You are on page 1of 1

ANALISA JURNAL KEPERAWATAN

Judul Jurnal : Pengaruh Paket Edukasi Thalasemia (PEdTal) Terhadap Kualitas Hidup Anak
Thalasemia

Penulis : Retno Puji Astuti

Sumber Jurnal :138 Jurnal Kesehatan, Volume V, Nomor 2 Oktober 2014 hlm 137-144

Tempat Penelitian : RASU Abdul Moeloek Bandar Lampung Tahun 2013

Populasi Penelitian : Pasien anak yang menderita talasemia dan keluarganya yang di rawat di
Rumah Sakit berjumlah 75 orang

Sampel Penelitian : anak talasemia dan orang tuanya berjumlah 14 orang yang dihitung
meenggunakan uji analitik komperatif numeric 2 kelompok berpasangan dan
tekhnik pengambilan sampel consecutive sampling

Hasil Penelitian

Pengetahuan orang tua, perilaku dan kualitas anak thalassemia meningkat setelah diberikan PEdTal,
terdapat perbedaan yang signifikan kualitas hidup sebeelum dan setelah PEdTal terdapat perbedaan
signifikan pengetahuan orang tua sebelum dan sesudah pendidikan kesehatan (p=0.001), tidak ada
perbedaan signifikan kualitas hidup sebelum dan sesudah PEdTal, tidak ada perbedaan kualitas hidup
berdasarkan laporan anak dan orang tua (p>0.05)

Saran Jurnal

Penambahan Sampel dan peningkatan keterampilan edukasi keehatan pada perawat pediatrick dan
penerapan penilaian kualitas hidup anak pada pengkajian keperawatan anak.sangat diperluksn dan
ditingkatkan

You might also like