You are on page 1of 14

ASUHAN KEPERAWATAN PADA

KASUS DHF / DBD


A.Pengertian
1.DemamBerdarahDengue(DengueHaemorrhagicFever)ialahsuatupenyakityang
disebabkanolehvirusdengue(arbovirus)yangmasukkedalamtubuhmelaluigigitan
nyamukaedesaegypti.
(Suriadi,2001:57)
2.DemamBerdarahDengueialahsuatupenyakitdemamberatyangseringmematikan,
disebabkanolehvirus,ditandaiolehpermeabilitaskapiler,kelainanhemostasisdanpada
kasusberat,sindromsyokkehilanganprotein.
(Nelson,2000:1134)

B.Etiologi
Virusdengueserotipe1,2,3,dan4yangditularkanmelaluivektornyamukAedes
Aegypti.Infeksidengansalahsatuserotipeakanmenimbulkanantibodiseumur
hidup terhadap serotipe bersangkutan tetapi tidak ada perlndungan terhadap
serotipelain.
CiricirinyamukAedesAegypti
Badannya kecil, warnanya hitam dan berbelangbelang, menggigit pada siang
hari,badannyadatarsaathinggap,hidupditempattempatyanggelap(terhindar
darisinarmatahari,jarakterbangnyakurangdari100Mdansenangmenggigit
manusia). Aedes Aegypti betina mempunyai kebiasaan berulang (multi diters)
yaitumenggigitbeberapaorangsecarabergantiandalamwaktusingkat.

C.Patofisiologi

Virus dengue akan masuk ke dalam tubuh melalui gigitan nyamuk aedes
aegypti dan kemudian bereaksi dengan antibodi dan terbentuklah komplek
virusantibodi,dalamsirkulasiakanmengakt,ivasisistemkomplemen.Akibat
aktivasiC3danC5akandilepasC3adanC5a,duapeptidayangberdayauntuk
melepaskan histamin dan merupakan mediator kuat sebagai faktor
meningginya permeabilitas dinding pembuluh darah dan menghilangkan
plasmamealuiendoteldindingitu.

Terjadinyatrombositopenia,menurunnyafungsitrombositdanmenurunnya
faktorkoagalasi(protambin,faktorV,VII,IX,Xdanfibrinogen)merupakan
faktor penyebab terjadinya perdarahan hebat, teutama perdarahan saluran
gastrointestinalpadaDHF.

Yang menentukan beratnya penyakit adalah meningginya permeabilitas


dindingpembuluhdarah,menurunnyavolumeplasma,terjadinyahipotensi,
trombositopeniadandiatesishemoragik.Renjatanterjadisecaraakut.

Nilai hematokrit meningkat bersamaan dengan hilangnya plasma melalui


endotel dinding pembuluh darah. Dan dengan hilangnya plasma klien
mengalami hypovolemik. Apabila tidak diatasi bisa terjadi anoksia jangan
asidosisdankematian.
D.GambaranKlinis

Infeksivirusdenguemengakibatkanmanifestasiklinisyangbervariasi
mulaidariasimtomatik,penyakitpalingringan,demamdengue,demamberdarah
denguesampaisyndromesyokdengue.Timbulnyabervariasiberdasarkanderajat
Demamberdarahdengue.

Fasepertamayangrelatifringandengandemammulaimendadak,malaise
muntah,nyerikepala,anoreksia,danbatuk.

Padafasekeduainipenderitabiasanyamenderitaekstremitasdingin,lembab,
badanpanas,makamerah,keringatbanyak,gelisah,iritabel,dannyerimid
epigastrik.Seringkaliadapetekietersebarpadadahidantungkai,ekimosis
spontanmungkintampak,danmudahmemarsertaberdarahpadatempat
fungsivenaadalahlazim.Ruammakularataumakulopopularmungkin
munculdanmungkinadasianosissekelilingmulutdanperifer.Nadilemah
cepatdankecildansuarajantunghalus.Hatimungkinmembesarsampai46
cmdibawahtepicostadanbiasanyakerasagaknyeri.Kurangdari10%
penderitaekimosisatauperdarahansalurancernayangnyata,biasanyapasca
masasyokyangtidakterkoreksi.

