You are on page 1of 1

Cara Memasak Nasi dengan Rice Cooker

1
Ukur beras dengan cangkir takar, dan masukkan ke dalam panci penanak nasi Anda.
Beberapa merek penanak nasi memiliki panci yang bisa dilepas, sementara sebagian lainnya
tidak, sehingga beras harus langsung dimasukkan ke dalam penanak nasi. Umumnya, penanak
nasi dilengkapi cangkir atau sendok takar yang dapat diisi dengan 3/4 cangkir (180 ml) beras.
Pilihan lainnya, gunakan gelas atau cangkir takar biasa.

Satu cangkir beras (240 ml) akan menghasilkan antara 1 1/2 cangkir (360 ml) sampai tiga
cangkir (720 ml) nasi, tergantung pada varietas beras yang digunakan.[1] Sisakan cukup
ruang untuk menampung nasi yang mengembang sehingga nasi atau air tidak akan
meluap keluar.

You might also like