You are on page 1of 5

MENYAPU LANTAI

SOP
No.Dokumen
:

No.Revisi
:

Tgl.terbit
:

Halaman
:1UPTD PKM LANGSA LAMA
Nama Ns. Edi Syahputra, S.Kep
19731021 199503 1 001

1.Pengertian
Suatu proses pembersihan lantai dengan menggunakan sapu
dan serokan

2. Tujuan
Agar supaya lantai menjadi bersih dari debu dan kotoran
3. Kebijakan
Surat Keputusan Kepala UPTD PKM Langsa Lama No.440.001/2016
4. Referensi

5 Prosedur
1.Alat.
:
- Serokan (Dustpan)
3.
Tempat sampah (Garbage)

2.Bahan :
S - sapu (Broom), bertangkai panjang agar saat mengerjakan
tidak membungkuk.

6. langkah-langkah
1.
Usahakan agar ruangan yang akan disapu tidak banyak
perlengkapannya yang dapat menghalangi teknik pembersihan
antara lain cara meletakkan kursi 2 diatas meja dengan posisi
terbalik (khusus ruang aula seruni)
2.
Mulai menyapu dari sudut terjauh dari pintu masuk
3.
Peganglah sapu dengan tangan kanan dan sodo (dustpan)
dengan tangan kiri
4.
Kumpulkan sampah dan debu ke dalam dustpan
5.
Lanjutkan menyapu sehingga keseluruh ruangan atau
lantai bersih dari debu dan sampah
6.
Perhatikan tempat tempat tersembunyi /hidden places
seperti : dibalik pintu, disudut ruangan dan sebagainya

7.
Jika pekerjaan telah selesai, bersihkan sapu dengan cara
mengibaskan di atas bak sampah, agar kotoran/debu lepas dari
bulu-bulu sapu
8.
Sampah atau debu yang dikumpulkan pada dustpan di
buang kedalam tempat-tempat sampah atau garbage
9.
Bersihkan dustpan dengan lap, bila perlu dicuci dengan air
dan sabun cair
10. Gudangkan semua alat 2 pembersih dengan benar, yakni
dalam kondisi bersih, kering dan teratur.

7.Bagan alur
:
Usahakan agar ruangan
yang akan disapu tidak
banyak
perlengkapannya yang
dapat menghalangi
teknik pembersihan
Mulai menyapu dari
sudut terjauh dari pintu
masuk
Peganglah sapu dengan
Kumpulkan
sampah
dan
tangan
kanan
dan sodo
debu ke dalam dustpan
(dustpan)
dengan

Lanjutkan
menyapu
sehingga
keseluruh
ruangan atau lantai
bersih dari debu dan
sampah
Perhatikan tempat
tempat
tersembunyi
seperti : dibalik pintu,

Jika pekerjaan telah selesai,


bersihkan
sapu
dengan
cara mengibaskan di atas
bak
sampah,
agar
kotoran/debu lepas dari
bulu-bulu sapu

Sampah atau debu yang


dikumpulkan
pada
dustpan
di
buang
kedalam
tempat-tempat

Bersihkan dustpan dengan


lap,
bila
perlu
dicuci
dengan air dan sabun cair

Gudangkan semua alat 2


pembersih dengan benar,
yakni
dalam
kondisi
bersih, kering dan teratur.

8.Hal hal yang diperhatikan


- Kebersihan alat
- Sabun Cair
9.Unit Terkaid
Dinas kesehatan kota langsa
10.Dokumen Terkaid
- tempat sampah
- serokan
11.Rekaman Historis:
No

Halama Yang
Peruba
n
dirubah
han

Diberla
kukan
Tgl.

You might also like