You are on page 1of 12

ASUHAN KEPERAWATAN ANAK By Ny.

KR DENGAN BBLR

I. IDENTITAS

A. Anak
1. Nama : By. KR
2. Anak yang ke :3
3. Tanggal lahir/umur : Denpasar 25 November 2016 / 10 Hari
4. Jenis kelamin : Perempuan
5. Agama : Hindu

B. Orang tua
1. Ayah
a. Nama : Tn. A (kandung)
b. Umur : 27 tahun
c. Pekerjaan : Swasta
d. Pendidikan : SMa
e. Agama : Hindu
f. Alamat : Jl. Br Dinas Desa Bebetin Rawan Kb. Buleleng

2. Ibu
a. Nama : Ny. R (kandung)
b. Umur : 24 tahun
c. Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
d. Pendidikan : SMA
e. Agama : Hindu
f. Alamat : Jl. Br Dinas Desa Bebetin Rawan Kb. Buleleng
II. GENOGRAM
SUAMI ISTRI

Keterangan :
a. = Laki-Laki

b. = Prempuan

c. X = Meninggal

d. = Pasien

e. = Tinggal Serumah

III. ALASAN DIRAWAT


a) Keluhan Utama : Berat Badan Rendah
b) Riwayat Penyakit :

IV. RIWAYAT ANAK (0 6 TAHUN), tergantung penyakit


A. Perawatan dalam masa kandungan
Dilakukan pemeriksaan kehamilan/tidak : ya
Berapa kali : 1x sebulan,
Kapan : akhir bulan antara tgl 25 atau 27
Tempat di : Bidan

Kesan pemeriksaan tentang kehamilan


Obat-obat yang telah diminum : vitamin, penambah darah, dan B12
Imunisasi TT : TT2
Pemeriksaan lain
Penyakit yang pernah diderita ibu : Hipertensi
Penyakit dalam keluarga : -

B. Perawatan pada waktu kelahiran


Umur kehamilan : 8 bulan , dilahirkan di RSUD Sangglah
Ditolong oleh : Dokter dan Bidan
Berlangsungnya kelahiran (biasa/susah/dengan tindakan) dengan tindakan
Lamanya proses persalinan :
Keadaan bayi setelah lahir : Partus Fremature, Segera manangis
BB lahir : 1500 gram,
PBL :39 Cm
LK : 29 Cm

V. KEBUTUHAN BIO-PSIKO-SOSIAL-SPIRITUAL DALAM KEHIDUPAN


SEHARI-HARI
A. Bernafas
1. Kesulitan bernafas ada/tidak : tidak
2. Keluhan yang dirasa :-
3. Suara nafas :-

B. Makan dan minum


Bayi di beri asi setiap 3 jam atau setiap bayi menangis. Jenis nutrisi yang
diberi Asi atu susu BBLR

C. Eliminasi (BAB/BAK)
Di tolong oleh orang lain,
BAB
Frekuensi : kurang lebih 1- 3 x sehari
Konsistensi : Lembek
Warna : Kuning kecoklatan
Bau : Pesing
BAK
Frekuensi : kurang lebih 6 - 7 sehari (4 kali ganti popok).

D. Istirahat dan tidur


Bayi tidur pulas dan sesekali bayi terbangun karena lingkungan misalnya
karena dia BAB atau bayi haus.

E. Kebersihan diri
Bayi di mandikan setiap di bantu oleh perawat.

F. Pengaturan suhu tubuh


Suhu tubuh bayi dalam normal. Dan tidak mengalami demam.

G. Rasa nyaman
Bayi akan tertidur dan sesekali bangun jika dia haus.

H. Rasa aman
Bayi lebih merasa nyaman ketika di gendong oleh ibunya.

I. Belajar (anak dan orangtua)


Ibu mengerti cara untuk memandikan bayi ataupun memegang bayi dengan
benar. Dan mencuci tangan sebelum memegang bayi.

J. Prestasi
Tidak terkaji

K. Hubungan sosial anak


Tidak terkaji

L. Melaksanakan ibadah (kebiasaan, bantuan yang diperlukan terutama saat anak


sakit)
Tidak terkaji

VI. PENGAWASAN KESEHATAN


Bayi masih di rawat di RSUP Sanglah dann masih dalam pengawasan dokter, maupun
bidan dan perawat yang merawat di ruang perinatologi.

