat ini belum memberi nilai tambah ekonomi optimal, dan masih
berorientasi ekspor;
b. Penggunaan energi di berbagai sektor masih belum efisien;
c. Masih rendahnya tingkat investasi yang diakibatkan oleh resiko investasi di sektor
energi yang masih tinggi.

You might also like