MenurutpatokandariWHOpadatahun1975,diagnosaDBD(DHF)harus
berdasarkanadanyagejalakliniksebagaiberikut:

1.Demamtinggimendadakdanterusmenerusselama27hari(tanpasebabjelas).
2.Manifestasiperdarahan:palingtidakterdapatujiturnikelpositifdariadanyasalah
satubentukperdarahanyanglainmisalnyapositif,ekimosis,epistaksis,
perdarahanyanglainmisalnyapetekel,ekimosis,epistaksis,perdarahangusi,
melena,atauhematomesis.
3.Pembesaranhati(sudahdapatdirabasifatpermulaansakit).
4.Syokyangditandainadilemah,cepat,disertaitekanannadiyangmenurun
(menjadi20mmHgataukurang),tekanandarahmenurun(tekanansistolik
menurunsampai80mmHgataukurang),disertaikulityangterabadingindan
lembabterutamapadaujunghidung,jaridankaki,pasienmenjadigelisah,timbul
sianosisdisekitarmulut.

E.KlasifikasiDemamBerdarahDenguemenurutWHO(1975)

DerajatI:Demamdisertaigejalaklinislainatauperdarahanspontan,ujiturnikelpositif,
trombositopenidanhemokonsentrasi.
DerajatII:DerajatIdisertaiperdarahanspontandikulitdanatauperdarahanlain.
DerajatIII:Kegagalansirkulasi:nadicepatdanlemah,hipotensikulitdingin,lembab,
gelisah.
DerajatIV:Renjatanberat,denyutnadidantekanandarahtidakdapatdiukur.

F.PemeriksaanDiagnostik

Darahlengkap:hemokonsentrasi(hematokritmeningkat20%ataulebih)
trombositopeni(100.00/mm3ataukurang).
Serotogi:ujiHI(HemaaglutinationInhibitiontest).
Rongtenthorax:effusipleura.

G.PenatalaksanaanTerapeutik

Minumbanyak1,52liter/24jamdenganairteh,gulaataususu.
Antipiretikjikaterdapatdemam.
Antikonvulsanjikaterdapatkejang.
Pemberiancairanmelaluiinfus,dilakukanjikapasienmengalamikesulitanminum
dannilaihematokritcenderungmeningkat.

H.TandaTandaPerdarahan

1.Karenamanipulasi

Rumpelleedtest
a.Teknik
Kliendiukurtekanandarahnyadandicarisistoldandiastolnya.
Setelahketemukemudiandijumlahkanlaludibagidua.
Hasildigunakanuntukpatokanmempertahankantekananairraksatensimeter.
Pompalagibalontensimetersampaipatokantadilalukuncidanpertahankan
sampai5menit.
Setelahitubukakuncinyadanmansitdilepaskan.
Kemudianlihatapakahadapetekie/tidakdidaerahvolalenganbawah.
b.Kriteria:
bilajumlahpetekie>20
bilajumlahpetekie1020
bilajumlahpetekie10
2.Perdarahanspontan
a.Petekil/ekimosis
b.Perdarahangusi
c.Epistakeis
d.Hematomesis/melena
ASUHANKEPERAWATAN

1.PENGKAJIAN
1.1Biodata/Identitas
DHFdapatmenyerangdewasaatauanakanakterutamaanakberumur<15
tahun.EndemikdidaerahAsiatropik.

1.2KeluhanUtama
Panas/demam.

1.3RiwayatPenyakitSekarang
Demam mendadak selama 27 hari dan kemudian demam turun dengan
tandatanda lemah, ujungujung jari, telinga dan hidung teraba dingin dan
lembab.
Demamdisertailemah,nafsumakanberkurang,muntah,nyeripadaanggota
badan,punggung,sendi,kepaladanperut,nyeriuluhati,konstipasiataudiare.

1.4RiwayatPenyakitDahulu
AdakemungkinananakyangtelahterjangkaupenyakitDHFbisaberulang
DHF lagi, Tetapi penyakit ini tidak ada hubungannya dengan penyakit yang
pernahdideritadahulu.

