You are on page 1of 16

ASUHAN KEPERAWATAN

THALESEMIA MAYOR

PADA AN. R DI RUANG MELATI RSUD UNGARAN

SEMARANG

Oleh :

Prisca Merlin Wimona Sola (1708104)

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI NERS

SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN KARYA HUSADA SEMARANG

2017
I. Pengkajian Identitas
A. Klien
1. Nama : An. R
2. Umur : 13 tahun
3. Alamat : Bergas, Kabupaten Semarang
4. Agama : Islam
5. Suku Bangsa : Jawa
6. Pendidikan : SD
7. Tgl. Masuk RS : 4 April 2017 (09.00)
8. No CM : 134414
9. Diagnosa Medis : Thalasemia Mayor
B. PenanggungJawab
1. Nama : Fahriyah Hidayati
2. Hubungan dengan klien : Ibu
3. Pekerjaan : Swasta
4. Pendidikan : SLTA
5. Alamat : Bergas, Kabupaten Semarang
C. Riwayat Kesehatan Klien
1. Riwayat Kesehatan Sekarang
a. Keluhan Utama
Ibu klien mengatakan bahwa klien lemas
b. Riwayat kesehatan saat ini
Keluarga membawa pasien datang ke IGD, keluarga pasien mengatakan
anaknya lemas, BAB encer sudah 5x dari kemaren. Konjungtiva anemis, TTV
: suhu : 36,5C, nadi : 120x/menit.
c. Lama Keluhan
Ibu klien mengatakan bahwa klien terlihat lemas sudah dari satu hari yang lalu
d. Faktor Pencetus
Ibu klien mengatakan anaknya menderita penyakit thalasemia
e. Sifat Serangan : terjadwal (ibu mengatakan setiap 1 bulan anaknya di
jadwalkan untuk transfuse)
f. Faktor yang memperberat : Ibu mengatakan anaknya tidak boleh terlalu lelah
g. Pengobatan yang telah diperoleh : Ibu klien mengatakan bahwa klien sudah
memperoleh pengobatan dengan transfuse darah rutin dari oktober 2016.
2. Riwayat Kesehatan yang Lalu
a. Penyakit yang pernah dialami
Ibu klien mengatakan bahwa anaknya mengalami penyakit thalasemia
b. Alergi
Ibu klien mengatakan bahwa klien tidak ada alergi baik makanan maupun
obat-obatan.
c. Kebiasaan
Ibu klien mengatakan bahwa klien memiliki kebiasaan makan sayur dan lauk
pauk yang dimasak ibu
d. Obat-obatan
Ibu klien mengatakan bahwa jika klien sakit langsung dibawa ke rumah
sakit untuk mendapat pengobatan segera karena ibu mengetahui penyakit
yang di derita anaknya
3. Riwayat Pertumbuhan dan Perkembangan
Pemeriksaan Antropomentri
BB : 20 kg TB : 125 cm
4. Riwayat Kesehatan Keluarga
Ibu klien mengatakan bahwa dikeluarga tidak ada penyakit keturunan.
D. Kebutuhan Dasar Khusus
1. Kenyamanan istirahat tidur
a. Ketidaknyamanan
Tidak ada gangguan kenyamanan
b. Istirahat dan tidur
1) Sebelum sakit, anak tidur siang 3 jam dan tidur malam mulai jam 20.30
sampai jam 06.00 pagi
2) Saat sakit, anak tetap tidur siang 3 jam dan tidur malam seperti biasanya.
2. Hygiene personal
a. Kebiasaan mandi 2x sehari, gosok gigi 2x sehari, memotong kuku setiap
minggu dan mencuci tangan sebelum makan
b. Anak membersihkan BAB nya secara mandiri menggunakan sabun
3. Keselamatan
a. Pergerakan
Tidak ada gangguan pergerakan pada anak
b. Penglihatan
Tidak ada gangguan penglihatan pada anak
c. Pendengaran
Tidak ada gangguan pendengaran pada anak
d. Cairan
1) Sebelum sakit, anak minum air 7 gelas (kebutuhan carian anak usia
13tahun : 1800-2000 ml)
2) Saat sakit, anak minum air 6 gelas sehari
e. Nutrisi
1) Sebelum sakit : Ibu mengatakan bahwa anaknya memiliki nafsu makan
yang tinggi.
2) Ibu mengatakan bahwa anak menyukai sayur, dan lauk pauk yang dimasak
ibunya.
f. Gaya hidup / pola asuh
1) Ibu mengatakan bahwa dalam keluarga tidak ada yang memiliki kebiasaan
merokok
2) Ibu mengatakan anak memiliki keterbatasan dalam melakukan aktivitasnya
karena penyakit yang dideritanya.
g. Eliminasi
1) BAB
a) Sebelum sakit : keluarga mengatakan anak BAB sebelum, sementara
atau sesudah makan, bau khas, konsistensi cair berampas, warna
kuning kecoklatan
b) Selama sakit : keluarga mengatakan anak BAB sudah 2x.
2) BAK
a) Sebelum sakit : keluarga mengatakan anak BAK 6x sehari, bau khas,
warna kekuning-kuningan.
b) Selama sakit : keluarga mengatakan anak BAK 5x sehari, bau khas,
warna kuning. Sekali BAK 200 ml
h. Oksigenasi
Ibu mengatakan anak tidak memiliki keluhan tentang pernapasannya
RR 24x/menit
i. Seksualitas
Ibu mengatakan anaknya belum mengalami mimpi basah
j. Konsep diri
Tidak ada gangguan konsep diri
4. Riwayat kehamilan dan persalinan anak
1) Ibu mengatakan bahwa anak tersebut adalah anak pertama
2) Ibu mengatakan tidak memiliki gangguan ketika hamil
3) Ibu mengatakan melahirkan anaknya dengan persalinan normal
4) Ibu mengatakan bersalin ditolong bidan

