You are on page 1of 1

ANALISA PENGADAAN KOMPUTER DALAM ERA JKN

Program Pengadaan komputer


Unit Kerja Case mix
Latar Belakang Dalam rangka kerja sama dengan BPJS Kesehatan dan semakin
meningkatnya pasien JKN baik rawat jalan maupun rawat inap, maka
dibutuhkan sarana dan prasarana yang memadai untuk melayani pasien
JKN tersebut.
Tujuan Umum : meningkatkan mutu pelayanan di Rumah Sakit secara
efektif dan efesien

Khusus:
1. Peningkatan mutu pengelolaan pasien JKN

2. Mempercepat&mempermudah pengelolaan klaim pasien JKN


Kriteria / Standar Standar yang ideal, yaitu :
NO. NAMA BARANG JUMLAH KET
1 KOMPUTER WINDOWS 4 Koding & klaim
Kondisi saat ini Kondisi saat ini :
NO. NAMA BARANG JUMLAH KET
1 KOMPUTER WINDOWS 2 Koding
Resiko/ Dampak Pengelolaan klaim pasien JKN menjadi terhambat&lambat
Rekomendasi Memenuhi kebutuhan komputer agar pelayanan pasien JKN menjadi
cepat

Cirebon, 18 Agustus 2016


Pemohon Mengetahui,

Widya Ayu Ningsih., M.HKes dr. Tria Kartikasari


Kepala Instalasi Rekam Medis Ketua Tim Case Mix

You might also like