1.5RiwayatPenyakitKeluarga
PenyakitDHFbisadibawaolehnyamukjadijikadalamsatukeluargaada
yangmenderitapenyakitinikemungkinantertularitubesar.

1.6RiwayatKesehatanKeluarga
Daerah atau tempat yang sering dijadikan tempat nyamuk ini adalah
lingkunganyangkurangpencahayaandansinarmatahari,banyakgenanganair,
vasandbanbekas.

1.7RiwayatTumbuhKembangAnak
Sesuaidengantumbuhkembangklien.
1.8ADL
1.Nutrisi:Dapatmenjadimual,muntah,anoreksia.
2.Aktifitas:Lebihbanyakberdiamdirumahselamamusimhujandapatterjadinyeriototdan
sendi,pegalpegalpadaseluruhtubuh,menurunnyaaktifitasbermain.
3.Istirahattidur:Dapatterganggukarenapanas,sakitkepaladannyeri.
4.Eliminasialvi:Dapatterjadidiare/konstipasi,melena.
5.Personalhygiene:Pegalpegalpadaseluruhtubuhsaatpanasdapat meningkatkan
ketergantungankebutuhanperawatandiri.

1.9Pemeriksaan
1.Keadaanumum:Suhutubuhtinggi(39,441,10C),menggigithipotensi,nadicepatdanlemah.
2.Kulit:tampakbintikmerah(petekil),hematom,ekimosit.
3.Kepala:mukosamulutkering,perdarahangusi,lidahkotor(kadang).
4.Dada:nyeritekanepigastrik,nafascepatdanseringberat.
5.Abdomen:padapalpasiterabapembesaranhatidanlimfepadakeadaandehidrasiturgor
kulitmenurun.
6.Anusdangenetalia:dapatterganggukarenadiare/konstipasi.
7.Ekstrimitasatasdanbawah:ekstrimitasdingin,sianosis.
1.10PemeriksaanPenunjang
PadapemeriksaandarahpasienDHFakandijumpai:
1)HbdanPCVmeningkat(20%).
2)Trombositopenia(100.000/ml).
3)Leukopenia(mungkinnormalatauleukositosis).
4)Ig.D.denguepositif.
5) Hasil pemeriksaan kimia darah menunjukan: hipoprotinemia, hipokloremia, dan
hiponatremia.
6)UriumdanPHdarahmungkinmeningkat.
7)Asidosismetabolik:pCO<3540mmHgHCOrendah.
8)SGOT/SGPTmemungkinkanmeningkat.

