You are on page 1of 2

Arthropoda

CIRI TUBUH:

1. Memiliki 3 bagian tubuh utama yaitu tubuh bersegmen, rangka luar, dan ekor.
2. Tubuhnya memiliki kutikula.
3. Bentuk tubuh smetris bilateral.
4. Alat pernapasan trakea, insang, dan perut.
5. Alat pencernaan lengkap.

STRUKTUR TUBUH:

Struktur tubuh Arthropoda bersegmen dan terbagi atas caput atau kepala,
dada, dan perut. Arthropoda memiliki rangka luar (eksoskleton) yang tersusun atas
zat kitin. Sistem peredaran darah terbuka dan tidak memiliki hemoglobin. Sehingga
darah hanya berfungsi mengedarkan sari makanan dan oksigen melalui trakea. Alat
ekskresi berupa badan Malphigi dan nebula.

CARA HIDUP

HABITAT

Arthropoda dapat hidup di darat, air tawar, dan laut.

REPRODUKSI

Dapat bereproduksi secara seksual maupun aseksual. Secara seksual dengan


peleburan gamet jantan (sperma) dan gamet betina (ovum). Sedangkan secara
aseksual dengan melakukan parthenogenesis ( terjadi reproduksi tanpa pembuahan
oleh hewan jantan) dan paedogenesis ( terjadi reproduksi pada individu yang muda,
yaitu pada larva).

KLASIFIKASI

1. Crustacean (udang-udangan)
Contoh: Panaeus (udang windu), Cambarus virilis (udang air tawar), Neptunus
pelagicus (rajungan), Portunus s-exdentalus (kepiting).
2. Myriapoda (hewan berkaki banya)
Contoh: Chilopoda (Scolopendra subspnipes (lipan)), dan Diplopoda (Julus
teristris (luwing)).
3. Arachnoidea
Contoh: Scorpionida (kalajengking), Arachnida (laba-laba), dan Acaringa
(caplak, tungau).
4. Insecta
Contoh: belalang.

PERANAN

1. PERANAN YANG MENGUNTUNGKAN


a) Sumber makanan yang mengandung protein tinggi, contohnya udang
windu
b) Menghasilkan madu contohnya lebah madu (Apis mellifera)
c) Bahan pakaian sutra, contohnya kepompong ulat sutra (Bombyx mori)
2. PERANAN ARTHROPODA YANG MERUGIKAN.
a) Perusak tanaman yaitu semua larva atau ulat pemakan daun , wereng,
dan belalang.
b) Inang perantara penyakit, missal nyamuk Aedes aegypti sebagai
pembawa penyakit demam berdarah.
c) Parasit pada manusia, contohnya caplak penyebab kudis.
d) Merusak kayu bangunan , misalnya rayap.

You might also like