You are on page 1of 2

1. Kuat arus listrik sebesar 30 mA sedang mengalir melalui kawat penghantar.

Berapa besar muatan


listrik yang mengalir melalui kawat penghantar tersebut selama 20 sekon? (1 mA= 10-3A)

3. Memahami konsep kelistrikan dan penerapannya dalam kehidupan sehari-hari.

Kompetensi Dasar
3.2 Menganalisis percobaan listrik dinamis dalam suatu rangkaian serta penerapannya dalam
kehidupan sehari-hari.

Indikator Pencapaian Kompetensi


Menjelaskan konsep arus listrik dan beda potensial listrik
1. Kuat arus listrik sebesar 30 mA sedang mengalir melalui kawat penghantar. Berapa besar muatan
listrik yang mengalir melalui kawat penghantar tersebut selama 20 sekon? (1 mA= 10-3A)
2. Muatan listrik sebesar 10800 C dapat mengalir melalui penghantar dalam waktu 1,5 jam. Berapa
kuat arus listrik yang mengalir melalui penghantar tersebut?
3. Untuk memindahkan muatan listrik sebesar 4 C dibutuhkan energi sebesar 3600 Joule. Beda
potensial pada kedua titik itu adalah.. (1= 10-6C)

Menggambarkan arus listrik dan beda potensial dalam bentuk tabel dan grafik.

4. diketahui data sebagai berikut:

V I

1,2 0,2

2,6 0,4

4,0 0,54

a. Buatlah grafik hubungan antara beda potensial dengan kuat arus listrik !

b. Interpretasikan grafik hubungan antara kuat arus listrik (I) dan beda potensial (V)?

c. Buatlah kesimpulan dari grafik tersebut!

Menyelidiki hubungan antara arus listrik dan beda potensial dalam suatu rangkaian (Hukum
Ohm)

5. Kawat penghantar kedua ujungnya memiliki beda potensial 30mV, menyebabkan arus
listrik mengalir pada kawat itu 3 mA. Berapakah hambatan kawat itu? (1mV = 10-3 V)
Jika ujung-ujung sebuah penghantar yang berhambatan 5 Ohm diberi beda potensial
200mV, berapakah kuat arus listrik yang mengalir? (1mV = 10-3 V)

You might also like