2.DIAGNOSAKEPERAWATAN

1.Peningkatansuhutubuh(hipertermi)berhubungandenganprosesinfeksivirus.
2.Kekuranganvolumecairanberhubungandenganpeningkatanpermeabilitas
kapiler,perdarahan,muntahdandemam.
3.Gangguanpemenuhannutrisikurangdarikebutuhanberhubungandenganmual,
muntah,anoreksia.
4.Perubahanperfusijaringanperiferberhubungandenganperdarahan.
5.Gangguanrasanyaman(nyeri)berhubungandengankeletihan,malaisesekunder
akibatDHF.
6.Kecemasanringanberhubungandengankondisipasienyangmemburukdan
perdarahanyangdialammipasien.
3.PERENCANAAN
A.PrioritasDiagnosaKeperawatan
Berdasarkankegawatanmasalah.
B.Tujuan,Kriteriahasil:RencanatindakandanRasionalRencanaTindakan
1.DxI
Peningkatansuhutubuh(hipertermi)berhubungandenganprosesinfeksivirus.
Tujuan:Anakmenunjukkansuhutubuhdalambatasnormal.
Kriteriahasil:
a.Suhutubuh36370C
b.Pasienbebasdaridemam.
Rencanatindakan:
a.Monitortemperaturtubuh
Rasional:Perubahantemperaturdapatterjadipadaprosesinfeksiakut.
b.Observasitandatandavital(suhu,tensi,nadi,pernafasantiap3jamataulebih
sering).
Rasional:Tandavitalmerupakanacuanuntukmengetahuikeadaanumumpasien.
c.Anjurkanpasienuntukminumbanyak12literdalam24jam.
Rasional:Peningkatansuhutubuhmengakibatkanpenguapantubuhmeningkat
sehinggaperludiimbangidenganasupanyangbanyak.
d.Berikankompresdingin
Rasional:Menurunkanpanaslewatkonduksi.
e.Berikanantipiretiksesuaiprogramtimmedis
Rasional:Menurunkanpanaspadapusathipotalamus.
2.DxII
Kekurangan volume cairan berhubungan dengan peningkatan permeabilitas
kapiler,perdarahan,muntah,dandemam.
Tujuan:Anakmenunjukkantandatandaterpenuhinyakebutuhancairan.
Kriteriahasil:
a.TTV(nadi,tensi)dalambatasnormal.
b.Turgorkulitkembalidalam1detik.
c.Ubunubundatar.
d.Produksiurine1cc/kg/BB/jam.
e.Tidakterjadisyokhipovolemik.
Rencanatindakan:
a.Kajikeadaanumumpasien
Rasional:Menetapkandatadasaruntukmengetahuidengancepatpenyimpangan
darikeadaannormalnya.
b.Observasitandatandasyok(nadilemahdancepat,tensimenurunakraldingin,
kesadaranmenurun,gelisah)
Rasional:Mengetahuitandasyoksedinimungkinsehinggadapatsegera
dilakukantindakan.
c.Monitortandatandadehidrasi(turgorkulitturun,ubunubuncekungproduksi
urinturun).
Rasional:Mengetahuiderajatdehidrasi(turgorkulitturun,ubunubuncekung
produksiurinturun).
d.Berikanhidrasiperoralsecaraadekuatsesuaidengankebutuhantubuh.
Rasional:Asupancairansangatdiperhatikanuntukmenambahvolumecairan
tubuh.
e.KolaborasipemberiancairanintravenaRL,glukosa5%dalamhalfstrenghtNaCl
0,9%,DextranL40.
f.Rasional:Pemberiancairaninisangatpentingbagipasienyangmengalami
defisitvolumecairandengankeadaanumumyangburukkarenacairanini
langsungmasukkepembuluhdarah.
3.DxIII
Gangguanpemenuhannutrisikurangdarikebutuhanberhubungandenganmual,
muntahdananoreksia.
Tujuan:
Kriteriahasil:
a.Adanyaminat/seleramakan.
b.Porsimakansesuaikebutuhan.
c.BBdipertahankansesuaiusia.
d.BBmeningkatsesuaiusia.
Rencanatindakan:
a.Monitorintakemakanan
Rasional:Memonitorintakekaloridaninsufisiensikualitaskonsumsimakanan.
b.Memberikanperawatanmulutsebelumdansesudahmakan.
Rasional:Mengurangirasatidaknyamandanmeningkatkanseleramakan.
c.Sajikanmakananyangmenarik,merangsangseleradandalamsuasana
yangmenyenangkan.
Rasional:Meningkatkanseleramakansehinggameningkatkanintakemakanan.
d.Berikanmakanandalamporsikeciltapisering.
Rasional:Makandalamporsibesar/banyaklebihsulitdikonsumsisaatpasien
anoreksia.
e.TimbangBBsetiaphari.
Rasional:MemonitorkurangnyaBBdanefektifitasintervensinutrisiyang
diberikan.
f.Konsulkeahligizi.