5. Keluarga
a. Genogram
Keterangan :

` : Pasien

: Laki-laki

: Perempuan

: Meninggal

: Tinggal serumah

6. Pemeriksaan fisik (Head To Toe)


a. Antropometri :
1) TB : 125 cm
2) BB sebelum sakit : 20 kg
3) BB saat ini : 20 kg
4) Lingkar lengan : 18 cm
b. Keadaan umum : Composmentis
c. Kuku : Kuku bersih
d. Kepala : Kulit kepala dan rambut bersih, tidak ada cidera
e. Leher : Tidak ada pembesaran kelenjar tyroid
f. Thorax :
Pulmonal :
Inspeksi : Pengembangan dada simetris, tidak tampak
penggunaan otot bantu pernapasan
Palpasi : Fremitus vocal sama, tidak ada nyeri tekan
Perkusi : Sonor
Austkultasi : Tidak terdengar bunyi wheezing
Kardiovaskuler :
Inspeksi : Ictus cordis tidak tampak
Palpasi : Ictus Cordis teraba di ICS ke 5 mid klavikula
Perkusi : Redup
Austkultasi : Bunyi jantung s1 dan s2 normal, tidak ada suara
tambahan
g. Abdomen :
Inspeksi : Perut tampak bulat, tidak ada lesi, tidak ada bekas luka
Austkultasi: Peristaltik usus 2x/menit
Palpasi : Tidak ada nyeri tekan, teraba sedikit keras pada bagian kiri
bawah
Perkusi : Tympani
h. Punggung : Tidak ada masalah skoliosis, lordosis maupun kifosis
i. Urogenital : Bersih, tidak ada masalah pada genetalia
j. Ekstremitas :
1) Ekstrimitas superior ( tangan )
Dextra( kanan ) : terpasang infus di mid metakarpal, tidak ada oedema,
akral hangat, capillaryrefile time kurang dari 3 detik,
Sinistra( kiri ) : Tidak ada oedema, akral hangat, capillaryrefile time
kurang dari 3 detik,
2) Ekstrimitas inferior ( kaki )
Dextra( kanan ) : Tidak ada oedema, akral hangat, capillaryrefile time
kurang dari 3 detik,
Sinistra (kiri ) : Tidak ada oedema, akral hangat, capillaryrefile time
kurang dari 3 detik,
3) Tonus otot
4 4

