You are on page 1of 2

RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK BUNDA NONI

Jl. Srijaya Negara No.01 RT.072 RW.011 Kel. Bukit Baru Kec. Ilir Barat I
Palembang - Sumatera Selatan 30139
Tlp : (0711) 441952, e-mail : rsia.bundanoni@yahoo.co.id
.

PERATURAN DIREKTUR
RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK BUNDA NONI
NOMOR 71/I/RSIA BN/2015
TENTANG
SPO PENGONTROLAN FASILITAS
DIREKTUR RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK BUNDA NONI
MENIMBANG : 1. Bahwa Fasilitas adalah segala sesuatu hal yang menyangkut
sarana, prasarana, maupun alat (baik alat medik maupun non
medik) yang dibutuhkan oleh rumah sakit dalam memberikan
pelayanan yang sebaik baiknya bagi pasien.
2. Bahwa untuk meningkatkan mutu pelayanan rumah sakit di
bidang fasilitas sarana dan prasarana maka perlu adanya uatu
sistem pengontrolan fasilitas
3. Bahwa untuk kepentingan tersebut di atas, perlu diterbitkan
peraturan Direktur tentang SOP pengontrolan fasilitas di RSIA
Bunda Noni

MENGINGAT : 1. Undang Undang Nomor 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit


2. Undang Undang Nomor 23 tentang Kesehatan
3. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 159b / Menkes / SK /
Per/II/1998 tentang Rumah Sakit

MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : Keputusan Direktur Rumah Sakit Ibu dan Anak Bunda Noni
untuk memastikan adanya pengontrolan fasilitas di RSIA Bunda
Noni

PERTAMA : Rumah sakit wajib melakukan pengontrolan terhadap semua


fasilitas yang ada.
RUMAH SAKIT IBU DAN ANAK BUNDA NONI
Jl. Srijaya Negara No.01 RT.072 RW.011 Kel. Bukit Baru Kec. Ilir Barat I
Palembang - Sumatera Selatan 30139
Tlp : (0711) 441952, e-mail : rsia.bundanoni@yahoo.co.id
.

KEDUA : Bagi semua karyawan RSIA Bunda Noni diharapkan mampu


bekerja sama dalam menjaga dan mengontrol fasilitas yang
ada di lingkungan RSIA Bunda Noni.

KETIGA : Bagi petugas inventaris rumah sakit, diharapkan dapat


melakukan pengontrolan terhadap fasilitas yang ada di
lingkungan RSIA Bunda Noni.

Apabila ada fasilitas yang kurang, atau belum lengkap dan


KEEMPAT
fasilitas yang tidak sesuai standar kesehatan diharapkan
dicatat dan dibuat laporan ke pimpinan rumah sakit

Keputusan ini berlaku sejak ditetapkan, bila kemudian hari


KELIMA : ditemukan kekeliruan akan diadakan perbaikan sebagaimana
mestinya.

DITETAPKAN DI PALEMBANG
Pada tanggal : 20 Januari 2015
Direktur RSIA Bunda Noni

Drg. Donarita

You might also like