You are on page 1of 9

E-LEARNING (MOODLE)

Moodle adalah perangkat lunak pengelola course (kuliah) yang open


source dan berbasis web. Moodle sering disebut sebagai Course Management
System (CMS) yang saat ini telah banyak digunakan oleh berbagai universitas,
sekolah, komunitas, lembaga studi, institusi bisnis, dll. Saat ini Moodle telah
digunakan oleh lebih dari 4000 organisasi pendidikan di seluruh dunia, untuk
memberikan layanan perkuliahan secara online sebagai delivery channel
tambahan untuk penyampaian perkuliahan. Moodle dapat diakses dan di
download dengan gratis lewat web (http://www.moodle.org).

1. Interface moodle teacher

Berikut ini merupakan langkah saya dalam menjelaskan Interface moodle pada
user role teacher :

a. Buka web browser dan ketik https://manmodel-


pti.moodlecloud.com/login/index.php, kemudian login moodle nya
terlebih dahulu, seperti di bawah ini :

Prodi Pendidikan Teknologi Informasi


Kelompok 2 & 7 | 1
Maka akan tampil Rumah saya seperti di bawah ini :

b. Kemudian dari interface moodle pada saat login sebagai role guru,
Interfacenya hampir sama dengan Role Admin, namun ada beberapa menu
yang berbeda. Role guru juga memiliki beberapa keterbatasan akses jika
dibandingkan dengan Role Admin.

Berikut ini beberapa penjelasan tentang interfacenya :

Button Rumah saya

Menu untuk kembali kembali ke home/ utama di situ akan


menampilkan aktivitas dari course yang telah kita buat.

Prodi Pendidikan Teknologi Informasi


Kelompok 2 & 7 | 2
Button Beranda situs

Beranda situs ini menampilkan daftar halaman utama Moodle. Dan


disini akan ditampilkan course yang tersedia bagi user yang sudah
terdaftar pada suatu courses, tergantung dari adminnya sendiri.

Button Kalendar

Pada halaman ini terdapat kalender tugas yang telah di set oleh
admin, bisa juga di set oleh guru langsung mengguna button acara baru,
fungsi dari kalender ini untuk melihat jadwal yang sudah ditetapkan baik
dalam pembuatan tugas maupun pengumpulan tugas.

Prodi Pendidikan Teknologi Informasi


Kelompok 2 & 7 | 3
Button Private Files

Pada halaman ini kita bisa memasukkan file - file pribadi yang
ingin kita simpan, seperti paper, tugas, data dan sebagainya. Fungsinya
agar user lain bisa melihat lebih detail tentang diri kita.

Kursus yang saya ikuti

Interface ini memperlihatkan Shortname dari Courses yang telah


kita buat. Jika kita berpindah ke courses yang lain, maka shortname yang
ditampilkan akan berbeda pula sesuai shortname courses yang telah kita
buat (Guru).

Prodi Pendidikan Teknologi Informasi


Kelompok 2 & 7 | 4
Pengguna dan Tinjauan kursus
a. Pengguna

Klik foto profile pada sudut kanan moodle, maka akan tampil
beberapa sub menu seperti gambar di atas, pilih profil, maka tampil
interface seperti di bawah ini :

Pada tampilan di atas user dapar mengubah data diri jika di


perlukan, jika user ingin mengedit profil maka berikut langkah langkahnya
:

Prodi Pendidikan Teknologi Informasi


Kelompok 2 & 7 | 5
Klik tulisan ubah profil seperti di bawah ini

Setelah kita klik tulisan tersebut maka akan muncul tampilannya

b. Tinjauan Kursus

Prodi Pendidikan Teknologi Informasi


Kelompok 2 & 7 | 6
Pada tampilan interface di atas dijelaskan bahwa user belum
menambahkan aktifitasnya, tapi jika sudah ditetapkan jadwalnya maka akan
di tampilan aktivitasnya

Menu Edit halaman ini

Klik menu tersebut maka akan tampil interface seperti dibawah ini :

Maka user dapat mengubah tampilan pada interface baik


menambahkan tampilan maupun mengurangi beberapa dari tampilan
moodle tersebut.

Prodi Pendidikan Teknologi Informasi


Kelompok 2 & 7 | 7
Private Files

Pada private file diatas belum dapat ditampilkan karena user belum
memasukkan file profilenya.

Pengguna Online

Pada menu ini akan menampilkan siapa saya yang telah


online/masuk ke dalam Moodle dengan catatan waktu. kita bisa melihat
siapa yang baru masuk atau telah logout pada hari tertentu.

Prodi Pendidikan Teknologi Informasi


Kelompok 2 & 7 | 8
Latest Badges

Menu ini akan menampilkan lencana/tanda pangkat, sejenis


archievement dalam suatu kegiatan pembelajaran yang diberikan oleh User
yang melihatnya.

Prodi Pendidikan Teknologi Informasi


Kelompok 2 & 7 | 9

You might also like