4 4

7. Pemeriksaan penunjang

Laboratorium

Penanggung jawab : Dr. A. Ferika Indrianto,Sp.PK

Dokter Pengirim : Agnes Fitri Sari,dr.,SpA


Sample ID : 170400583
Nama / KlienID : RAMA IBNU NUR BARKA RISKI (AN) / 134414
Umur / Jns Kelamin : 13 tahun 4 bulan 6 hari / laki-laki
Alamat : Munding RT.1 / 1 Bergas Lor
Kelas/Ruang : Kelas III / MELATI
Tgl periksa : 04-04-2017/ 12:19:04

JNS HASIL NILAI SATUAN METODE


PEMERIKSAAN RUJUKAN
RUTIN
DARAH RUTIN:
Hemoglobin L 5,3 11,5 - 6,5 gr/dL Elek Impedance
Lekosit L 4,1 5,0 14,0 10^3/uL Elek Impedance
Trombosit 323 150 440 10^3/uL Elek Impedance
Hematokrit L 16,6 35,0 49,0 % Integral Volume
Eritrosit L 2,43 4,1 5,8 10^6/uL Elek Impedance
HITUNG JENIS
(DIFF)
Granulosit 13,3 25 60 % Elek Impedance
Limfosit 49,3 20 50 % Elek Impedance
Monosit 7,4 09 % -
INDEX ERITROSIT
MCV 68 82 92
MCH 21,9 27 31 Fl Elek Impedance
MCHC L 32,1 32 36 Pg Elek Impedance
RDW L 22,1 14,9 18,7 g/dL Elek Impedance
% Elek Impedance
H
HEMATOLOGI
Golongan Darah A Aglutinase

Catatan / kesan : -

Rekomendasi : -

Penanggung jawab : Dr. A. Ferika Indrianto,Sp.PK

Dokter Pengirim : Agnes Fitri Sari,dr.,SpA


Sample ID : 170400858
Nama / KlienID : RAMA IBNU NUR BARKA RISKI (AN) / 134414
Umur / JnsCatatan / kesan
Kelamin : - 4 bulan 6 hari / laki-laki
: 13 tahun
Alamat Rekomendasi : - RT.1 / 1 Bergas Lor
: Munding
Kelas/Ruang : Kelas III / MELATI
Tgl periksa : 05-04-2017/ 06:15:14

JNS HASIL NILAI SATUAN METODE


PEMERIKSAAN RUJUKAN
RUTIN
DARAH RUTIN:
Hemoglobin L 9,5 11,5 - 6,5 gr/dL Elek Impedance
Lekosit L 4,5 5,0 14,0 10^3/uL Elek Impedance
Trombosit 230 150 440 10^3/uL Elek Impedance
Hematokrit L 29,5 35,0 49,0 % Integral Volume
Eritrosit L 3,93 4,1 5,8 10^6/uL Elek Impedance
HITUNG JENIS
(DIFF)
Granulosit H 52,2 25 60 % Elek Impedance
Limfosit L 42,8 20 50 % Elek Impedance
Monosit 5,0 09 % -
INDEX ERITROSIT
MCV L 75 82 92 Fl Elek Impedance
MCH L 24,0 27 31 Pg Elek Impedance
MCHC 32,0 32 36 g/dL Elek Impedance
RDW H 18,8 14,0 18,7 % Elek Impedance

Penanggung jawab : Dr. A. Ferika Indrianto,Sp.PK

Dokter Pengirim : Agnes Fitri Sari,dr.,SpA


Sample ID : 170400913
Nama / KlienID : RAMA IBNU NUR BARKA RISKI (AN) / 134414
Umur / JnsCatatan / kesan
Kelamin : - 4 bulan 6 hari / laki-laki
: 13 tahun
Alamat Rekomendasi : - RT.1 / 1 Bergas Lor
: Munding
Kelas/Ruang : Kelas III / MELATI
Tgl periksa : 06-04-2017/ 06:13:15