Rasional:Memberikanbantuanuntukmenetapkandietdanmerencanakan
pertemuansecaraindividualbiladiperlukan.
4.DxIV
Perubahanperfusijaringanperiferberhubungandenganperdarahan.
Tujuan:Anakmenunjukkantandatandaperfusijaringanperiferyangadekuat.
Kriteriahasil:
a.Suhuekstrimitashangat,tidaklembab,warnamerahmuda.
b.Ekstrimitastidaknyeri,tidakadapembengkakan.
c.CRTkembalidalam1detik.
Rencanatindakan:
a.Kajidancatattandatandavital(kualitasdanfrekuensinadi,tensi,capilaryreffil).
Rasional:Tandavitalmerupakanacuanuntukmengetahuipenurunanperfusikejaringan.
b.Kajidancatatsirkulasipadaekstrimitas(suhukelembaban,danwarna).
Rasional:Suhudingin,warnapucatpadaekstrimitasmenunjukkansirkulasidarahkurang
adekuat.
c. Nilai kemungkinan kematian jaringan pada ekstrimitas seperti dingin, nyeri,
pembengkakan,kaki.
Rasional:Mengetahuitandakematianjaringanekstrimitaslebihawaldapatbergunauntuk
mencegahkematianjaringan.
5.DxV
Gangguanrasanyaman(nyeri)berhubungandengankeletihanmalaisesekunder
akibatDHF.
Tujuan:Rasanyamanpasienterpenuhidengankriterianyeriberkurangatauhilang.
Rencanatindakan:
a.Kajitingkatnyeriyangdialamipasiendenganmemberirentangnyeri(010).
Rasional:Mengetahuinyeriyangdialamipasiensehinggaperawatdapatmenentukancara
mengatasinya.
b.Kajifaktorfaktoryangmempengaruhireaksipasienterhadapnyeri.
Rasional : Dengan mengetahui faktorfaktor tersebut maka perawat dapat melakukan
intervensiyangsesuaidenganmasalahklien.
c.Berikanposisiyangnyamandanciptakansuasanaruanganyangtenang.
Rasional : Posisi yang nyaman dan situasi yang tenang dapat membuat perasaan yang
nyamanpadapasien.
d.Berikan suasana gembira bagi pasien, alihkan perhatian pasien dari rasanyeri
denganmainan,membacabukucerita.
Rasional :Dengan melakukan aktifitas lain pasien dapat sedikit mengalihkan
perhatiannyaterhadapnyeri.
e.Kolaborasipemberianobatobatananalgesik.
Rasional:Obatanalgesikdapatmenekankanrasanyeri.
6.DxVI
Kecemasan ringan berhubungan dengan kondisi pasien yang memburuk dan
perdarahanyangdialamipasien.
Tujuan:
Kecemasanberkurangdengankriteria:
a.Klientampaklebihtenang.
b.Klienmauberkomunikasidenganperawat.
Rencanatindakan:
a.Kajirasacemasyangdialamolehpasien.
Rasional:Menetapkantingkatkecemasanyangdialamiolehpasien.
b.Berikesempatanpadapasienuntukmengungkapkanrasacemasnya.
Rasional:Membantumenenangkanperasaanpasien.
c.Gunakankomunikasiterapeutik.
Rasional:Agarsegalasesuatuyangdisampaikanpadapasienmemberikanhasil
yangefektif.
d.Jagahubungansalingpercayadaripasiendankeluarga.
Rasional:Menjalinhubungansalingpercayaantaraperawatdenganpasien/
keluarga.
e.Jawabpertanyaandaripasien/keluargadenganjujurdanbenar.
Rasional:Jawabanjujurdanbenarakanmenumbuhkankepercayaanpasien
padaperawat.

4.PELAKSANAAN
PrinsipprinsippelaksanaanrencanaaskeppadaanakdenganDBD/DHF.
1.Mempertahankanpemenuhankebutuhancairan.
2.Mempertahankansuhutubuhdalambatasnormal.
3.Mempertahankankebutuhannutrisi.
4.Mempertahankanperfusijaringanperiferagartetapadekuat.
5.Mempertahankanrasanyamanpasien.
6.Mengurangikecemasanklien.
5.EVALUASI
1.Mengukurpencapaiantujuan.
2.Membandingkantujuanyangtelahditetapkan.
DAFTARPUSTAKA

Suriadi,YulianaR,2001,AsuhanKeperawatanpadaAnak,EdisiI,
PenerbitPT.FajarInterpratama:Jakarta.
Nelson,2000,IlmuKesehatanAnak,BagianII,PenerbitBukuKedokteranEGC:Jakarta.
Ngastiyah,1997,PerawatanAnakSakit,PenerbitBukuKedokteranEGC:Jakarta.
http://www.riyawan.com/http://www.smkmuh5babat.info/http://www.babat.web.id

You might also like