You are on page 1of 3

Antropometrik

Antropometrik berasal dari kata anthropos dan metros. Anthropos artinya


tubuh dan metros artinya ukuran. Antropometrik artinya ukuran dari tubuh.
Antropometrik gizi berhubungan dengan berbagai macam pengukuran dimensi tubuh
dan komposisi tubuh dari berbagai tingkat umur dan tingkat gizi. Sangat umum
digunakan untuk mengukur status gizi dari berbagai ketidakseimbangan antara asupan
protein dan energi. Gangguan ini biasanya terlihat dari pola pertumbuhan fisik dan
proporsi jaringan tubuh, seperti lemak, otot dan jumlah air dalam tubuh.
Pemeriksaan antropometrik dapat digunakan untuk menentukan status gizi ibu
hamil misalnya dengan cara mengukur berat badan sebelum hamil, tinggi badan, indeks
massa tubuh, dan lingkar lengan atas (LLA). Cara tersebut merupakan cara yang
sederhana dan mudah dikerjakan oleh siapa saja misalnya petugas kesehatan di
lapangan, kader kesehatan maupun masyarakat sendiri meskipun cara tersebut tidak bisa
dipakai untuk memantau status gizi dalam waktu pendek, tetapi cara ini dapat
digunakan dalam deteksi dini dan menapis risiko BBLR.
Pengukuran antropometrik dapat memiliki variasi penting kecuali pengujinya
terampil, telah mempraktikan pengukuran ini, dan memiliki peralatan yang tepat. Selain
itu, pengukuran antropometrik menyediakan data yang pada umumnya, lebih dapat
digunakan di lingkungan yang banyak tersedia cara pengukuran. Pengukuran
antropometrik ada 2 tipe yaitu pertumbuhan, dan ukuran komposisi tubuh yang dibagi
menjadi pengukuran lemak tubuh dan massa tubuh yang bebas lemak. Penilaian
pertumbuhan merupakan komponen esensial dalam surveilan kesehatan anak karena
hampir setiap masalah yang berkaitan dengan fisiologi, interpersonal, dan domain sosial
dapat memberikan efek yang buruk pada pertumbuhan anak. Alat yang sangat penting
untuk penilaian pertumbuhan adalah kurva pertumbuhan (growth chart) pada gambar
terlampir, dilengkapi dengan alat timbangan yang akurat, papan pengukur, stadiometer
dan pita pengukur.Pengukuran tunggal selama waktu tinggal di rumah sakit yang
singkat merupakan penggunaan yang dibatasi. Lingkar pergelangan tangan digunakan
untuk memperkirakan kerangka tubuh klien. Ukuran pita digunakan untuk megukur
porsi terkecil dari distal tangan sampai prosesus stiloid. Perawat menghitung ukuran
kerangka dengan membagi lingkar pergelangan tangan dengan tinggi klien (tinggi (cm)

1
+ lingkar pergelangan tangan (cm)). Hasilnya dihitung nilai r. Nilai kerangka tubuh
untuk wanita adalah >11,0 (kecil), 10,1-11,0 (sedang) dan >10,1 (besar).ukuran
kerangka untuk pria adalah >10,4 (kecil), 9,6-10,4 (sedang), >9,6 (besar). (Perry &
Potter.2005.hal,1442)
Jenis parameter antropometrik: umur, berat badan, tinggi badan, lingkar lengan
atas, lingkar kepala, lingkar dada, jaringan lunak. Berat badan merupakan ukuran
antropometrik yang terpenting dan paling sering digunakan pada bayi baru lahir
(neonatus). Berat badan digunakan untuk mendiagnosa bayi normal atau BBLR. Pada
masa bayi-balita berat badan dapat dipergunakan untuk melihat laju pertumbuhan fisik
maupun status gizi, kecuali terdapat kelainan klinis (dehidrasi, asites, edema, atau
adanya tumor). Dapat digunakan sebagai dasar perhitungan dosis obat dan makanan.
Berat badan menggambarkan jumlah protein, lemak, air dan mineral pada tulang. Pada
remaja, lemak cenderung meningkat dan protein otot menurun. Keseimbangan energi di
capai bila energi yang masuk ke dalam tubuh melalui makanan sama dengan energi
yang dikeluarkan. Keadaan ini akan menghasilkan berat badan ideal/normal. Untuk
menurunkan berat badan, kita harus mengkonsumsi kalori lebih sedikit dari kebutuhan
tubuh kita sehingga lemak tubuh yang kita simpan digunakan untuk memenuhi
kebutuhan porsi kadar kalori kita. Dianjurkan untuk berkonsultasi dengan dokter atau
ahli diet sebelum memulai diet apa pun, terutama jika anda dalam pengobatan. IMT
digunakan berdasarkan rekomendasi FAO/WHO/UNO tahun 1985: batasan BB normal
orang dewasa ditentukan berdasarkan Body Mass Index (BMI/IMT).