JNS HASIL NILAI SATUAN METODE


PEMERIKSAAN RUJUKAN
RUTIN
DARAH RUTIN:
Hemoglobin 12,5 11,5 - 6,5 gr/dL Elek Impedance
Lekosit 6,5 5,0 14,0 10^3/uL Elek Impedance
Trombosit 230 150 440 10^3/uL Elek Impedance
Hematokrit 40,5 35,0 49,0 % Integral Volume
Eritrosit 4,7 4,1 5,8 10^6/uL Elek Impedance
HITUNG JENIS
(DIFF)
Granulosit 52,2 25 60 % Elek Impedance
Limfosit 45,8 20 50 % Elek Impedance
Monosit 5,0 09 % -
INDEX ERITROSIT
MCV 84 82 92 Fl Elek Impedance
MCH 28,0 27 31 Pg Elek Impedance
MCHC 33,0 32 36 g/dL Elek Impedance
RDW H 18,8 14,0 18,7 % Elek Impedance
8. Obat-obatan (Program terapi)

NO NAMA OBAT DOSI INDIKASI


. S
1 Zinkid 2x1 Pelengkap untuk pengobatan diare pada
anak-anak. Zinkid diberikan bersama larutan
oralit yang bertujuan untuk mencegah atau
mengobati dehidrasi dan untuk mencegah
kekurangan nutrisi.
2 L.Bio 1x1 Membantu mengembalikan fungsi normal
pencernaan selama diare dan sembelit.
3 Asam folat 1x1 Mengobati kekurangan asam folat dan
beberapa jenis anemia yang disebabkan oleh
kekurangan asam folat.
4 Methylprednisolone 3x1/2 Menekan system kekebalan tubuh untuk
tab mengurangi gejala peradangan seperti
pembengkakan, nyeri dan ruam

II. ANALISA DATA

DATA PROBLEM ETIOLOGI


DS : Kekurangan Kekurangan
Ibu klien mengatakan bahwa klien volume cairan cairan aktif
BAB 5x encer
DO :
- Pasien tampak lemas
- Mukosa mulut pasien kering

TTV :
- Nadi : 98x/menit
- RR : 20x menit
DS : Intoleransi Imobilitas
- Ibu mengatakan anaknya aktivitas
lemas
- Ibu mengatakan bahwa
anaknya mengalami penyakit
Thalasemia Mayor
DO :
- Pasien tampak lemas
- Konjungtiva anemis
- Pasien tampak pucat
- Pemeriksaan penunjang Hb :
5,3 gr/dL
III. DIAGNOSA KEPERAWATAN YANG DITEGAKKAN

1. Kekurangan volume cairan berhubungan dengan kekurangan cairan aktif


2. Intoleransi aktifitas berhubungan dengan imobilitas

IV. INTERVENSI KEPERAWATAN

NO DIAGNOSA NOC NIC


1 Kekurangan Setelah dilakukan NIC: Fluid Management
volume cairan tindakan keperawatan 1. Monitor status hidrasi
berhubungan selama 3x24 jam (kelembaban mukosa, nadi
dengan diharapkan volume adekuat)
kehilangan cairan pasien 2. Monitor vital sign
cairan aktif tercukupi dengan 3. Monitor balance cairan
kriteria hasil NOC : 4. Pertahankan catatan intake dan
Fluid balance yang output yang akurat
dibuktikan dengan : 5. Kolaborasikan pemberian cairan
1. Tidak ada tanda IV
dehidrasi 6. Tingkatkan masukan oral
2. Turgor kulit baik 7. Pantau hasil laboratorium yang
3. Membran mukosa relevan dengan keseimbangan
lembab cairan

