You are on page 1of 3

SATUAN ACARA PENYULUHAN

CABANG ILMU : KOMUNIKASI


Topik : Cara Menggosok Gigi
Sasaran : Anak
Tempat : SD INPRES WATDEK
Hari/tanggal : Rabu, 14-Septembar-2016
Waktu : 20 Menit

I. TUJUAN UMUM
Pada akhir proses penyuluhan anak-anak dapat mengetahui pengertian menggosok gigi, cara
menggosok gigi yang baik dan benar, dan dampak jika tidak menggosok gigi.

I. Tujuan Khusus
Setelah diberikan penyuluhan anak-anak dapat :
1. Menyebutkan pengertian cara menggosok gigi
2. Menyebutkan manfaat gosok gigi
3. Menyebutkan waktu menggosok gigi
4. Menjelaskan dampak buruk jika tidak menggosok gigi
5. Menyebutkan dan mempraktekkan langkah-langkah menggosok gigi

II. Materi
1. Pengertian menggosok gigi
2. Manfaat gosok gigi
3. Waktu menggosok gigi
4. Dampak buruk jika tidak menggosok gigi
5. Langkah-langkah menggosok gigi

III. Metode
1. Ceramah,
2. Tanya Jawab
3. demonstrasi

IV. Media
LEAFLET
LCD

V. Kriteria Evaluasi
1. Evaluasi Struktur
Peserta hadir ditempat penyuluhan
Penyelenggaraan penyuluhan dilaksanakan di SD INPRES WATDEK
2. Evaluasi Proses
Peserta antusias terhadap materi penyuluhan
Tidak ada peserta yang meninggalkan tempat penyuluhan
Peserta mengajukan pertanyaan dan menjawab pertanyaan secara benar
3. Evaluasi Hasil
Peserta dapat menyebutkan pengertian, dampak dan cara menggosok gigi.

1
VI. KEGIATAN PENYULUHAN
No. WAKTU KEGIATAN PENYULUH KEGIATAN PESERTA
1. 3 Pembukaan :
menit Membuka kegiatan dengan mengucapkan salam. Menjawab salam
Memperkenalkan diri
Menjelaskan tujuan dari penyuluhan Mendengarkan
Menyebutkan materi yang akan diberikan Memperhatikan
Memperhatikan
2. 10 Pelaksanaan :
menit Menyebutkan pengertian menggosok gigi Memperhatikan
Menyebutkan manfaat gosok gigi Memperhatikan
Menyebutkan waktu menggosok gigi Mempraktekan
Menjelaskan dampak buruk jika tidak Peserta bertanya
menggosok gigi
Mendemonstrasikan langkah-langkah
menggosok gigi
3. 5 Evaluasi :
menit Menanyakan kepada peserta tentang materi yang Menjawab pertanyaan
telah diberikan.
4. 2 Terminasi :
menit Mengucapkan terimakasih atas peran serta Mendengarkan
peserta.
Mengucapkan salam penutup Menjawab salam

VII. DAFTAR PUSTAKA


http://www.infospesial.net/62155/3-masalah-kesehatan-akibat-malas-gosok-gigi.

2
MATERI PENYULUHAN

a. Pengertian menggosok gigi


menggosok gigi adalah rutinitas yang penting dalam menjaga dan memelihara kesehatan
gigi.

b. Manfaat Menggosok gigi


Gigi tampak putih dan bersih
Mencegah gigi berlubang
Menjaga nafas tetap segar
Menjadi lebih percaya diri

c. Waktu menggosok gigi


Gosok gigi dengan cara yang benar adalah 2 menit, minimal 2x sehari
malam hari sebelum tidur
setelah makan

d. Dampak buruk jika tidak menggosok gigi


Gigi menjadi kuning kecokelatan
penumpukan plak pada rongga gigi
gigi menjadi rapuh dan sakit
bau mulut

e. Langkah-langkah menggosok gigi


1. Basahi mulut dan sikat gigi, kemudian letakan pasta gigi di atas sikat
2. Sikat gigi mulai dari kiri ke kanan gunakan gerakan memeutar yang lembut dengan
menggerakan sikat antara gigi dan gusi
3. Memebersihkan bagian dalam gigi belakang, tempatkan bulu sikat bersebelahan
dengan permukaan gusi dan gosok secara bulatan
4. Bersihkan gigi bagian dalam hadapan, pegang sikat meneguk dan gunakan gerakan
yang lembut ke atas dan ke bawah menggunakan sikat
5. Memebersihkan permukaan mengunyah gigi, dengan gerakan mundar-mandir untuk
mencapai bagian belakang gigi
6. Bersihkan lidah dari belakang sampai ujung lidah.

You might also like