You are on page 1of 2

C.

Analisa Data
Identifikasi Masalah
Hasil pengkajian di Kelurahan 11 Ulu Kecamatan Seberang Ulu II
Palembang ditemukan masalah dengan melihat persentase data yaitu:
a. Masalah kurangnya pengetahuan tentang penyakit jantung/hipertensi
ditandai dengan:
Masih adanya lansia yang menderita penyakit jantung/hipertensi
sebanyak 101 lansia (52%) dari 195 lansia.
b. Masalah kurangnya pengetahuan tentang penyakit rematik ditandai
dengan:
Masih adanya lansia yang menderita penyakit rematik sebanyak 84
lansia (42%) dari 195 lansia.
c. Masalah Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) ditandai dengan:
1) Masih adanya masyarakat yang membuang sampah di got sebanyak
228 KK (31%) dan pekarangan rumag sebanyak 315 KK (42%)
dari 735 KK.
2) Masih adanya anak usia sekolah dan pra sekolah yang tidak
mencuci tangan sebelum dan sesudah makan sebanyak 193 anak
(45,5%) dari 452 anak
d. Masalah kurangnya pengetahuan tentang karies gigi ditandai dengan :
Masih adanya anak usia pra sekolah dan usia sekolah yang giginya
berlubang dan hitam sebanyak 265 anak (62,3%) dari 425 anak.

C. Prioritas Masalah
Prioritas Masalah dalam masyarakat Desa Batu Ampar Baru Kecamatan
Sirah Pulau Padang Kabupaten Ogan Komering Ilir.
Tabel 4.69 PAHO untuk menentukan prioritas maslah
Masalah
No. M S V CC PC Skor Ranking
Kesehatan
1. Masalah yang 3 3 2 1 3 54 2
sering di keluhkan
lansia jantung
/Tekanan Darah
Tinggi (52%)
2. Gigi berlubang dan 3 3 2 1 4 72 1
hitam (62,3%)
3. Masalah remtik 2 2 3 1 3 36 3
yang sering di
keluhkan lansia
sebanyak (42%)
4. Masalah PHBS 2 2 2 1 3 24 4
terhadap
Kebiasaan warga
yang membuang
sampah ke got
(31%)dan
pekaragan rumag
(42%) serta
Masalah anak
tidak mencuci
tangan (45,5%)

Dari tabel diatas rumusan masalah yang diprioritaskan untuk


ditanggulangi diambil dari rangking 1 sampai 4.

D. Musyawarah Masyarakat Desa (MMD)


Setelah membuat alternatif pemecahan masalah maka dilakukan
MMD dengan menampilkan data yang ada dan alternatif pemecahan
masalah yang sudah ditentukan dari hasil diskusi.

You might also like