2 Intoleransi Setelah dilakukan NIC :


aktifitas tindakan keperawatan Manajemen Energi
berhubungan selama 3x24 jam 1. Monitor intake/asupan nutrisi
dengan diharapkan pasien untuk mengetahui sumber
imobilitas dapat berktivitas energy yang adekuat
dengan kriteria hasil : 2. Monitor waktu dan lama
NOC : istirahat/tidur pasien
Toleransi terhadap 3. Monitor sumber kegiatan
aktifitas yang olahraga dan kelelahan
dibuktikan dengan : emosional yang dialami
1. Kemudahan pasien
dalam 4. Bantu pasien identifikasi
melakukan pilihan aktivitas-aktivitas
aktivitas hidup yang dilakukan
harian (ADL) 5. Anjurkan periode istirahat
2. Kemampuan dan kegiatan secara
untuk bergantian
berbicara Manajemen Pengobatan
ketika 1. Tentukan obat apa yang
melakukan diperlukan dan kelola
aktifitas menurut resep dokter
3. Kemudahan 2. Monitor efektifas cara
bernafas ketika pemberian obat yang sesuai
beraktifias 3. Anjurkan pasien mengenai
kapan harus mencari bantuan
medis.

V. IMPLEMENTASI

NO HARI/TGL IMPLEMENTASI RESPON PARAF


DIAGNOSA JAM
1 Selasa, 4 Memonitor DS : Merlin
April 2017 stasus hidrasi - Ibu mengatakan setiap kali
11.00 dan vital sign makan anaknya BAB cair
dan ada ampasnya.
DO :
- Pasien tampak lemas
- Mukosa bibir kering
- TTV :
Nadi 100x/menit
RR : 23x/menit
2 11.30 Memonitor waktu DS : Merlin
dan lama tidur - Ibu mengatakan anaknya
pasien tidur siang 2 jam dan
malam 8 jam
DO :
- Pasien tampak sedang tidur
1&2 12.15 Memonitor status DS : Merlin
hidrasi, - Keluarga pasien
mempertahankan mengatakan makanan
intake dan output yang diberi dari RS di
yang adekuat, habiskan
meningkatakan - Keluarga mengatakan
pemasukan oral, pasien sudah BAB 1x
memonitor intake cair dan ada sedikit
nutrisi untuk ampas
mengetahui - Keluarga mengatakan
sumber energi pasien minum 4 gelas
yang adekuat dari pagi sampai
sekarang
DO :
- Tampak piring
makanan yang di beri
dari RS tidak ada sisa.
- Pasien masih terlihat
lemas
- Mukosa bibir kering
- Pemberian Obat L.bio
dan Zinckid
2 13.00 Memonitor sumber DS : Merlin
kegiatan olahraga - Keluarga mengatakan
dan kelelahan yang pasien tidak dapat
dialami pasien dan melakukan olahraga
menganjurkan yang berlebihan karena
istirahat dan penyakit yang
kegiatan secara dideritanya
bergantian - Keluarga mengatakan
jiak dirumah pasien
hanya bermain sepeda
dengan jarak yang
tidak jauh tetapi sudah
merasa kelelahan
- Keluarga mengatakan
pasien tidak boleh
kelelahan
- Pasien mengatakan
kalau ia akan tidur
siang
DO :
- Pasien tampak
berbaring di tempat
tidur
- Pasien tampak pucat
- Hb : 5,3 gr/dL
1 Rabu, 5 Memonitor status DS : Merlin
April 2017 hidrasi, vital sign. - Keluarga mengatakan
sudah BAB 1x tidak
09.00 cair lagi, sudah padat
- Keluarga mengatakan
pasien makan sampai
habis
- Keluarga mengatakan
pasien sudah minum 6
gelas sampai saat ini.
DO :
- Pasien tidak tampak
lemas lagi
- TTV :
Nadi : 95x/menit
Suhu : 36,7 C
RR : 19x/menit

