You are on page 1of 21

INTEROPERABILITAS

SLIMS: POTENSI,
PELUANG DAN
TANTANGAN
ARIE NUGRAHA (SDC)

SLiMS Community Meetup 2014 Semarang 22-23 November 2014


INTEROPERABILITAS

Kemampuan dua atau lebih sistem untuk


saling bekerja sama atau bertukar
informasi

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


BAGAIMANA SLIMS MENERAPKAN
INTEROPERABILITAS?
FILOSOFI PENGEMBANGAN

Keterbukaan kode sumber (source


code)
Standar Terbuka
INTEROPERABILITAS

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


SLIMS DAN INTEROPERABILITAS

Sejak awal pengembangan SLiMS pada


tahun 2007, para developer sudah
memikirkan bagaimana metadata SLiMS
bisa dipertukarkan dan bisa dibagikan.

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


STANDAR TERBUKA SLIMS

Web
RSS
HTML5
OAI-PMH
XML
Dublin Core
MODS
Schema.org
JSON
EXTENSIBLE MARKUP LANGUAGE

Standar encoding informasi yang sudah


menjadi standar de facto dalam pertukaran
data di World Wide Web

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


METADATA OBJECT DESCRIPTION
SCHEMA (MODS)

Standar XML terbuka untuk metadata


koleksi perpustakaan
Kompleksitasnya berada di antara standar
MARC dan Dublin Core
SLiMS mulai mengadopsi standar MODS
sejak versi Seulanga

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


REALLY SIMPLE SYNDICATION (RSS)

Standar XML terbuka untuk sindikasi konten


Memungkinkan koleksi terbaru yang ada di
SLiMS langsung di-agregat oleh RSS
agregator
SLiMS mulai menerapkan RSS sejak versi
Cendana

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


OPEN ACCESS INITIATIVE-PROTOCOL FOR
METADATA HARVESTING (OAI-PMH)
Standar XML terbuka untuk agregasi
(harvesting) metadata perpustakaan digital
OAI-PMH merupakan salah satu inisiatif yang
memungkinkan terjadinya Open Access
Sangat populer di perpustakaan perguruan
tinggi
SLiMS sudah menerapkan standar OAI-PMH
sejak versi Meranti

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


DUBLIN CORE

Standar metadata yang di desain untuk


mendeskripsikan halaman web dan sumber
elektronik/digital lainnya
Sederhana dan bisa diaplikasikan untuk semua
kalangan
SLiMS menggunakan skema Dublin Core untuk
mendeskripsikan metadata pada detail record
koleksi bibliografi

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


SCHEMA.ORG

Standar XML RDF dan JSON untuk


pertukaran data koleksi digital
SLiMS mulai menerapkan schema.org pada
versi Akasia

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


MANFAAT INTEROPERABILITAS

Memungkinkan terjadinya berbagi data


antar sistem perpustakaan yang berbeda
Memungkinkan terjadinya berbagi data
antar sistem perpustakaan dengan sistem
lain non-perpustakaan (sistem akademik
misalnya)

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


SOLUSI BERBAGI KOLEKSI DENGAN SLIMS

Katalog Induk
Federated Search
SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)
UNION CATALOG SERVER (KATALOG INDUK)

Web Service
JSON
NAYANES (FEDERATED SEARCH)

XML
MODS
IMPLEMENTASI NAYANES

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


TANTANGAN

Organisasi
Biaya

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


TANTANGAN ORGANISASI

Organisasi/antar organisasi menggunakan


sistem berbeda-beda
Dengan interoperabilitas:
Barrier untuk implementasi rendah
Pertukaran data antar sistem berbeda
bisa menggunakan standar terbuka

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


KENDALA BIAYA

Hampir 0 rupiah!

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)


KESIMPULAN

SLIMS dengan penerapan


interoperabilitasnya mendukung
terjadinya kerjasama antar
Perpustakaan di Indonesia dengan
model pengembangan OPEN SOURCE,
penerapan STANDAR TERBUKA, serta
biaya penerapan yang MURAH

SLIMS dan Interoperabilitas Arie Nugraha (SDC)

You might also like