2
DAFTAR PUSTAKA

Djojodibroto,D.R.Darmanto.2003.Seluk Beluk Pemeriksaan Kesehatan(General


Medical Check Up).Jakarta:Pustaka Populer Obor.
Potter, P.A. dan A.G Perry.2006.Buku Ajar Fundamental Keperawatan(volume
2).Jakarta:EGC.
Wati,susilo.2008.Pengukuran Status Gizi dengan Antropometri
Gizi.http://epres.com/wati/pengukuran-status-gizi-dengan-anthropometrik. [12
Februari 2010].
http://todipermana.ngeblogs.com/tag/alphonse-bertillon-anthropometrik/
http://www.google.co.id/LINGKAR+LENGAN+ATAS&meta=&aq=f&oq=LINGKAR+
LENGAN+ATAS.(12 Februari 2010)

You might also like

  • Standar Operasional Perosedur Memasang Ogt
    Standar Operasional Perosedur Memasang Ogt
    Document3 pages
    Standar Operasional Perosedur Memasang Ogt
    Iip Sanes Saepudin
    No ratings yet
  • MAHASISWA_PSTW
    MAHASISWA_PSTW
    Document1 page
    MAHASISWA_PSTW
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    100% (1)
  • Asuhan Keperawatan Teoritis
    Asuhan Keperawatan Teoritis
    Document9 pages
    Asuhan Keperawatan Teoritis
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Tes Mantoux
    Tes Mantoux
    Document2 pages
    Tes Mantoux
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Laporan Pendahuluan Diabetes Melitus
    Laporan Pendahuluan Diabetes Melitus
    Document15 pages
    Laporan Pendahuluan Diabetes Melitus
    DyanaHarun
    No ratings yet
  • Proposal Terapi Aktivitas Kelompok
    Proposal Terapi Aktivitas Kelompok
    Document19 pages
    Proposal Terapi Aktivitas Kelompok
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Sap TBC
    Sap TBC
    Document14 pages
    Sap TBC
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • LP Adhf
    LP Adhf
    Document11 pages
    LP Adhf
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Diagnosa Adhf
    Diagnosa Adhf
    Document3 pages
    Diagnosa Adhf
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • LP Isos
    LP Isos
    Document14 pages
    LP Isos
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Tumbuh Kembang Bahasa
    Tumbuh Kembang Bahasa
    Document13 pages
    Tumbuh Kembang Bahasa
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Kebersihan Rambut
    Kebersihan Rambut
    Document11 pages
    Kebersihan Rambut
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    100% (1)
  • LP Difteri Tonsil
    LP Difteri Tonsil
    Document24 pages
    LP Difteri Tonsil
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Satuan Acara Penyuluhan
    Satuan Acara Penyuluhan
    Document1 page
    Satuan Acara Penyuluhan
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Leaflet
    Leaflet
    Document2 pages
    Leaflet
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Sap Halusinasi
    Sap Halusinasi
    Document10 pages
    Sap Halusinasi
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Cover KD1
    Cover KD1
    Document1 page
    Cover KD1
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Pengertian Narkoba
    Pengertian Narkoba
    Document14 pages
    Pengertian Narkoba
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Latihan Baru
    Latihan Baru
    Document45 pages
    Latihan Baru
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Daftar Isi
    Daftar Isi
    Document2 pages
    Daftar Isi
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Lembar Observasi
    Lembar Observasi
    Document2 pages
    Lembar Observasi
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Benar 2
    Benar 2
    Document2 pages
    Benar 2
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Proposal Ade
    Proposal Ade
    Document4 pages
    Proposal Ade
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Formulir Pendaftaran
    Formulir Pendaftaran
    Document1 page
    Formulir Pendaftaran
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Eeee
    Eeee
    Document19 pages
    Eeee
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Analisa Univariat
    Analisa Univariat
    Document6 pages
    Analisa Univariat
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Amelia Fitri
    Amelia Fitri
    Document3 pages
    Amelia Fitri
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Dokumentasi Keperawatan
    Dokumentasi Keperawatan
    Document19 pages
    Dokumentasi Keperawatan
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet
  • Bab I
    Bab I
    Document38 pages
    Bab I
    Ruri Marhamah Vina Salsabila
    No ratings yet