2 11.15 Monitor waktu dan DS : Merlin


lama istrahat - Keluarga mengatakan
pasien dan semalam pasien bisa
memonitor asupan tidur dengan nyenyak
nutrisi untuk - Keluarga mengatakan
mengetahui semalam anaknya
sumber energi sudah mendapat
yang adekuat, trasfusi 1 kantung
memberi obat darah
sesuaii dengan DO :
advis - Pasien tampak masih
terlihat lemas
- Sudah di berikan
trasfusi PRC 1 Klof
tanggal 4/4-2017 jam
23.00 habis 5/4-2017
jam 04.00
- Hb sudah meningkat :
9,5 gr/dL
- Pemberian obat asam
folat 1
1&2 18.30 Mempertahankan DS : Merlin
intake dan output, - Keluarga mengatakan
meningkatkan pasien siang tidur 2
pemasukan oral, jam
memonitor waktu - Keluarga mengatakan
dan lama tidur makan malam yang
pasien diberikan dari RS
dihabiskan
- Keluarga mengatakan
minum 7 gelas
hingga saat ini
- Keluarga mengatakan
pasien tidak diare lagi
- Keluarga mengatakan
pasien sudah menerima
trasfusi ke 2

DO :
- Pasien tampak ceria
- Tampak tidak ada sisa
makanan di piring
pasien
- Mukosa bibir lembab
- Pasien terpasang
trasfusi PRC ke 2
2 Kamis 6 Memonitor asupan DS : Merlin
April 2017 nutrisi, - Keluarga mengatakan
13.00 menganjurkan pasien sudah makan
pasien istrahat habis
- Keluarga mengatakan
pasien sudah menerima
trasfusi ke 2 dan habis
semalam jam 23.00
- Keluarga mengatakan
sudah diperbolehkan
pulang oleh dr.
DO :
- Pasien tampak ceria
- Tidak tampak pucat
- Hb : 12,5 gr/dL

VI. EVALUASI

Hari/Tgl No Catatan Perkembangan


Jam Diagnosa
Selasa, 4 1 S:
April - Ibu pasien mengatakan pasien
2017 masih BAB cair berampas 1x
14.05 O:

- Keadaan umum lemah


- Kulit kering
- Mukosa mulut kering

A:
- Masalah belum teratasi
P:
Lanjutkan intervensi NIC fluid
management

14.08 2 S:
- Ibu mengatakan pasien tidak
bisa kelelahan karena penyakit
yang dideritanya
O:
- Keadaan umum lemah
- Pasien tampak pucat
- Hb : 5,3 gr/dL

A:
- Masalah belum teratasi

P:
- Lanjutkan intervensi NIC
manajemen energi dan
manajemen pengobatan

Rabu, 5 1 S:
April - Keluarga mengatakan pasien
2017 tidak BAB cair lagi
14.00 - Keluarga mengatakan pasien
sudah BAB 1 x dan padat
- Keluarga mengatakan pasien
memakan makanan yang
diberikan sampai habis
O:
- Pasien tidak tampak lemas
- Tampak piring makanan tidak
ada sisa makanan
- Pasien tampak ceria
A : Masalah teratasi
P : Hentikan intervensi NIC fluid
manajement
14.10 2 S:
- Keluarga mengatakan pasien
sudah bisa bermain dengan
adeknya
- Keluarga mengatakan pasien
sudah mendapat trasnfusi 1
kantung
O:
- Pasien tampak ceria
- Hasil pemeriksaan darah Hb :
9.5 gr/dL
A:
Masalah belum tertasi

P : lanjutkan intervensi NIC


manajemen energi

Kamis 6 2 S:
April - Keluarga mengatakan pasien
2017 sudah menerima transfusi ke 2
14.20 - Keluarga mengatakan sudah di
perbolehkan pulang oleh dr.
O:
- Pasien tampak bersemangat
untu pulang
- Tidak ada tanda-tanda anemi
- Pasien tampak sedang bermain
dengan adeknya
A : Masalah teratasi
P : Hentikan intervensi NIC

You might also like