Imunisasi ( 1 5 tahun)
Imunisasi Umur Tgl diberikan Reaksi Tempat Imunisasi
BOG
DPT I, II, III
HB I, II, III
CAMPAK
Tambahan / anjuran

VII. PENYAKIT YANG PERNAH DIDERITA


No Jenis Akut/Kronis Umur Lamanya Pertolongan
Penyakit /Menular/tidak saat
sakit
- - - - -

VIII. KESEHATAN LINGKUNGAN


Kesehatan lingkungan terjamin karena ruangan bayi sudah diatur sedemikia rupa,
sehinga memberikan bayi rasa aman dan nyaman.

IX. PERKEMBANGAN ANAK (0 6 tahun)


(Motorik kasar, motorik halus, bahasa, personal sosial)
- Tidak terkaji
X. PEMERIKSAAN FISIK
A. Kesan umum (kebersihan, pergerakan, penampilan/postur/bentuk tubuh, termasuk
status gizi)
Berat bayi waktu lahir 1500 gram
B. Warna kulit : Normal
C. Suara waktu menangis : lemah
D. Tonus otot : baik
E. Turgor kulit : tidak ada
F. Udema : tidak ada
G. Kepala ( Bentuk, keaadaan rambut dan kulit kepala, UUB, adanya kelainan )
Bentuk : bentuk simetris
Rambut : sedikit
Kulit kepala : bersih
UUB : terbuka datar dan tidak cekung
H. Mata
Keadaan pupil (+)
Reflek (+)
I. Hidung : normal
J. Telinga : bersih
K. Mulut : kebersihan mulut terjaga dan ada sisa susu di mulut
L. Thoraks:
Bentuk dada simetris
Adanya suara nafas : tidak ada
M. Jantung : murmur (+)
N. Persarafan : (seflek fisiologis, reflek patologis)
O. Abdomen
Distensi : tidak ada
Bising usus : normal
Vena : pelebaran vena tidak ada
Tali pusat : segar
P. Ekstremitas
Akhral Hangat Normal
Q. Anus : ada
R. Antropometri (ukuran pertumbuhan)
1. BB :1500 gram
2. TB :42cm
3. Lingkar kepala : 29 cm
4. Lingkar dada : 25 cm
S. Gejala kardinal
1. Suhu : 36,8 oC
2. Nadi : 140 x/mnt
3. Pernafasan : 40x/mnt
4. Tekanan darah :-

XI. PEMERIKSAAN PENUNJANG


Pemeriksaan darah lengkap
Echocardiograf

XII. HASIL OBSERVASI


1. Interaksi anak dengan orang tua
Anak merasa nyaman saat ibu mendapingi dan mendekap anaknya
2. Bentuk/arah komunikasi
Tidak terkaji
3. Ambivalensi/kontradiksi Prilaku
Tidak terkaji
4. Rasa aman anak
Sebelum dan sesudah menyentuh bayinya ibu langsung mencuci tangannya dan
menggunakan masker untuk mencegah terjadinya infeksi pada bayinya
ANALISA DATA

TGL/JAM DATA FOKUS INTERPRETASI/PENYEBAB MASALAH


06/12/2016 DS: Ibu mengatakan
Anaknya Lingkungan yang tidak stabil Risiko infeksi
tumbuh bintik- dan kondisi bayi yang lemah
bintik merah
pada kulit
bayinya
DO : Bayi terlihat
lemah dan
bintik merah
pada kulitnya
Kulit berwarna
merah

06/12/2016 DS: Ibu mengatakan


sedotan bayinya Puting susu yang kecil, Ketidakseimbangan
saat diberikan keadanan dan kondisi bayi nutrisi kurang dari
Asia tau yang lemah kebutuhan tubuh
Formula terlihat dengan
lamahatau tidak ketidakmampuan
adekuat mencerna makanan
DO: Berat Badan
Bayi 1500 gram

DIAGNOSA KEPERAWATAN BERDASARKAN PRIORITAS

No Tanggal DiagnosaKeperawatan Tanggal TTD


muncul teratasi
1 06 -12 -2016 Resiko Infeksi 08 /12 /2016
2 06-12- 2016 Ketidakseimbangan nutrisi kurang dari 08 /12 /2016
kebutuhan tubuh
RENCANA KEPERAWATAN

