You are on page 1of 5

Kebutuhan Eliminasi

a.Kebiasaan: -BAB di rumah 2x sehari


-BAK 2-3 kali sehari
3. Personal Hygiene
Mengganti pakaian dalam dan luar di rumah sebelum ke R.S

G. Data psikososial dan Ekonomi


- Ibu dan keluarga senang dengan kehamilannya sekarang
- suami dan keluarga tidak sabar menunggu kelahiran bayi ini
- semua kebutuhan dapat tercukupi

H. Pemeriksaan Fisik
1. Keadaan umur ibu baik
2. Kesadaran composmentis
Tanda-tanda Vital
TD :120/80 mmHg P : 24x i
N : 86 x /i S : 36,5 C
3. Head to Toe
Kepala
Inspeksi : ranbut dan kulit kepala bersih, tidak ada ketombe
Palpasi : tidak ada nyeri tekan
Wajah
Inspeksi : tidak ada oedema, ekspresi wajah meringis karena menahan sakit
Palpasi : tidak ada nyeri tekan
Mata
Inspeksi : simetris kiri dan kanan,konjungtiva merah muda, sklera tidak ikterus

Hidung
Inspeksi : Simetris kiri dan kanan, tidak ada polip, tidak ada secret
Gigi & mulut
Inspeksi : Bibir tampak lembab, tidak ada caries dan gigi yang tanggal
Telinga
Inspeksi : simetris kiri dan kanan, tidak ada serumen, pendengaran baik
Leher
Palpasi : tidak ada nyeri tekan, tidak ada pembengkakan kelenjar limfe,tiroid, &
vena jugularis
Payudara
Inspeksi : Simetris kiri dan kanan, hiperpigmentasi pada areola,putting susu datar
Palpasi : tidak ada nyeri tekan dan tidak ada benjolan
Abdomen
Inspeksi : tampak linea nigra, pembesaran perut sesuai umur kehamilan, tidak ada
luka bekas operasi
Palpasi : LI : 3 Jbpx (33 cm)
L II : PUKA
L III : Kepala
L IV : BDP
Auskultasi : DJJ terdengar jelas dan teratur pada kuadran bawah perut ibu sebelah
kanan dengan frekuensi 148x/i
Ekstremitas
Palpasi : tidak ada oedema dan varises
Perkusi : refleks patella (+) kiri dan kanan

Pemeriksaan Dalam ( VT ) jam 23.15 wita


- Vulva / vagina : t.a.k
- Portio : lunak, tipis
- Pembukaan : 10 cm
- Ketuban : utuh
- Presentase : kepala
- Molase : tidak ada
- Penurunan kepala : H. 1V
- Penumbungan : tidak ada
- Kesan panggul : normal
- Pelepasan lendir dan darah : (+)

LANGLAH II IDENTIFIKASI DIAGNOSA / MASALAH AKTUAL


Diagnosa : GII PIA0, Gestasi 44 minggu 4 hari, situs memanjang, presentase kepala, puka,
Intra Uterin, tunggal, hidup, BDP, keadaan ibu dan janin baik, Kehamilan
serotinus .

1. G II P I A0
Ds : Ibu mengatakan ini kehamilannya yang kedua dan tidak pernah keguguran
Ds : - Tonus otot perut tampak kendor
Analisa dan Interpretasi Data
Pada grandemultipara tonus otot perut tampak renggang karena sebelumnya pernah penah
mengalami peregangan (Obstetri Fisiologi, hal 184)
2. Gestari 44 minggu 5 hari
Ds : Ibu mengatakan HPHT tanggal 02-10-2012
Ibu mengatakan umur kehamilannya lebih dari 9 bulan
Do : HTP tanggal 27-07-2010
TFU 3 jbpx ( 33 cm )
Analisa dan Interpretasi data
Menurut Neagle, dihitung mulai dari tanggal 02-10-2012 sampai dengan tanggal 09-07-2013
diperoleh umur kehamilan 44 minggu 4 hari
TFU 3 jbpx ( 33 cm ) dipengaruhi masuknya bagian terendah janin kedalam rongga panggul (
Sinopsis Obstetri Fisiologi hal 53)
3. Situs memanjang
Ds : ibu mengatakan sering sesak napas
Do : pada leopold III bagian terendah janin adalah kepala dan pada px adalah bokong
Analisa dan Interpretasi data
Jika ukuran panjang anak adalah ukuran bokong dan kepala sesuai dengan panjang ibu, maka
anak dikatakan letak bujur atau letak memanjang ( Obstetri Fisiologi hal. 186)
4. Presentasi kepala
Ds : -
Do : palapsi leopolod III teraba kepala
Analisa dan interprestasi data
Pada palpasi leopold III teraba bagian yang bulat, keras dan melenting dipinggir atas simpisis
menandakan bahwa bagian terendah janin adalah kepala (sinopsis obstetri fisiologi hal.50)
5. PUKA
Ds : ibu mengatakan pergerakan janinnya kuat disebelah kiri perut ibu
Do : pada palpasi leopold II teraba bagian keras, lebar seperti papan pada perut sebelah kanan
Analisa dan interprestasi data
Pada palpasai leopold II teraba bagian keras dan lebar seperti papan disebelah kanan perut
ibu dan bagian-bagian terkecil disebelah kiri perut ibu.( Ilmu Kebidanan YBP,SP hal 159)
6. Intra Uterin
Ds : ibu mengatakan tidak pernah merasakan nyeri perut yang hebat selama hamil
Do: pembesaran perut sesuai dengan umur kehamilan, palpasi leopold I TFU 3 jbpx (33 cm)
Analisa dan interprestasi data
Kehamilan intra uterin sejak hamil muda dapat dipastikan karena perkembangan uterus
sesuai dengan umur kehamilan. Janin teraba intra uterin dan pada saat palpasi tidak ada nyeri.
(ilmu kandungan yayasan bina pustaka Sarwono Prawihardjo hal-136).
7. Tunggal
Ds : ibu mengatakan pergerakan janinnya kuat terutama disebelah kiri perut ibu
Do : - pembesaran perut sesuai dengan umur kehamilan, TFU 3 jbpx
- DJJ terdengar jelas hanya pada satu sisi saja
- lepold II teraba punngung dan bagian terkecil hanya satu
Analisa interprestasi data
Pembesaran perut sesuai umur kehamilan, DJJ hanya terdengar jelas pada satu sisi saja dan
teratur,palpasi leopold II teraba punggung dan bagian-bagian janin pada satu tempat
menandakan janin tunggal.
(Amniotomi obstetri fisiologi padjajaran hal.170)
8. Hidup
Ds : ibu mengatakan pergerakan janin kuat
Do : DJJ terdengar kuat dan teratur dengan frekuensi148 X /i
Pada saat palpasi dirasakan pergerakan janin
Analisa dan interprestasi data
Adanya pergerakan janin yang kuat dirasakan serta terdengar DJJ dengan jelas dan teratur
menandakan janin hidup.
9. BDP (Divergen)
Ds : ibu sering kencing
Do : pada palpasi leopold IV teraba kepala yang sudah masuk PAP
Analisa dan interpresatasi data
Pada palpasi leopold IV teraba kepala, bundar, keras, melenting serta sudah tidak dapat
digerakkan, hal ini menandakan bagian terendah janin sudah masuk pintu atas panggul.( Ilmu
Kebidanan hal.160)
10. Keadaan ibu dan janin baik
Ds: - ibu mengatakan tidak pernah menderita penyakit yang serius dan tidak pernah pusing
- ibu mengatakan pergerakan janinnya kuat

You might also like