N T DIAG TUJUAN & INTERVENSI RASI NAMA


O G NOSA KRITERIA ONAL TTD
L KEP HASIL
1 06- Resiko Setelah diberikan Mandiri: - untuk
12- Infeksi asuhan - Kaji adanya mengeta
16 berhubunga keperawatan 3x24 tanda-tanda hui lebih
n dengan jam diharapkan: infeksi dini
pertahanan - Terbebas dari - Melakukan adanya
tubuh yang gejala atau tanda tindakan tanda-
tidak infeksi isolasi bayi tanda
adekuat - Melaporkan lain terjadin
(kulit tanda atau gejala - Melakuka ya
terluka, infeksi serta tindakan infeksi
trauma mengikuti Mensterilkan - tindakan
jaringan prosedur alat-alat bayi dlakuka
ringan, pencegahan dan - Ajarkan ibu n untuk
cairan tubuh pemantauan dan keluarga memini
statis, - Pasien tidak mencuci malkan
perubahan memperhatikan tangan terjadin
pH pada adanya tanda sebelum dan ya
sekresi) infeksi sesudah infeksi
mengambil yang
atau lebih
menggendong luas
bayi - untuk
menceg
ah
terjadin
ya
infeksi
- unyuk
menceg
ah
terjadin
ya
infeksi
lebih
lanjut
kepada
bayi

2 O6- Ketidakseim Setelah dilakukan - Observasi - agar


12- bangan asuhan tanda-tanda mengeta
16 nutrisi keperawatan 3x24 vital bayi dan hui
kurang dari jam diharapkan: berat badan perubah
kebutuhan - Berat badan bayi bayi an
tubuh meningkat - Berikan ASI tanda-
dengan - Tangisan kuat atau Susu tanda
ketidakmam - Reflek hisap formula yang vital
puan yang baik dan cukup dan bayi
mencerna kuat tepat wwaktu serta
makanan pada bayi berat
- Informasikan badan
pada keluarga bayi
dan keluarga - Agar
tentang kondsi bayi
dan perawatan segera
bayi mendap
atkan
nutrisi
dan
cepat
bertamb
ahnya
berat
badan
pada
bayi
- agar
keluarga
mengeta
hui
perkemb
angan
pada
bayi

IMPLEMENTASI

Hari/TGL/Jam Dx Tindakan Evaluasi Paraf


keperawatan
Rabu , 07-12- 1 - Mengkaji adanya - Warna kulit
16 perubahan warna pada kemerahan dan bintik
Jam : 11.00 kulit bayi
Wita
Jam : 13.00 - Mengobservasi - Temperature : 36, 8 C
Wita tempratur pada bayi
Jam : 14.30 - Meletakkan bayi pada - Bayi diletakan pada
Wita alas yang hangat dan kain hangat dan
kering diberikan selimut
Jam : 17.00 - Memberikan minyak - Minyak telon telah
Wita telon pada bayi agar diberikan pada bagian
tubuh bayi hangat tubuh bayi, dari perut,
punggung, tangan dan
kaki bayi.
Jam : 20.00 - Operan pasien - Operan diterima
Wita
Hari/TGL/Jam Dx Tindakan Evaluasi Paraf
keperawatan
kamis,08-12- 2. - Memberikan Susu - Bayi mau meminum
16 formula pada bayi susu yang diberikan
Jam : 09.00 secukupnya 40 ml habis
Wita
Jam : 10.00 - Mengukur berat badan - BB Bayi : 1590 gram
Wita Bayi
Jam: 12.00 - Memberikan perasan Asi - ASI habis diminum
Wita kepada bayi sebanyak 45 oleh Bayi dab bayi
ml tertidur
Jam : 13.35 - Mengganti popok bayi - Popok sudah diganti
Wita dan warna peses pada
bayi berwarna kuning
Jam: 14.00 - Operan Pasien - Operan diterima
Wita

EVALUASI KEPERAWATAN

No Hari/Tgl No Catatan Perkembangan Paraf


Dx
1 Kamis,07-12- 1 S: Ibu pasien mengatakan bayinya gelisah
16 dan menangis namun bintik pada
badanya berkurang
O: Bayi terlihat gelisah dan menangis,
Warna kulit bayi kemerahan dan bintik
berkurang
A: Masalah teratasi sebagian
P: Lanjutkan intervensi dan
pertahankan kondisi pasien

No Hari/Tgl No Catatan perkembangan Paraf


Dx
1 Kamis, 07-12- 2 S: Ibu pasien mengatakan bahwa bayinya
16 sudah membaik dan tersa berat
badannya bertambah
O: Bayi terlihat lebih membaik dari
kondisi sebelumnya, bintik-bintik
merah berkurang dan berat badan
bertambah
BB: 1950 Gram
A: Masalah Sudah Teratasi
P: Pertahankan kondisi pasien
Denpasar,.....................2016
Nama Pembimbing/CI Nama Mahasiswa

............................................... ...............................................
NIP. NIM.

Nama Pembimbing/CT

......................................................
NIP.

You might also like